00:00:00
Oke Bismillahirohmanirohim
00:00:01
Assalamualaikum warahmatullah
00:00:02
wabarakatuh Selamat datang di kelas
00:00:05
metode penelitian kalau teman-teman
00:00:07
sekarang Kebetulan lagi ngambil soal
00:00:09
metodologi penelitian dan atau juga lagi
00:00:13
ngerjain skripsi maka kayaknya harus
00:00:15
mulai mengikuti beberapa episode di
00:00:18
kuliah metodologi penelitian ini yuk
00:00:22
kita mulai dan simak baik-baik video Nah
00:00:25
kita mulai dengan merefresh beberapa
00:00:27
istilah-istilah yang harusnya
00:00:30
teman-teman udah paham dan kita sepakati
00:00:32
bersama supaya kedepannya Kalau
00:00:34
ngomongin istilah-istilah ini kita nggak
00:00:37
usah berdebat lagi atau punya tafsir
00:00:39
yang beda soal istilah ini ya istilahnya
00:00:42
adalah metodologi metode dan penelitian
00:00:47
tiga itu penting untuk kita pahami dulu
00:00:49
jadi di bagian pertama ini kita
00:00:52
ngomongin dulu apa itu research method
00:00:55
research methodology Oke sip ya nah
00:01:00
QNet atau metode itu cara kita untuk
00:01:03
mengupayakan sesuatu namanya metode cara
00:01:07
kita untuk mengupayakan sesuatu
00:01:09
tentangnya metode ya Sekali lagi cara
00:01:12
kita untuk mengupayakan sesuatu itu
00:01:14
metode Jadi kalau cara kita untuk
00:01:17
mengusahakan bikin mie instan namanya
00:01:20
metode bikin mie instan cara kita untuk
00:01:22
mendekati seseorang yang kita sukai
00:01:24
namanya Metode pendekatan cara-caranya
00:01:28
cara-cara yang kita lakukan untuk
00:01:30
mengupayakan terhadap sesuatu namanya
00:01:32
metode MB sini jelas dulu ya Nah namanya
00:01:35
juga cara belum tentu cuman ada satu
00:01:38
bisa jadi ada dua tiga Bahkan tak
00:01:41
terhingga ada banyak maka cara untuk
00:01:44
mengupayakan sesuatu enggak satu nah
00:01:46
ilmu yang mempelajari cara-cara apa aja
00:01:49
untuk mengupayakan sesuatu namanya
00:01:53
metodologi ya message and logos jadi
00:01:57
ilmu yang mempelajari variasi
00:02:00
saran dalam mengupayakan sesuatu namanya
00:02:02
metode Logi lalu apa itu research atau
00:02:07
penelitian jadi kita pakai katanya bukan
00:02:10
penelitian untuk bisa dijelaskan tapi
00:02:12
research research Rich search kita
00:02:18
mencari kembali kita menelaah Kembali
00:02:21
jadi research itu cara kita untuk
00:02:24
melihat kembali mencari kembali apa-apa
00:02:29
yang sepertinya jelas tampaknya jadi
00:02:32
riset ini membantu kita untuk melihat
00:02:34
ulang melihat ulang sesuatu yang
00:02:37
seolah-olah sudah jelas tapi kita lihat
00:02:40
ulang supaya nanti tujuannya supaya kita
00:02:42
bisa mengambil kesimpulan atau
00:02:44
mendapatkan Insight yang berbeda yang
00:02:47
baru atau malah yang tepat tentang
00:02:50
sesuatu jadi dengan riset kita lihat
00:02:54
kembali itu begini kita lagi ngacak nih
00:02:56
ngaca itu bercermin itu kita sedang
00:03:00
seks sedang melihat kembali wajah kita
00:03:02
Apakah kita sebelumnya belum pernah
00:03:04
lihat udah tapi bercermin membuat kita
00:03:08
melihat kembali untuk ngecek Apakah
00:03:11
wajah kita ada sesuatu yang salah atau
00:03:13
bagaimana cara yang tepat untuk melihat
00:03:16
wajah kita itu research jadi kita sedang
00:03:21
melakukan riset upaya-upaya untuk
00:03:24
melihat kembali untuk mendapatkan
00:03:26
Insight fakta atau bahkan hal-hal yang
00:03:30
belum pernah kita temukan pada hal-hal
00:03:32
yang bisa jadi udah pernah kita lihat
00:03:34
nah jadi kalau digabung riset atau
00:03:37
metode penelitian adalah upaya kita
00:03:40
untuk melihat kembali sesuatu yang bisa
00:03:44
jadi udah pernah kita lihat umum di
00:03:47
masyarakat terjadinya udah biasa tapi
00:03:50
kita lihat kembali untuk kemudian kita
00:03:52
mendapatkan Insight atau temuan dan
00:03:55
dengannya barangkali kita bisa
00:03:56
memikirkan dengan lebih tepat hal itu
00:04:00
kok seolah-olah dirinya kurang kerjaan
00:04:02
ya Oh no bisa jadi selama ini kita
00:04:05
justru salah melihat salah mendapatkan
00:04:08
Insight tentang apa-apa yang terjadi di
00:04:10
kehidupan kita sehari-hari apalagi
00:04:13
penelitian tentang psikologi bisa jadi
00:04:15
hal-hal yang biasa aja sebetulnya penuh
00:04:19
dengan makna dan kebermaknaan ini yang
00:04:21
seringkali luput dalam kehidupan kita
00:04:23
menjadi akademisi adalah orang-orang
00:04:26
yang senantiasa sering atau bisa ngasih
00:04:29
solusi atas apa-apa yang kesannya tuh
00:04:32
receh dan biasa aja itu Zoo pentingnya
00:04:36
ada metode riset dan kita akan belajar
00:04:39
banyak variasi makanya metodologi kita
00:04:43
cek variasi metode apa aja yang bisa
00:04:46
kita pakai untuk dapetin Inside itu
00:04:52
hai kenapa penting untuk mempelajari
00:04:54
metode penelitian Nah sebagai
00:04:56
orang-orang yang memilih untuk lanjut
00:04:58
kuliah artinya teman-teman memilih untuk
00:05:02
menggunakan otak dan sistem mati
00:05:05
berpikir lebih lanjut dibanding
00:05:07
orang-orang yang lulus SMA nggak lanjut
00:05:09
kuliah dan paham ya Jadi ada dua tipe
00:05:12
nih orang yang lulus SMA memilih untuk
00:05:15
masuk ke bangku kuliah ada orang yang
00:05:18
memilih untuk tidak lanjut atau memilih
00:05:22
jalur lain yang bukan S1 tapi vokasi nah
00:05:25
orang-orang yang tidak lanjut atau
00:05:27
memilih jalur vokasi itu belajar
00:05:29
aplikatif belajar skill belajar skill
00:05:32
itu artinya apa teknis atau kompetensi
00:05:34
atau kemampuan yang langsung bisa
00:05:37
dipakai berarti belum tentu belum tentu
00:05:40
sistematika berpikirnya akan canggih
00:05:43
akan kompleks yang penting bisa kepake
00:05:46
aja Nah kalau teman-teman yang kuliah di
00:05:48
Sarjana atau S1 ketika memilih untuk
00:05:51
kuliah
00:05:52
teman-teman itu memang memilih untuk
00:05:54
belajar kerangka-kerangka berfikir
00:05:57
sistematika berfikir yang lanjut makanya
00:06:00
teman-teman lagi diajarin untuk banyak
00:06:03
mikir untuk menggunakan pikirannya yang
00:06:07
harusnya idealnya dengan banyaknya objek
00:06:10
berpikir yang diajarkan teman-teman tuh
00:06:12
enggak gampang observing karena mikirnya
00:06:16
jelas apa yang dipikirin nah salah
00:06:18
satunya adalah dengan belajar metode
00:06:21
penelitian teman-teman diajarin untuk
00:06:24
berfikir punya kerangka pikir yang bisa
00:06:27
menyelesaikan masalah dengan kerangka
00:06:29
pikir yang harusnya lebih baik dibanding
00:06:32
teman-temannya enggak memilih untuk
00:06:34
melanjutkan itu memang sebagai akademisi
00:06:37
pola pikir metodologi pemilihan
00:06:40
alternatif dalam pemecahan masalah
00:06:42
Harusnya bisa lebih bervariasi lebih
00:06:45
divergen lebih melebar dan lebih
00:06:48
kompleks so Kenapa kita belajar metode
00:06:50
penelitian supaya
00:06:52
hadap satu pertanyaan kita bisa punya
00:06:56
banyak pilihan alternatif pemecahannya
00:06:59
Duh pusing kalau teman-teman yang masih
00:07:03
pusing soal metode penelitian Yuk kita
00:07:05
coba Sederhanakan Ya intinya gini
00:07:08
teman-teman punya pertanyaan-pertanyaan
00:07:11
ini muncul dari rasa penasaran itu
00:07:14
teman-teman punya pertanyaan dan
00:07:16
pertanyaan yang muncul dari rasa
00:07:17
penasaran lalu teman-teman berusaha
00:07:19
untuk menemukan jawaban jadi ini
00:07:22
pertanyaan dari rasa penasaran ini
00:07:25
jawabannya nah teman-teman berusaha
00:07:27
berjalan pindah dari pertanyaan ini
00:07:31
supaya dapat jawabannya supaya pindah
00:07:34
jalan dari pertanyaan untuk dapat
00:07:36
jawaban ini namanya metode penelitian ya
00:07:41
teman-teman tuh lagi berupaya untuk
00:07:44
menjawab pertanyaan supaya jadi jawaban
00:07:48
Nah ada pertanyaan lanjutan nih Apakah
00:07:51
jawaban teman
00:07:52
ini tepat artinya Apakah jawaban yang
00:07:55
muncul ini memang tepat dalam menjawab
00:07:58
pertanyaan satu atau yang kedua Apakah
00:08:02
jawaban teman-teman juga bisa diakui dan
00:08:06
juga digunakan oleh orang lain yang
00:08:08
punya pertanyaan yang sama nah jangan
00:08:10
sampai ternyata pertanyaannya sama tapi
00:08:13
kok jawabannya bisa beda gitu ya
00:08:16
contohnya gini kenapa kita bisa ngeliat
00:08:18
temen-temen punya jawaban-jawaban ini
00:08:21
bisa membantu enggak orang lain yang
00:08:23
punya pertanyaan yang sama untuk dapat
00:08:25
jawaban yang sama juga harus ini
00:08:27
kebayang ya Nah metode Logi penelitian
00:08:31
metode penelitian ini penting banget
00:08:33
untuk bantu kita bantu orang lain
00:08:36
menjawab pertanyaan-pertanyaan dengan
00:08:39
tepat untuk bisa memahami dunianya untuk
00:08:42
kemudian bisa memprediksi dan juga
00:08:45
mengontrol dunianya contohnya Kenapa sih
00:08:48
kita nggak boleh keluar ketika ada
00:08:49
Corona ini penelitiannya bilang
00:08:52
Hai itu kan jawaban Nah kalau kita
00:08:54
melakukan sesuatu yang dianjurkan kita
00:08:57
bakal kenapa enggak nah seberapa valid
00:08:59
kesimpulan itu Nah itu dipelajari atau
00:09:03
dilakukan melalui metode penelitian gitu
00:09:07
nah jadinya yang penting itu diantara
00:09:11
pertanyaan dan jawaban adalah
00:09:14
diantaranya itu ada apa yg di antara
00:09:17
pertanyaan dan jawaban Bagaimana sih
00:09:20
cara seseorang menjawab pertanyaan
00:09:23
sehingga jawabannya ini jawabannya ini
00:09:26
bisa dipertanggungjawabkan bukan hoax ya
00:09:29
bukan fitnah bukan ghibah tapi melalui
00:09:32
cara-cara yang memang oh betul tepat
00:09:36
terukur sehingga jawabannya juga bisa
00:09:38
kita pertanggung jawab kan Nah inilah
00:09:41
prinsip-prinsip ilmiah jadi syarat dari
00:09:44
sebuah metode penelitian bagus adalah
00:09:46
bukan jawabannya yang masuk akal tapi
00:09:49
upaya-upaya upaya-upaya
00:09:52
teknik risetnya upaya-upaya metode yaitu
00:09:56
11 bisa diulang atau direplikasi
00:10:00
istilahnya bisa diulang atau direplikasi
00:10:03
dan yang kedua robbaz robos robot itu
00:10:07
kalau diulang lagi kalau digunakan untuk
00:10:10
pertanyaan yang sejenis yang sama yang
00:10:13
identik itu juga Hasilnya jawabannya
00:10:16
akan sama gitu Ya dikasih contoh
00:10:20
misalkan Kenapa sih orang bisa ngeliat
00:10:22
karena punya mata loh metode apa ya
00:10:25
orang yang Ngelihat dia membuka mata Oke
00:10:28
gimana cara kita membuktikannya gitu
00:10:31
ternyata orang bisa lihat itu orang yang
00:10:33
buka mata dan dapat menangkap pantulan
00:10:36
cahaya dari ruangan Oh gitu ya Itu
00:10:40
jawaban yang kami diulangi lagi kalau
00:10:42
kita coba penelitian atau orang lain
00:10:44
nyobain penelitiannya yang sama ternyata
00:10:46
dapat kesimpulan yang sama nah di metode
00:10:50
penelitian tuh kita belajar itu
00:10:52
kita belajar ngejawab pertanyaan dan
00:10:55
punya jawaban yang berdasarkan
00:10:57
kaidah-kaidah ilmiah yang membuat kita
00:11:00
bisa mempertanggungjawabkan apa-apa yang
00:11:03
kita simpulkan apa apa yang kita katakan
00:11:05
jangan sampai kita asal bunyi asal
00:11:09
broadcast asalnya iyain aja hal-hal yang
00:11:13
bisa jadi bisa jadi kita pertanyakan
00:11:15
metode nya ya sampai sini menunggu dahan
00:11:18
jelas dulu ya Kenapa penting untuk
00:11:21
belajar metode penelitian nah di
00:11:26
video-video kuliah metodologi penelitian
00:11:28
ini saya akan ajak teman-teman untuk
00:11:32
bisa make sure bahwa pertanyaan ini
00:11:36
terjawab dengan cara yang tepat dengan
00:11:39
argumen yang pas gimana sih seorang
00:11:42
akademisi seorang peneliti menjawab
00:11:45
pertanyaan sehingga jawabannya ini bukan
00:11:49
cuman masuk akal tapi bisa
00:11:51
dipertanggungjawabkan
00:11:52
Khan dan jadi solusi saya akan anter ya
00:11:55
Mulai dari literatur review kemudian
00:11:58
merumuskan dan menentukan masalah sampai
00:12:01
menentukan Bagaimana cara kita untuk
00:12:04
pengambilan data Bagaimana data ini kita
00:12:06
olah dan juga bagaimana cara
00:12:08
menyimpulkan jawaban dari data yang udah
00:12:11
kita temukan kita akan bahas ini detail
00:12:15
satu per satu ya sampai sini kalau ada
00:12:18
pertanyaan tanyakan di kolom komentar
00:12:21
aja di bawah dan kalau teman-teman ingin
00:12:24
berdiskusi lebih lanjut kan di video
00:12:26
ganteng ya tinggal stop lalu teman-teman
00:12:28
ngulang video sebelumnya asik banget
00:12:32
nanti tinggal di sedan komentar di bawah
00:12:35
gitu nah sekarang Saya Pandu teman-teman
00:12:39
saya ajak teman-teman untuk memulai dari
00:12:41
hal yang paling dasar jadi metode
00:12:42
penelitian bukan proses dari pertanyaan
00:12:45
sampai nemu jawaban itu seperti apa oke
00:12:48
nah saya ajak di sini dulu yuk
00:12:50
teman-teman kira-kira
00:12:52
ndak hal yang paling teman-teman
00:12:54
pertanyakan atau hal yang teman-teman
00:12:57
itu penasaran akan hal itu dan kayaknya
00:12:59
hal ini masih belum nemu jawabannya Nah
00:13:03
coba yuk kita tanyakan pertanyaan itu
00:13:05
dan kita jadikan pertanyaan itu nanti
00:13:07
kita coba jawab di metode penelitian
00:13:11
buat temen-temen yang udah punya
00:13:13
pertanyaan atau rasa penasaran akan
00:13:15
sesuatu boleh kita Tuliskan di situ
00:13:17
nanti langkah selanjutnya akan kita
00:13:20
bahas langsung langkah pertama di metode
00:13:25
penelitian itu adalah satu teman-teman
00:13:28
cari hal yang teman-teman bikin
00:13:30
penasaran atau hal yang pengen
00:13:32
teman-teman ketahui maka disini rasa
00:13:35
penasaran itu jadi kunci kira-kira apa
00:13:38
sih yang pengen temen-temen tahu hal apa
00:13:40
sih yang membuat teman-teman tuh masih
00:13:43
penasaran disitu nah itu dulu jadi
00:13:46
langkah pertama itu Tentukan apa yang
00:13:50
membuat teman-teman penasaran dan
00:13:52
Kennedy topik apa lu aku masih penasaran
00:13:54
seorang relasi aku Kayaknya masih
00:13:57
penasaran deh soal kepribadian aku
00:14:00
pengen ngomongin cinta boleh apa yang
00:14:03
mau ditanyakan dari situ teman-teman
00:14:05
akan mulai menemukan langkah-langkah
00:14:07
spesifik jadi metode penelitian itu
00:14:10
dimohon dari pertama Hal apa yang paling
00:14:12
bikin teman-teman penasaran dimulai dari
00:14:14
itu pasti akan muncul pertanyaan nah
00:14:17
langkah keduanya adalah literatur review
00:14:20
kita melihat Apakah penasaran ini atau
00:14:25
pertanyaan ini sudah pernah atau belum
00:14:28
ditanyakan sama orang sebelumnya nah
00:14:33
literatur review ini mudah banget kita
00:14:35
lebih ini kita cari dan mulai baca
00:14:39
orang-orang yang dulu pernah punya rasa
00:14:42
penasaran yang sama orang-orang yang
00:14:45
dulu punya juga pertanyaan yang sama
00:14:49
yang kemudian berusaha untuk menjawab
00:14:52
jangan metodologinya saya kasih contoh
00:14:54
gini saya punya rasa penasaran dulu
00:14:56
waktu S1 itu adalah Kenapa sih orang itu
00:14:59
gampang banget ke pengaruh sama orang
00:15:01
lain kenapa ya orang itu gampang banget
00:15:04
ke pengaruh sama orang lain Kenapa sih
00:15:07
orang enggak mudah punya pendirian apa
00:15:09
ya kira-kira namanya itu kan saya enggak
00:15:11
tahu variabelnya namanya apa harus saya
00:15:14
Coba ketikkan itu di Google cari di
00:15:18
Google dan nemu Akhirnya sampai nemu
00:15:21
satu istilah nemu satu istilah yang
00:15:24
istilah itu ternyata ilmiah yang ada
00:15:26
definisinya jadi teman-teman boleh kayak
00:15:28
gitu cari2 aku penasarannya kenapa sih
00:15:30
orang itu mudah banget ke pengaruh sama
00:15:32
orang lain mudah ke bawa-bawa sama orang
00:15:35
lain apalagi sama lingkungannya itu tuh
00:15:37
namanya apa namun nama ini penting
00:15:40
karena itu kita sudah nemu topik atau
00:15:42
nemu variabelnya Waktu itu saya ketemu
00:15:45
istilah yang namanya conformity nah cara
00:15:49
untuk menjawab pertanyaan untuk dapat
00:15:52
Khan ini biasanya pakai dua pendekatan
00:15:54
utama pendekatan pertama yang disebut
00:15:57
dengan deduktif deduktif itu kita
00:16:00
mencoba mencari tahu apakah pertanyaan
00:16:03
ini sempet ditanyakan sama orang-orang
00:16:06
sebelumnya ada enggak orang-orang lain
00:16:08
yang juga melakukan penelitian dari
00:16:11
pertanyaan yang sama dan prosesnya
00:16:14
mereka seperti apa dan kira-kira
00:16:15
jawabannya apa jadi pendekatan deduktif
00:16:18
itu mencoba untuk mencari tahu apa yang
00:16:21
orang lain dulu lakukan terkait dengan
00:16:24
pertanyaan yang sama jadi pendekatan
00:16:26
deduktif mengajak kita untuk terbang ke
00:16:29
masa lalu nyari tahu apakah orang-orang
00:16:31
sebelumnya juga menanyakan hal yang sama
00:16:34
itu pendekatan pertama namanya
00:16:37
pendekatan yang deduktif Nah ada
00:16:39
pendekatan kedua namanya pendekatan
00:16:41
induktif kita nggak nyari tahu orang
00:16:44
ngomongin apa tapi kita langsung turun
00:16:46
ke lapangan nyari tahu ke orang-orang
00:16:48
Yang kok kenapa sih kamu seperti ini dan
00:16:52
gitu Jadi kita mulai dari contoh yang
00:16:54
sih konformitas tadi Ya saya punya
00:16:57
pertanyaan Kenapa sih kok orang itu
00:16:59
gampang berubah karena orang lain kok
00:17:03
gampang ke bawa-bawa orang itu Nah kalau
00:17:05
pendekatan deduktif dia nyari tahu
00:17:07
apakah pertanyaan ini pernah ditanyakan
00:17:10
nggak sama orang sebelumnya sama
00:17:11
peneliti Peneliti sebelumnya makan nanti
00:17:14
akan saya share Gimana caranya kalau
00:17:16
pakai pendekatan yang deduktif kalau
00:17:18
pendekatan induktif susu Enggak nyari
00:17:21
tahu ke yang masa lalu tapi kita
00:17:23
langsung aja turun ke lapangan mengamati
00:17:27
juga mewawancara orang-orang Yang
00:17:29
sepertinya kelihatannya mengikuti orang
00:17:32
lain sama persis sama rasa pesan itu
00:17:34
tiba-tiba kita ketemu temen yang dia
00:17:37
pernah ngikut ngikutin orang lain mudah
00:17:40
terbawa semua atau Kalaupun kita nggak
00:17:42
nemu kita nanya pernah gak kamu ada di
00:17:45
kondisi dimana kamu itu tiba-tiba
00:17:47
berubah pikiran karena ngikutin orang
00:17:49
lain Nah kalau pernah kira-kira kenapa
00:17:52
enggak ceritain pengalamannya itu
00:17:54
pendekatan induktif kita coba mencari
00:17:58
tahu rasa penasaran itu dari apa-apa
00:18:01
yang sedang dialami saat ini oleh
00:18:03
orang-orang yang tertentu yang kita
00:18:05
ambil datanya itu dua pendekatan
00:18:07
deduktif dan induktif nah soal2
00:18:10
pendekatan ini akan saya Jelaskan lebih
00:18:11
lanjut tapi saya akan ngasih
00:18:14
langkah-langkah pendekatan yang deduktif
00:18:16
dulu ya Nah kalau pendekatan deduktif
00:18:18
langkahnya Seperti apa Yuk kita mulai
00:18:21
Nah kalau teman-teman udah dapet
00:18:23
istilahnya Tuliskan di Google aja
00:18:26
conformity jadi saya saranin jangan cari
00:18:30
yang bahasa Indonesianya tapi klik aja
00:18:33
enter yang pakai istilah Inggrisnya ya
00:18:35
conformity conformity ya Nah What is
00:18:40
conformity boleh tapi mendingan cari
00:18:42
yang English Wikipedia di Inggris
00:18:45
Wikipedia ini kita klik aja
00:18:49
Ayo kita akan dapatkan apa the English
00:18:51
Wikipedia nah yang dilihat itu bukan
00:18:56
ininya ya biasanya kalau bikin video
00:18:58
dalam bahasa Indonesia pasti nggak akan
00:19:00
lengkap makanya Kenapa kita cari istilah
00:19:02
bahasa Inggrisnya kita langsung turun ke
00:19:05
yang paling bawah ke referensinya nah
00:19:09
ini justru yang akan membuat kita banyak
00:19:12
banget referensi ya cialdini Robert Yang
00:19:15
Dini keren banget ya dia punya science
00:19:17
of persuasion ya goldstein ini bisa kita
00:19:21
cari ini ini bisa kita jadikan rujukan
00:19:24
utama ya kita udah punya literatur
00:19:26
review satu terus mccloud sama Saul juga
00:19:28
bilang What is conformity ini juga
00:19:31
banyak arronshan juga bilang soal itu
00:19:33
jadi kita udah banyak literatur ini nih
00:19:36
dari sini justru jurnal-jurnal forced ya
00:19:39
grup Dynamic Saya punya bukunya How juga
00:19:42
masih muridnya dari eh apa namanya
00:19:45
Hai henrich file jika mungkin kita akan
00:19:48
menemukan tambatan sekali sini sudah
00:19:50
disini kita akan tahu siapa aja
00:19:52
orang-orang tokoh-tokoh yang pernah
00:19:54
ngebahas soal convor matic Jadi
00:19:58
teman-teman nggak akan pernah kehilangan
00:20:00
referensi kalau teman-teman pakainya
00:20:02
Google Wikipedia yang Inggris tapi kalau
00:20:05
Indonesia jarang ada yang update kalian
00:20:07
Inggris orang-orang sukapadang update ke
00:20:10
situ dan ini ini ini udah bagus-bagus
00:20:13
semua literaturnya kita punya banyak
00:20:15
highly ya highly juga bagus Jono
00:20:18
personality and social psychology itu
00:20:20
kan keren banget dpsp wow Ini
00:20:22
keren-keren tuh camble ada di sini keju
00:20:26
main neurobiologi jadi banyak
00:20:28
teman-teman bisa ambil referensi dari
00:20:30
sinilah teman-teman bisa ngambil Anda
00:20:32
sini teman-teman tinggal klik aja saya
00:20:34
open link In New tab kita akan dapat
00:20:38
nanti si jurnalnya ya dan Wow ini Ini
00:20:43
asik banget ya tuh temen
00:20:45
akan tahu apa itu complaints apa itu
00:20:48
conformity dan sini nanti temen-temen
00:20:50
bisa ngebedain Ih apa sih conformity Apa
00:20:53
bedanya sama compliance gitu nadanya
00:20:56
teman-teman bisa baca-baca disini baru
00:20:59
teman-teman mengetahui Siapa tokoh
00:21:02
utamanya jadi setelah dapat istilahnya
00:21:04
temen-temen tadi langkah Project langkah
00:21:07
pertamanya teman-teman harus tahu
00:21:08
istilahnya apa Langkah kedua cari di
00:21:12
Wikipedia lalu cari aja literatur
00:21:15
utamanya buka jurnalnya dan dia akan
00:21:18
nyebutin orang pertama yang meneliti itu
00:21:21
jadi orang pertama yang lebih tenang
00:21:23
konformitas selain milgram adalah
00:21:25
Solomon as nah milgram dan Asy ini
00:21:30
harusnya ada di literatur teman-teman
00:21:32
itu teman-teman enggak boleh kemana-mana
00:21:34
batik orang pertama yang nyebutin
00:21:36
istilah konformitas ini adalah milgram
00:21:38
sama Solomon as jadi dia harusnya ada di
00:21:42
literatur teman-teman gitu
00:21:45
langkah ke-2 jadi literatur ini nih yang
00:21:49
semua yang ada di referensi ini harusnya
00:21:51
teman-teman udah dapatkan dan juga masuk
00:21:55
ke situ ya gitu langkah selanjutnya
00:21:57
teman-teman buka scholar's dot Google ya
00:22:01
teman-teman buka scholar's Dut
00:22:04
google.co.id kita klik disini lalu apa
00:22:07
yang harus dicari disini conformity
00:22:11
teknik ketikannya saya ketika aja
00:22:14
conformity meta-analisis nah Kenapa kita
00:22:18
harus nyari meta-analisis supaya kita
00:22:20
bisa tahu siapa aja yang udah pernah
00:22:23
mencoba untuk menjawab soal conformity
00:22:27
ini jadi akhirnya kita nanti akan tahu
00:22:29
siapa aja sih yang udah ngejawab kita
00:22:31
buka ya yang pertama ini Nah kita udah
00:22:34
dapat videonya videonya terdapat
00:22:37
jurnalnya Nah kita buka meta-analisis
00:22:40
nya ya ini keren nih Nah ini ngomongin
00:22:44
meta-analysis
00:22:45
analisis itu apa sih sebetulnya
00:22:47
meta-analisis apa sih meta-analisis tuh
00:22:50
artikel yang mencoba mengumpulkan
00:22:53
penelitian-penelitian sebelumnya terkait
00:22:55
topik tertentu jadi yang saya kumpulkan
00:22:57
ini adalah analisis tentang konformitas
00:23:01
jadi dia ngumpulin semua penelitian
00:23:03
sebelumnya soal konformitas nah dari
00:23:06
situ kita akhirnya jadi orang yang
00:23:08
enggak Guta banget soal konformitas dari
00:23:10
kota design penasaran soal Kenapa sih
00:23:13
kok orang bisa berubah perilakunya
00:23:15
karena orang lain dan ternyata tahu
00:23:17
bahwa kalimat itu istilahnya namanya
00:23:19
conformity out ternyata udah banyak loh
00:23:22
orang yang ngomongin mikirin dan nanyain
00:23:26
hal yang sama Nah dari meta-analisis itu
00:23:29
kita akan menemukan orang-orang dahulu
00:23:31
yang punya pertanyaan yang sama dan
00:23:34
berusaha untuk menjawab pertanyaan yang
00:23:36
sama dari situ kita punya kajian
00:23:40
literatur namanya literatur review Tapi
00:23:42
itu kalau kita menggunakan pendekatan
00:23:45
yang
00:23:45
deduktif kalau pendekatannya induktif
00:23:48
itu seperti apa kalau penasaran yang
00:23:51
induktif kita langsung turun ke lapangan
00:23:53
melakukan survei eh pernah nggak kamu
00:23:56
ngikutin orang lain atau tiba-tiba
00:23:58
berubah pikiran karena adanya orang lain
00:24:00
ngikutin orang lain Kau pernah Oke kalau
00:24:02
pernah ceritain dong pengalamannya
00:24:04
Seperti apa Nah itu yang kita langsung
00:24:06
lakukan mencoba untuk menggali
00:24:09
pengalaman seseorang penghayatan
00:24:11
seseorang tentang apa yang kita
00:24:14
penasaran kan apa yang kita tanyakan nah
00:24:17
dari situ kita mulai melakukan
00:24:20
pendekatan awal sampai sini jelas dulu
00:24:23
ya oke nah di pertemuan selanjutnya kita
00:24:27
akan ngomongin soal mencari masalah logo
00:24:31
kok nyari masalah nah di pertemuan ini
00:24:34
Sayang ngajakin temen-temen cuman sampai
00:24:36
Kenapa penting metode penelitian dan
00:24:38
langkah awal kalau kita melakukan riset
00:24:42
langkah awalnya adalah tadi menjawab
00:24:45
Hai tanyaan Jadi kalau teman-teman punya
00:24:49
rasa penasaran punya
00:24:51
pertanyaan-pertanyaan itu memang harus
00:24:53
nih jawabnya langkah pertamanya dengan
00:24:55
kajian literatur untuk pendekatan
00:24:57
deduktif kalau pendekatan eduktif
00:24:59
langkah pertamanya adalah dengan survei
00:25:02
turun ke lapangan untuk mencari tahu
00:25:05
menggali pengalaman dan penghayatan nah
00:25:09
dari situ apakah langsung bisa nemu
00:25:11
jawaban belum kita harus nyari dulu
00:25:14
masalahnya apa atau kita harus
00:25:16
merumuskan masalah nah merumuskan
00:25:19
masalah ini di pertemuan atau DVD yang
00:25:22
akan datang selanjutnya sampai ketemu
00:25:24
lagi di video selanjutnya kalau ada
00:25:26
pertanyaan jangan lupa tanyakan di kolom
00:25:27
komentar Kalau kira-kira video ini
00:25:30
bermanfaat buat teman-teman yang lagi
00:25:32
belajar metode penelitian atau lagi
00:25:34
ngerjain skripsi bingung mau mulai dari
00:25:36
mana share video ini ya jangan lupa like
00:25:39
subscribe juga share video ini ke orang
00:25:41
lain butuhin sampai jumpa di video
00:25:43
selanjutnya Assalamualaikum
00:25:45
Kwarcab