00:00:00
[Musik]
00:00:05
Bismillahirrahmanirrahim asalamualaikum
00:00:08
warahmatullahi wabarakatuh alhamdulillah
00:00:11
wasalatu wassalamu ala rasulillah wa ala
00:00:13
alihi wasohbihi wa mawalah teman-teman
00:00:16
sekalian Ahlan W Sahlan bikum Selamat
00:00:19
datang teman-teman di dalam program saya
00:00:22
Ramadan kali ini dengan ee tema
00:00:25
beningkan dari hati Nah beningkan dari
00:00:27
hati ini adalah sebuah tema dari program
00:00:29
Ramadan series yang saya sudah share di
00:00:32
dalam akun ee IG saya setiap hari dan
00:00:36
nanti beberapa tema dari yang saya share
00:00:39
di IG itu akan kita ee bahas juga secara
00:00:42
lebih dalam dan lebih panjang di akun
00:00:45
YouTube nah hari ini untuk tema pertama
00:00:48
dari delapan tema yang akan saya share
00:00:49
di Youtube dalam kajian ee beningkan
00:00:52
dari hati saya akan bahas tentang salat
00:00:55
karena Ramadan itu salah satu di antara
00:00:58
ibadah yang dilatih itu adalah salat
00:01:01
selain puasa sejak Imsak sampai magrib
00:01:05
bulan Ramadan kita juga sangat akrab
00:01:08
dengan yang namanya tarawih ee di mana
00:01:11
kita belajar melakukan ibadah sunah
00:01:13
setelah salat Isya dengan jumlah rakaat
00:01:16
yang lebih banyak dari biasanya biasanya
00:01:19
kita ba'diah Isya itu hanya dua rakaat
00:01:21
saja sekarang selain ba'diah Isya dua
00:01:24
rakaat Ditambah lagi dengan tarawih ada
00:01:26
yang melakukannya total dengan Witir 11
00:01:29
rakaat ada yang melakukannya sampai 23
00:01:32
rakaat intinya lebih banyak daripada
00:01:34
malam-malam biasanya sehingga kita perlu
00:01:37
membahas Hikmah di balik eh salat ini
00:01:41
dan apa hubungannya antara salat dengan
00:01:44
tazkiyatun nafs membersihkan jiwa dan
00:01:47
membeningkan hati kita teman-teman yang
00:01:50
dirahmati Allah subhanahu wa taala suatu
00:01:53
ketika saat nabi sedang lelah sedang
00:01:57
capek Sedang banyak kerjaan sedang sibuk
00:02:00
Nabi Sallallahu Alaihi Wasallam
00:02:02
memanggil Bilal bin Rabah eh muazinnya
00:02:06
Rasulullah Sallallahu Alaihi Wasallam
00:02:08
nabi berkata kepada Bilal ya Bilal
00:02:11
arihna B wahai Bilal istirahatkan kami
00:02:15
dengan salat kalimat ini singkat tetapi
00:02:19
banget Maksudnya Nabi bisa aja bilang ke
00:02:21
Bilal wahai Bilal kumandangkan azan
00:02:25
wahai Bilal panggillah orang untuk salat
00:02:27
atau dengan bahasa-bahasa yang lain yang
00:02:29
juga jelas bahwa nabi menyuruh Bilal
00:02:32
untuk mengumandangkan azan Kenapa Nabi
00:02:34
memakai bahasa arihna istirahatkan kami
00:02:38
dengan salat ternyata buat seorang
00:02:41
Rasulullah Sallallahu Alaihi Wasallam
00:02:42
dan para sahabat salat itu bukan beban
00:02:46
salat itu bukan sebuah pekerjaan salat
00:02:50
itu bukan sekedar ee gerakan tetapi
00:02:54
salat itu adalah rohah rehat istirahah
00:02:58
istirahat
00:03:00
nah pertanyaannya kita bisa enggak kayak
00:03:01
gitu kita bisa enggak Salat itu berasa
00:03:03
lagi break salat itu berasa lagi santai
00:03:07
salat itu rasanya senyaman nongkrong
00:03:09
senyaman main game senyaman nonton TV
00:03:13
senyaman nge-hp gitu bisa enggak Salat
00:03:16
menjadi rehat bagi kita Itulah kenapa di
00:03:19
dalam bulan Ramadan kita disyariatkan
00:03:23
untuk melakukan satu jenis ibadah salat
00:03:25
yang disebut dengan salat istirahat
00:03:27
yaitu salatut tarawih Sehingga dalam
00:03:30
bahasa Indonesia tarawih itu artinya
00:03:32
Istirahat di bulan Ramadan kita sedang
00:03:35
dilatih gimana menjadikan salat sebagai
00:03:37
istirahat seperti yang Nabi lakukan
00:03:40
bersama dengan para sahabat arihna
00:03:42
bisolah wahai Bilal wahai Bilal
00:03:45
istirahatkan kami dengan salat karena
00:03:47
banyak dari kita pulang tarawih itu
00:03:48
istirahat padahal tarawih itu sendiri
00:03:50
adalah sebuah istirahat berarti kalau
00:03:53
kita pulang tarawih masih butuh waktu
00:03:55
istirahat itu artinya Salat kita enggak
00:03:57
istirahat bukan tarawih apalagi yang
00:04:00
pulang tarawih itu
00:04:01
ee apa berkeringat sampai basah bajunya
00:04:05
berarti dia bukan lagi salat istirahat
00:04:07
bukan lagi salat tarawih Tetapi dia lagi
00:04:11
treadmal mungkin atau lagi olahraga
00:04:13
mungkin atau lagi sempatkan berkeringat
00:04:16
mungkin bukan lagi tarawih Nah sekarang
00:04:18
kita pengin belajar Gimana caranya
00:04:21
shatuna hahah Salat kita menjadi
00:04:24
istirahat bagi kita seperti nabi dan
00:04:26
para sahabat apa Rahasianya biar Salat
00:04:29
kita bisa menjadi rohatun nafs rehat
00:04:32
bagi
00:04:34
jiwa pernah enggak jiwa kita ngerasa
00:04:36
lelah maka istirahatnya dengan salat
00:04:39
pernah enggak perasaan kita merasa capek
00:04:43
merasakan eh sedih capek karena kecewa
00:04:47
capek karena baper capek karena bete
00:04:50
capek karena bosan butuh istirahat kan
00:04:52
jiwa kita atau perasaan kita harusnya
00:04:54
istirahat jiwa itu adalah salat karena
00:04:57
Ketika Nabi dalam keadaan
00:05:00
di apa dihina dimusuhi ditentang
00:05:04
diperangi oleh orang-orang kafir Quraisy
00:05:06
nabi pulang ke rumah pengin tidur karena
00:05:09
nabi pikir tidur itu bisa jadi healing
00:05:11
makanya nabi tidur di rumahnya Ketika
00:05:14
Nabi sedang tidur Allah Bangunin ya
00:05:17
auhalammil Wahai orang yang sedang
00:05:19
berselimut yang lagi tidur bangunlah
00:05:26
bangunlah di malam hari walaupun
00:05:27
sebentar Kenapa karena ter tidur itu
00:05:30
enggak jadi rehat jiwa dia hanyalah
00:05:32
rehat fisik jiwa kita tidak akan rehat
00:05:35
kecuali dengan ibadah terutama salat
00:05:38
kepada Allah subhanahu wa taala jadi
00:05:40
buat teman-teman yang pernah ngerasain
00:05:42
atau bahkan mungkin sering saya juga
00:05:44
ngerasain ya capek perasaannya capek e
00:05:47
hatinya capek pikirannya sampai enggak
00:05:50
bisa tidur insomnia overthinking segala
00:05:52
macam ternyata rehat bagi pikiran kita
00:05:56
rehat bagi jiwa hati dan perasaan kita
00:05:58
itu adalah salat dan menjadikan salat
00:06:01
sebagai rehat jiwa itu dilatih dengan
00:06:04
salatut tarawih sepanjang bulan Ramadan
00:06:07
sekarang kita pengin tahu Apa rahasia
00:06:09
agar Salat kita menjadi rehat nanti kita
00:06:12
latih di bulan Ramadan apa Rahasianya
00:06:15
kata para ulama rahasia dari rehatnya
00:06:19
jiwa dan hati saat salat itu adalah
00:06:23
alkusyu memiliki
00:06:27
kekhusyukan Nabi Sallallahu Alaihi
00:06:29
Wasallam Sabda
00:06:32
aalu Minal ARD alusyu ilmu pertama yang
00:06:35
diangkat oleh Allah dari muka bumi
00:06:37
adalah ilmu khusyuk artinya Islam itu
00:06:40
punya banyak sekali cabang-cabang ilmu
00:06:42
dalam Ibadah dalam muamalah dalam
00:06:45
syariah dalam banyak hal Nah dari sekian
00:06:48
banyak syariat dan ilmu-ilmu penting
00:06:50
dalam Islam itu yang pertama kali
00:06:52
diangkat dari bumi dari manusia adalah
00:06:55
ilmu tentang khusyuk kata nabi hadis
00:06:58
riwayat tharani dengan derajat Hasan ini
00:07:01
artinya bahwa khusyuk adalah menjadi hal
00:07:04
yang sangat langka udah jarang banget
00:07:06
orang Yang Salatnya khusyuk sehingga
00:07:08
Karena jarang orang Yang Salatnya
00:07:09
khusyuk banyaklah orang yang hatinya
00:07:12
gampang baperan freijile akhirnya muncul
00:07:15
masalah mental mental illness skizo
00:07:18
bipoler dan gangguan-gangguan jiwa
00:07:20
lainnya itu gara-gara memang banyak dari
00:07:22
kita yang udah enggak bisa lagi
00:07:24
ngerasain yang namanya khusyuk di dalam
00:07:26
salat soalnya khusyuk ini menjadi
00:07:27
sesuatu yang langka diangkat dari muka
00:07:30
bumi artinya bukan Allah haramkan bagi
00:07:32
kita bukan maksudnya banyak orang yang
00:07:34
sudah tidak lagi menggunakan ilmu
00:07:35
khusyuk dalam ibadah salatnya sehingga
00:07:37
nabi mengatakan
00:07:40
aaluminalard alusyu ilmu pertama yang
00:07:43
diangkat dari bumi artinya yang hilang
00:07:45
dari kehidupan kita adalah ilmu tentang
00:07:48
khusyuk dan kita pengin belajar nih apa
00:07:50
itu khusyuk Terus apa aja keistimewaan
00:07:53
dari khusyuk itu dan bagaimana cara
00:07:55
meraih khusyuk di dalam salat sehingga
00:07:57
kita jadi ngasain yang namanya salat itu
00:08:01
sebagai istirahatnya hati dan jiwa
00:08:04
istirahatnya pikiran dan perasaan kita
00:08:07
tadi saya menyampaikan bahwa kata nabi
00:08:10
khusyuk adalah ilmu pertama yang
00:08:12
diangkat dari bumi artinya Hal pertama
00:08:15
yang langka di anara manusia itu khusyuk
00:08:18
orang yang salat di masjid itu bisa aja
00:08:20
ramai salat Jumat terutama tetapi yang
00:08:23
khusyuk dari mereka itu bisa dihit
00:08:24
dengan jariedikit sekali dan langka
00:08:27
sekali di anara mereka yang itu pun yang
00:08:30
bisa khusyuk selama dia salat dari mulai
00:08:33
takbir sampai salam lebih langka lagi
00:08:35
karena banyak dari kita mungkin
00:08:36
khusyuknya hanya ketika sujud atau
00:08:39
khusyuknya hanya ketika awal berdiri
00:08:42
bahkan banyak yang
00:08:44
khusyuknya pas mau salam baru dia sadar
00:08:46
Oh saya lagi salat ya kok tiba-tiba udah
00:08:49
selesai nah ini artinya khusyuk itu
00:08:51
sesuatu yang langka teman-teman e
00:08:53
padahal kata para ulama khusyuk itu
00:08:56
kunci segala kebaikan jadi kalau kita
00:08:58
pengin jiwa kita tenang Rahasianya
00:09:01
khusyuk kalau kita pengin Allah menolong
00:09:04
kita dalam segala urusan Rahasianya
00:09:06
khusyuk kalau kita pengin dapat jalan
00:09:09
keluar dari banyak masalah
00:09:10
rahasianyaalah khusyuk khusyuk itu
00:09:13
adalah kunci dari semua kebaikan
00:09:15
kesuksesan dan keberuntungan kita di
00:09:17
dalam kehidupan kita makanya Allah
00:09:20
subhanahu wa taala
00:09:28
berfirman
00:09:34
irahmanirahim qad aflahal
00:09:39
Mukminun qod aflahal
00:09:42
mukminunalladina Hum Fi
00:09:45
shatihim
00:09:48
khosiun Sungguh beruntung orang yang
00:09:51
beriman sungguh sukses dan bahagia orang
00:09:55
yang beriman Apabila mereka di dalam
00:09:57
salatnya khusyuk
00:09:59
karena Allah subhanahu wa taala
00:10:01
menjadikan salat sebagai Ee Jalan
00:10:04
datangnya pertolongan dari allah menjadi
00:10:07
Jalan datangnya kasih sayang dari Allah
00:10:09
maka kalau salatnya rusak Maka
00:10:11
pertolongan enggak akan sampai kepada
00:10:13
kehidupan kita Allah
00:10:16
berfirman
00:10:17
[Musik]
00:10:21
Bismillahirrahmanirrahim
00:10:24
ya auhina
00:10:26
[Musik]
00:10:34
Wahai orang yang beriman Mintalah
00:10:37
Pertolongan Allah dengan sabar dan salat
00:10:39
ini artinya salat itu cara kita
00:10:42
mengundang Pertolongan Allah ketika kita
00:10:44
punya masalah dan pertolongan Allah itu
00:10:46
bukan hanya terhadap masalah-masalah
00:10:48
kecil kita bisa banget mengundang
00:10:51
Pertolongan Allah terhadap masalah yang
00:10:53
paling besar dalam kehidupan kita
00:10:56
pernikahan di ambang perceraian anak
00:10:59
sakit keras kita hampir dipecat dari
00:11:01
pekerjaan bisnis kita ditipu orang
00:11:04
banyak masalah besar yang kita alami
00:11:06
kita undang Pertolongan Allah dengan
00:11:08
Salat tapi bagaimana kalau salat kita
00:11:10
tidak berkualitas Salat kita enggak
00:11:13
khusyuk maka kita enggak bisa mengundang
00:11:15
Pertolongan Allah berarti khusyuk adalah
00:11:18
kunci datangnya pertolongan Allah lewat
00:11:20
Salat kita ini di antara pentingnya
00:11:23
belajar khusyuk Insyaallah pada sesi
00:11:26
berikutnya nanti di YouTube saya saya
00:11:28
akan sharing kepada teman-teman Gimana
00:11:30
cara kita belajar khusyuk apa aja yang
00:11:32
harus kita siapin di dalam salat ketika
00:11:34
kita pengin dapat salat yang khusyuk
00:11:37
barakallahu fikum
00:11:41
[Musik]