00:00:00
gelombang pemutusan hubungan kerja atau
00:00:01
PHK kembali menghantam berbagai industri
00:00:04
ada lebih dari
00:00:05
450.000 lulusan sarjana hingga doktor
00:00:08
yang sulit mendapatkan pekerja ribuan
00:00:11
karyawan sebuah pabrik di Garut Jawa
00:00:13
Barat histeris saat mengetahui mereka
00:00:15
diberhentikan oleh pihak perusahaan
00:00:17
ratusan pekerja sebuah pabrik elektronik
00:00:19
di Kabupaten Bekasi terancam PHK massal
00:00:23
di saat data menunjukkan bahwa ternyata
00:00:25
tanah air kita dibanjiri oleh
00:00:27
pengangguran yang masuk dalam kategori
00:00:29
usia muda
00:00:31
[Musik]
00:00:36
Halo semua ketemu lagi sama aku Luna
00:00:39
Selamat datang di channel ngomongin uang
00:00:41
di video kali ini aku mau bahas tentang
00:00:44
satu isu ekonomi yang dekat banget sama
00:00:46
kehidupan bermasyarakat kita yaitu
00:00:49
tentang masalah
00:00:50
ketenagakerjaan kamu sendiri berasa
00:00:52
enggak sih berita tentang PHK itu sering
00:00:55
banget muncul sepanjang 2 sampai 3 tahun
00:00:57
terakhir dan kenyataannya kalau kita
00:01:00
lihat data jumlah karyawan yang kena PHK
00:01:03
Emang terus ningkat selama 3 tahun
00:01:05
terakhir dan tren kenaikan PHK ini sama
00:01:08
sekali belum nunjukin tanda-tanda
00:01:09
penurunan di sisi lain Kamu juga Mungkin
00:01:12
sering dengar atau bahkan ngalamin
00:01:14
sendiri kalau dapat kerjaan sekarang tuh
00:01:17
susah banget dan Yap memang kenyataannya
00:01:20
berdasarkan data Kementerian tenaga
00:01:22
kerja jumlah lowongan kerja yang muncul
00:01:24
tiap tahun tuh jauh di bawah orang yang
00:01:26
tercatat Mencari kerja di Indonesia
00:01:29
bahkan di tahun 2023 lalu orang yang
00:01:32
nyari kerja itu enam kali lipat lebih
00:01:34
banyak dibanding dengan lowongan kerja
00:01:36
yang ada sementara itu serapan tenaga
00:01:39
kerja sektor formal kayak pegawai negeri
00:01:41
karyawan BUMN atau karyawan swasta
00:01:44
korporasi besar juga terus berkurang
00:01:46
dari tahun ke tahun buat kamu angkatan
00:01:49
kerja milenial mungkin masih ingat nih
00:01:51
di mana 10 sampai 15 tahun yang lalu
00:01:54
perusahaan swasta besar kayak Astra BCA
00:01:56
Indofood Unilever mereka tuh sering buka
00:01:59
lowongan program MT di hampir semua
00:02:01
kampus di seluruh Indonesia tapi di
00:02:04
angkatan genjzi sekarang ini lowongan
00:02:06
dari korporasi besar tuh makin susah
00:02:09
didapetin padahal jumlah mahasiswa yang
00:02:12
lulus kuliah dan jadi angkatan kerja
00:02:13
baru terus ningkat tiap tahun Hal ini
00:02:16
karena penduduk Indonesia makin banyak
00:02:18
angka kelahirannya terus naik tiap tahun
00:02:20
jadi jumlah angkatan kerja tiap tahun
00:02:22
yang butuh lapangan kerja ya Otomatis
00:02:24
makin banyak masalahnya perkembangan
00:02:27
industri sektor formal di Indonesia tuh
00:02:29
enggak sih siap buat nyerap banyaknya
00:02:31
angkatan kerja baru ini atau lebih
00:02:33
tepatnya udah enggak butuh pekerja dalam
00:02:35
jumlah banyak kayak zaman dulu tapi
00:02:38
kenapa bisa gitu ya karena dalam 15
00:02:41
tahun terakhir kita lagi ngalamin masa
00:02:43
transisi industri besar-besaran di mana
00:02:46
era industri berbasis manusia itu
00:02:49
berganti jadi era digital era aplikasi
00:02:52
otomasi robot bat Ai dan lain-lain dan
00:02:56
proses transisi ini bikin banyak
00:02:58
korporasi besar bisa beroperasi dengan
00:03:00
lebih efisien tanpa perlu nambah
00:03:02
headcoun buat setiap pengembangan bisnis
00:03:04
Nah sekarang pertanyaannya gimana dong
00:03:07
asibnya perangkatan kerja baru ini
00:03:09
gimana caranya mereka bisa dapat
00:03:11
penghidupan di tengah keringnya lapangan
00:03:13
kerja baru khususnya di sektor-sektor
00:03:15
formal Oke sebetulnya era transisi
00:03:18
industri ini enggak cuma berdampak sama
00:03:20
korporasi besar aja tapi di sisi lain
00:03:22
juga maksa industri sektor-sektor
00:03:24
nonformal buat berkembang dan akhirnya
00:03:27
tuh jadi tumpuan buat nyerah pangkatan
00:03:28
kerja baru mulai dari tempat makan
00:03:31
produksi makanan dalam kemasan bisnis
00:03:34
skinc dan perawatan tubuh jualan online
00:03:36
di e-commerce bisnis rental aset bengkel
00:03:39
salon perawatan bisnis ekspedisi
00:03:42
pengantaran barang bisnis jasa bisnis
00:03:44
konsultasi dan masih banyak lagi
00:03:47
bisnis-bisnis kecil kayak gini atau yang
00:03:49
biasa disebut UMKM Emang sering kali
00:03:52
dipandang remeh ya karena dianggap
00:03:54
kurang bergengsi tapi jangan salah loh
00:03:56
karena sebetulnya sektor UMKM seperti
00:03:58
inilah yang akhirnya jadi penyelamat
00:04:01
ekonomi Indonesia karena ketika
00:04:03
sektor-sektor formal yang besar-besar
00:04:05
itu enggak Sanggup buat nyerap angkatan
00:04:07
kerja baru akirya industri UMKM yang
00:04:09
kecil-kecil inilah yang nyerap
00:04:12
97% angkatan kerja di Indonesia atau
00:04:15
sekitar 117 juta pekerja di Indonesia
00:04:18
kamu bayangin deh 97% pekerja di
00:04:22
Indonesia saat ini kerja di industri
00:04:24
UMKM sebegitu pentingnya peran sektor
00:04:27
ini di Indonesia buat penyangga ekonomi
00:04:30
di mana tingkat penyerapan tenaga kerja
00:04:31
UMKM di Indonesia tuh jauh lebih dominan
00:04:34
daripada negara-negara lain nih Coba
00:04:36
kamu lihat datanya penyerapan tenaga
00:04:38
kerja UMKM di negara Malaysia aja cuman
00:04:41
66%. Singapura cuman 71% dan Thailand
00:04:46
85%. Oke sebenarnya fenomena ini bukan
00:04:49
berarti hal yang bagus juga ya Secara
00:04:51
ekonomi karena kalau serapan tenaga
00:04:53
kerja itu terlalu bergantung sama UMKM
00:04:56
artinya negara kita gagal buat nyediain
00:04:58
lapangan kerja yang lain
00:05:00
dan stabil buat masyarakatnya tapi
00:05:02
terlepas dari itu inilah realita
00:05:05
lapangan di negara kita kita juga enggak
00:05:08
bisa maksa sektor formal buat balik lagi
00:05:10
buka lowangan kerja besar-besaran kayak
00:05:19
dulu jadi satu-satunya yang bisa kita
00:05:22
upayakan adalah bikin sektor industri
00:05:24
nonformal kayak UMKM ini supaya bisa
00:05:27
naik kelas jadii bisnis yang lebih kuat
00:05:30
stabil kokoh dan akhirnya bisa
00:05:32
memperluas lapangan kerja yang layak
00:05:34
buat masyarakat karena sebetulnya ada
00:05:37
cukup banyak k contoh usaha UMKM yang
00:05:40
akhirnya berhasil naik kelas jadi bisnis
00:05:42
kalah menengah bahkan jadi bisnis besar
00:05:44
yang berhasil nyerap banyak tenaga kerja
00:05:47
contohnya nih Beberapa brand yang udah
00:05:49
terkenal banget itu Eiger awalnya Eager
00:05:52
ini juga bentuknya UMKM tapi mereka
00:05:54
sekarang sudah jadi merek internasional
00:05:56
dan berhasil mempekerjakan ribuan
00:05:58
karyawan contoh lainnya ada perusahaan
00:06:01
jamu Sido Muncul dan juga batik keris
00:06:03
yang tadinya tuh berasal dari UMKM juga
00:06:06
sekarang udah jadi bisnis besar dan
00:06:08
nyerap banyak lapangan kerja termasuk
00:06:10
pekerja Um industri dari berbagai
00:06:12
wilayah di Indonesia selain itu ada juga
00:06:15
Kapten Barbershop yang awalnya didiriin
00:06:17
dalam bentuk UMKM tapi harnya bisa
00:06:20
berkembang jadi jaringan potong rambut
00:06:22
terbesar di Indonesia intinya UMKM itu
00:06:25
engak Selalu identik sama bisnis kecil
00:06:27
yang sepi atau ia gak punya ek masa
00:06:30
depan cerah karena kita sudah punya
00:06:32
banyak contoh yang bisa kita ikutin di
00:06:34
mana bisnis UMKM Akhirnya bisa bertumbuh
00:06:37
sampai jadi besar dan aku rasa ini
00:06:39
adalah kunci buat bisa nyerap angkatan
00:06:41
kerja baru kita butuh lebih banyak lagi
00:06:44
UMKM yang berhasil naik kelas tapi
00:06:47
masalahnya kebanyakan UMKM emang enggak
00:06:50
berhasil naik kelas bahkan kebanyakan
00:06:52
enggak bisa bertahan lebih dari 3 tahun
00:06:55
penyebabnya ia macam-macam mulai dari
00:06:58
pendanaan produknya enggak diterima
00:07:00
pasar enggak pakai strategi marketing
00:07:02
yang modern sampai masalah ketipu sama
00:07:05
karyawannya sendiri Tapi kalau aku bisa
00:07:07
rangkum jadi satu kebanyakan masalah
00:07:10
dari UMKM ini ujung-ujungnya tuh karena
00:07:12
mereka kurang melek dunia digital yang
00:07:15
sebetulnya udah nawarin banyak
00:07:17
kepraktisan dalam dunia usaha misalnya
00:07:19
nih pencatatan keuangannya masih manual
00:07:22
terus enggak pakai platform transaksi
00:07:24
online yang bisa nyimpan database
00:07:26
pelanggan supaya kita bisa ngasih info
00:07:28
promo-promo ma ke pelangkat lama padahal
00:07:31
ini itu adaah strategi Marketing modern
00:07:32
yang harusnya udah dilakuin sama semua
00:07:34
pelaku pasar ada juga yang sistem
00:07:37
transaksinya masih harus manual dan
00:07:38
enggak transparan jadinya karyawan punya
00:07:41
kesempatan buat gelapin uang perusahaan
00:07:44
Padahal kalau semuanya udah digital
00:07:46
owner UMKM tuh bisa monitor arus kas
00:07:49
keuangan 100% secara Real Time nah
00:07:52
sebagian besar masalah-masalah klasik
00:07:54
UMKM kayak gini menurutku bisa
00:07:56
diselesainin ya asalkan UMKM mau lebih
00:07:59
dekat sama teknologi digital contohnya
00:08:01
yang aku tahu itu adalah kasir pintar
00:08:04
kasir pintar adalah terobosan digital
00:08:06
yang dibikin khusus buat bantuin UMKM
00:08:08
Indonesia di mana sejauh ini sudahudah
00:08:10
berhasil menjangkau 2 juta pengguna
00:08:13
dengan lebih dari 300.000 merchan di
00:08:16
seluruh Indonesia Nah aku Coba jelasin
00:08:18
dikit ya apa sih manfaatnya kalau MKM
00:08:21
pakai pencatatan digital kayak kasir
00:08:22
pintar yang pertama kita jadi punya
00:08:25
laporan arus kas keuangan yang Real Time
00:08:28
dan selalu update Emangnya gunanya apa
00:08:30
sih ya supaya kita jadi tahu mana produk
00:08:33
yang paling laris dan produk mana sih
00:08:35
yang enggak laku dengan tahu hal itu
00:08:38
kita jadi tahu mana produk yang bisa
00:08:39
kita optimalin penjualannya dan produk
00:08:42
mana sih yang bisa kita kurangin jumlah
00:08:44
stoknya Selain itu dengan laporan yang
00:08:47
rapi kita juga jadi tahu kapan sih tren
00:08:50
penjualan kita naik atau turun di hari
00:08:52
apa Jam berapa ketika libur tertentu
00:08:54
gimana kalau kita makin paham sama
00:08:57
market dan habit dari pelanggan kita
00:08:59
kita jadi bisa punya strategi penjualan
00:09:02
yang lebih baik lagi terus nih di kasir
00:09:04
pintar Kita juga bisa nyimpan semua
00:09:06
database pelanggan kayak nama nomor
00:09:09
whatsApp email dan lain-lain jadinya
00:09:12
kita bisa ngasih info ke pelanggan kalau
00:09:14
di toko kita lagi ada diskon atau harga
00:09:16
khusus member promo tertentu dan
00:09:18
lain-lain di mana semua diskon dan
00:09:20
promosi ini bisa disetting secara
00:09:22
langsung di aplikasi kasir pintar dan
00:09:25
buat bisnis yang stok barangnya banyak
00:09:27
harus keluar masuk barangnya tu cepat
00:09:29
banget apalagi terbiasa ada utangputang
00:09:32
ke supplier tertentu aplikasi digital
00:09:34
gini bantu banget buat ngetrack setiap
00:09:36
keluar masuk stok barang ngasih
00:09:38
notifikasi kalau ada stok yang hampir
00:09:40
habis termasuk nyatat semua utangputang
00:09:43
ke pelanggan dan supplier supaya
00:09:45
semuanya itu tercatat dan enggak ada
00:09:46
yang kelupaan sekarang Kamu masih sering
00:09:49
enggak sih nemuin kasir yang minta bukti
00:09:51
foto transaksi Kris kamu Nah itu salah
00:09:53
satu ciri wkm yang belum pakai platform
00:09:55
digital yang terintegrasi jadinya
00:09:58
Karyawan masih punya Cal lah buat enggak
00:09:59
ngeloporin transaksi Tapi kalau pakai
00:10:02
platform digital kayak kasir pintar
00:10:04
karyawan enggak perlu nih foto bukti
00:10:06
Transaksi lagi karena semuanya sudah
00:10:08
tercatat otomatis bahkan pemilik usaha
00:10:11
bisa monitor transaksi Real Time dari
00:10:13
jauh dan menariknya nih buat bisnis yang
00:10:15
belum ada website-nya kasir Pintar juga
00:10:18
nyediain fitur all shopping yang bisa
00:10:20
bantuin bisnis kamu bikin katalog
00:10:21
digital berupa website di mana customer
00:10:24
bisa langsung Transaksi dan sistem
00:10:26
website-nya sudahudah terintegrasi
00:10:27
dengan stok kasir pintar
00:10:29
benar-benar praktis banget ya buat UMKM
00:10:32
Oh ya kalau kamu perhatiin aplikasi
00:10:34
kasir pintar ini justru dipakai sama
00:10:36
brand-brand keren yang udah berhasil
00:10:38
naik kelas jadi bisnis yang kokoh kayak
00:10:40
cimori erigu MS Glow dan Kin Donuts
00:10:44
kopisu dan masih banyak lagi buat kamu
00:10:47
yang mau cobain kasir pintar gratis
00:10:49
selama 30 hari kamu bisa langsung
00:10:51
download aja ya lewat link ini aku taruh
00:10:54
juga linknya di deskripsi Oke deh Semoga
00:10:56
apa yang aku bahas di video kali ini
00:10:58
bisa bermanfaat dan bawasan kamu semua
00:11:01
buat kamu yang saat ini lagi berjuang
00:11:03
nyari kerja semangat ya aku paham banget
00:11:06
ini adalah saat-saat yang sulit tapi
00:11:08
kamu engak boleh nyerah gitu aja dan
00:11:11
buat kamu para pejuang UMKM kalian semua
00:11:14
adalah pahlawan ekonomi Indonesia karena
00:11:17
sekecil-kecilnya usaha kamu kamu udah
00:11:19
bikin lapangan kerja buat orang lain dan
00:11:22
semoga video ini bisa menginspirasi kamu
00:11:24
buat naik kelas dan upgrade bisnis kamu
00:11:26
jadi lebih besar lagi sampai ketemu lagi
00:11:29
di video selanjutnya tetap di channel
00:11:31
ngomongin uang karena ngomongin uang gak
00:11:33
ada habisnya