00:00:00
[Musik]
00:00:10
[Musik]
00:00:29
asalamu assualaikum warahmatullahi
00:00:32
wabarakatuh Apa kabar teman-teman dan
00:00:35
penonton di mana pun berada Semoga
00:00:39
senantiasa penuh keberkahan dan
00:00:41
perlindungan Allah
00:00:44
amin biar makin asyik kita pantun dulu
00:00:48
ya pergi ke pasar di hari jumat jangan
00:00:53
lupa membawa
00:00:55
P bulan Ramadan semakin
00:00:58
dekat Mari kita sambut dengan
00:01:02
sukacita perkenalkan saya Aslam dari TK
00:01:06
Islam alqamar
00:01:08
Banyuwangi di sini kita akan berbincang
00:01:12
bersama Ustaz kesayangan kami yaitu
00:01:15
Ustaz
00:01:17
Karim Asalamualaikum Ustaz
00:01:22
Waalaikumsalam Warahmatullahi
00:01:25
Wabarakatuh Bagaimana kabar Ustaz
00:01:28
Alhamdulillah
00:01:30
luar biasa Allahu akbar baik
00:01:33
alhamdulillah Mas Aslam gim Oh iya Ustaz
00:01:38
bulan Ramadan telah
00:01:41
tiba Kenapa kita orang Islam harus
00:01:44
berpuasa Oh iya Mas
00:01:48
Aslam karena umat
00:01:51
Islam diperintahkan menjalankan ibadah
00:01:54
puasa itu karena itu adalah rukun
00:01:59
Islam kita tahu rukun Islam ada berapa
00:02:02
ada lima Yang pertama adalah mengucapkan
00:02:05
dua kalimat syahadat yang kedua salat
00:02:09
lima waktu yang ketiga zakat yang
00:02:13
keempat puasa di bulan Ramadan yang
00:02:16
kelima naik haji bila mampu nah
00:02:21
menjalankan puasa ini adalah kewajiban
00:02:26
kita sebagai umat Islam Karena itu
00:02:29
adalah perintah agama perintah Allah
00:02:31
subhanahu wa taala sebagaimana Allah
00:02:34
menegaskan di dalam al-qur'an
00:02:38
auzubillahyairim ya ayyuhadina
00:02:47
amanubaikumambainaumum diwajibkan Hai
00:02:50
orang-orang yang beriman diwajibkan
00:02:52
atasmu berpuasa sebagaimana diwajibkan
00:02:56
atas orang-orang sebelum kamu agar kamu
00:02:58
menjadi orang yang bertakwa jadi di sini
00:03:01
sangat jelas sekali diperintahkan Allah
00:03:04
untuk melakukan puasa di bulan suci
00:03:10
Ramadan Oh
00:03:13
begitu perintah puasa itu Mulai sejak
00:03:17
kapan sih Pak ustaz ibadah puasa di
00:03:21
bulan Ramadan
00:03:22
itu itu dilakukan setelah terlihatnya
00:03:27
Hilal yaitu Mas masuknya tanggal 1
00:03:30
Ramadan itu setelah munculnya
00:03:33
Hilal jadi sebagaimana yang disabdakan
00:03:37
oleh Baginda Nabi Besar Muhammad
00:03:39
Sallallahu Alaihi Wasallam sumu
00:03:42
liryatihi watiru liryatihi berpuasalah
00:03:46
engkau karena melihat rukyah karena
00:03:49
melihat Hilal dan berpukalah engkau
00:03:52
karena melihat rukyah atau Hilal jadi
00:03:56
penetapan awal puasa itu setelah kita
00:04:00
melihat nah dalam konteks kenegaraan
00:04:02
kita
00:04:03
e adalah kita
00:04:07
mengikuti
00:04:09
sidangbat yang ditetapkan oleh
00:04:11
Kementerian Agama jadi Ee kita sebagai
00:04:15
umat Islam cukup untuk mengikuti
00:04:18
ketetapan yang ditetapkan oleh
00:04:22
Kementerian Agama Republik
00:04:27
Indonesia oh gitu rupanya Kalau misalnya
00:04:33
kita berpuasa hadiahnya apa manfaatnya
00:04:37
apa
00:04:38
Ustaz baik Mas Aslam Allah menjanjikan
00:04:44
pada mereka yang melakukan ibadah puasa
00:04:47
dengan pahala yang sangat luar biasa
00:04:49
dengan pahala yang sangat banyak sekali
00:04:53
karena bagi mereka yang berpuasa itu
00:04:56
Allah sendiri yang akan memberikan
00:04:58
balasan bukan orang lain Jadi Allah
00:05:01
sendiri yang akan memberikan pahala
00:05:04
balasan bagi orang yang berpuasa jadi
00:05:07
begitu luar biasanya ibadah puasa
00:05:11
itu dan mereka yang berpuasa kelak di
00:05:15
surga akan
00:05:16
dibikinkan rumah yang sangat megah rumah
00:05:22
yang sangat besar itu disiapkan bagi
00:05:26
mereka yang berpuasa dan
00:05:29
untuk pahala pahalanya kita tidak akan
00:05:33
bisa
00:05:34
menghitungnya Itu dari sisi keagamaannya
00:05:37
untuk sisi
00:05:39
kesehatannya puasa itu sangat sangat
00:05:42
dianjurkan untuk kesehatan
00:05:46
sebagaimana orang yang mau melakukan
00:05:49
operasi sebelum dioperasi dokter
00:05:53
menganjurkan untuk berpuasa karena
00:05:57
secara mental
00:06:00
puasa itu akan memberikan
00:06:04
ketenangan kekuatan dan juga akan
00:06:08
memberikan kesehatan kepada orang yang
00:06:10
akan menjalankan operasi itu jadi dari
00:06:13
aspek
00:06:14
agama dapat dari aspek kesehatan juga
00:06:18
dapat Masyaallah banyak sekali ya
00:06:23
keistimewaan berpuasa jadi makin
00:06:26
semangat nih berpuasa
00:06:30
Alhamdulillah harus tetap semangat ya
00:06:33
Mas Aslam dan anak-anak yang ada di
00:06:35
rumah Oh iya Mas
00:06:38
Aslam hafal niatnya
00:06:43
berpuasa hafal dong
00:06:46
[Musik]
00:06:49
Bismillahirahmanirahim na
00:07:07
[Musik]
00:07:09
Subhanallah Mas Aslam sudah hafal
00:07:12
niatnya puasa
00:07:14
Ramadan
00:07:16
Alhamdulillah di bulan suci Ramadan ini
00:07:19
ternyata banyak sekali amalan-amalan
00:07:23
ibadah seperti salat
00:07:28
tarawihusquran makan sahur bersedekah
00:07:32
dan yang
00:07:34
lain-lain oh iya Ustaz saya ingat salat
00:07:38
tarawih itu yang rakaatnya banyak itu
00:07:42
Ya baik Mas
00:07:45
Aslam salat tarawih itu adalah salat
00:07:50
sunah yang dikerjakan setelah salat Isya
00:07:54
di dalam bulan suci
00:07:56
Ramadan dan salat tarawih itu
00:07:59
dilaksanakan sebanyak 20 rakaat dua
00:08:03
rakaat salam dua rakaat salam dua rakaat
00:08:06
salam itulah salat Tarawih dan
00:08:09
disunahkannya hanya di dalam bulan suci
00:08:15
Ramadan
00:08:16
Aslam Apakah sudah hafal niatnya salat
00:08:21
tarawih Alhamdulillah Ustaz sudah
00:08:28
hafal
00:08:33
[Musik]
00:08:45
qah
00:08:47
Alhamdulillah luar biasa di pagi hari
00:08:50
yang cerah
00:08:51
ini teman-teman dan para pemirsa di
00:08:54
manaun
00:08:56
berada tadi sudah banyak di ditanyakan
00:09:00
oleh Ananda Aslam
00:09:05
bahwasanya puasa itu ternyata tidak satu
00:09:10
tidak hanya menjalankan berita agama
00:09:12
saja tapi juga
00:09:15
mengandung unsur-unsur yang lain yaitu
00:09:18
untuk menyehatkan badan kita Allah
00:09:21
subhanahu wa
00:09:23
taala
00:09:25
berjanji bagi orang yang
00:09:30
bahagia atas masuknya bulan suci
00:09:38
[Musik]
00:09:40
Ramadan maka dosa-dosanya yang lalu akan
00:09:43
diampunile Allah subhanahu wa taala luar
00:09:46
biasa bagi mereka yang berpuasa akan
00:09:50
mendapatkan
00:09:51
farhatani dua kebahagiaan dua kesenangan
00:09:55
yang pertama bagi mereka yang berpuasa
00:09:59
bahagia menjelang berbuka puasa bahagia
00:10:04
yang kedua Besok bertemu dengan zatnya
00:10:07
Allah subhanahu wa taala di akhirat jadi
00:10:10
Berbahagialah bagi mereka yang
00:10:12
menjalankan ibadah puasa dengan
00:10:14
sebaik-baiknya penuh dengan keimanan dan
00:10:17
mengharapkan Rida dari Allah subhanahu
00:10:19
wa taala untuk itu para adik-adikku para
00:10:22
anak-anakku pemirsa di mana pun berada
00:10:25
Mari kita sambut datangnya bulan suci
00:10:28
Ramadan dengan RI dan gembira kita
00:10:30
laksanakan Pua Ramadan dengan baik
00:10:34
dengan khusyuk dan tentunya ini sebagai
00:10:38
Ajan pembelajaran bagi anak-anak kita
00:10:41
bagaimana anak-anak kita dilatih untuk
00:10:44
menjalankan ibadah puasa Anda kata tidak
00:10:46
mampu untuk sehari penuh anak-anak
00:10:49
khususnya untuk anak-anak adik-adik kita
00:10:52
TK menjalankan puasa
00:10:55
dengan setengah hari atau puasa sampai
00:11:01
Zuhur nanti dilanjutkan sampai Magrib
00:11:05
menjelang sampai ber itulah sedikit
00:11:08
motivasi kepada anak-anak agar anak-anak
00:11:11
Islam menjadi anak-anak yang hebat
00:11:13
anak-anak yang luar biasa anak-anak
00:11:16
Indonesia anak-anak yang sehat dan
00:11:18
anak-anak yang
00:11:20
bermartabat benar sekali teman-teman
00:11:22
kita harus tetap semangat berpuasa
00:11:26
terima
00:11:29
sudah memberikan ilmu pada kita
00:11:33
Alhamdulillah terima kasih teman-teman
00:11:36
dan semuanya yang sudah menonton
00:11:40
asalamualaikum warahmatullahi
00:11:42
wabarakatuh