00:00:00
eh sistem perkabelan yang ada di sepeda
00:00:02
motor listrik atau sepeda listrik ya ini
00:00:05
ada tiga komponen utama yaitu bldc atau
00:00:07
dinamo motor controller dan baterai Jadi
00:00:11
di dalam bldc motor itu ada 1 2 3 4 5 6
00:00:18
7 7 buah kabel ya atau dua set kabel
00:00:22
untuk set yang kabel ukuran besar ini
00:00:25
dia ke arah gulungan yang ada di dinamo
00:00:29
ini menuju ke
00:00:31
Terminal pase ya ini atau terminal pase
00:00:35
atau arah gulungan yang ada dalam dinamo
00:00:37
ini kemudian ada kabel yang kecil-kecil
00:00:39
ini ada lima buah ini adalah kabel yang
00:00:43
ada di dalam dinamo ini di ini yaitu hal
00:00:48
sensor ya Ada lima buah kabel masuk ke
00:00:51
soket hal sensor ya ini plus minus dan
00:00:54
yang ketiganya hal sensornya kemudian
00:00:58
ada baterai baterainya ada yang dua buah
00:01:00
kabel dan ada yang lebih ya tapi
00:01:02
utamanya dua buah kabel yaitu plus dan
00:01:04
minus saja yang menuju ke Terminal
00:01:07
suplai ke controller untuk kabel yang
00:01:09
lain tidak tidak saya Munculkan Karena
00:01:11
itu adalah kabel untuk data pembacaan
00:01:14
kapasitas bateri saja yang nanti akan
00:01:16
ditampilkan ke speedometer itu lanjut
00:01:19
untuk gambar wearing selanjutnya sedikit
00:01:22
saya jelaskan
00:01:24
untuk komponen-komponen selain dari
00:01:27
blldc kontrol dan buttonnya ada modul
00:01:30
alarm ada kunci kontak LCD
00:01:34
speedometer kemudian reducer atau step
00:01:36
down handle rem ada switch klakson
00:01:40
klakson lampu kemudian switch kecepatan
00:01:44
Throttle gas dan swit mundur parkir atau
00:01:47
crise control nah ini saya jelaskan satu
00:01:50
persatu untuk modul alarm ini ada lima
00:01:55
kabel ya suplly ke modul aramnya itu
00:02:00
dua plus dan minus kemudian satunya
00:02:02
kabel ke arah kontak dan yang kedua
00:02:05
adalah
00:02:06
kabel sensor roda diputar atau misalkan
00:02:11
untuk keamanan ya misalkan roda diputar
00:02:13
didorong maka dia akan mengunci dan
00:02:16
satunya kabel yang jika dia ada getaran
00:02:20
maka dia akan mengirim sinyal ke
00:02:22
controller kemudian kunci kontak ini
00:02:25
umumnya ada dua kabel tapi terkadang ada
00:02:27
yang lima kabel sedangkan yang dua kabel
00:02:30
itu sebagai kontak yang tiga itu hanya
00:02:34
untuk aksesoris lampu yang ada di kunci
00:02:37
kontaknya itu sendiri ya kemudian LCD
00:02:40
spedometer
00:02:41
ini umumnya ada tiga ya ini kabel plus
00:02:46
minus atau suplainya dan satu ini kabel
00:02:49
data yang menuju ke controller ini
00:02:51
mengirim data berupa kecepatan
00:02:54
error-eror yang ada diroller atau di
00:02:57
bldc yang akan dikirim melalui satu buah
00:02:59
kabel warna biru ini kemudian kabel
00:03:02
lainnya yang ada di speedometer ini akan
00:03:04
terhubung ke baterai sebagai sensor
00:03:08
tegangan kemudian ee kabel yang lainnya
00:03:11
dia akan terhubung ke lampu sein lampu
00:03:13
depan lampu indikator ya ini belok kanan
00:03:15
belok kiri kemudian untuk reduser nah
00:03:19
reduser ini biasanya hanya untuk motor
00:03:21
listrik ya yang sepeda motor listrik ya
00:03:23
bukan untuk sepeda listrik ini dia
00:03:25
menurunkan tegangan 72 volt menjadi 12
00:03:29
volt di untuk diumpankan ke lampu-lampu
00:03:32
yang bersistem 12 volt Sedangkan untuk
00:03:36
sepeda listrik itu dia tanpa memakai
00:03:38
reduser jadi dia langsung menggunakan
00:03:41
klakson atau lampu yang bertegangan
00:03:43
antara 36 volt sampai 60 volt langsung
00:03:46
jadi untuk yang menggunakan redus ini
00:03:49
biasanya untuk yang motor listrik ya
00:03:50
bukan sepeda
00:03:51
listrik kemudian handle rem ini ada dua
00:03:54
sistem ya ini ada yang menggunakan
00:03:56
sistem rem high breake ada yang
00:03:58
menggunakan sistem low brak e maksudnya
00:04:01
dia
00:04:02
ini fungsi high brake ini dia akan
00:04:06
mematikan jalur kelistrikan yang menuju
00:04:08
ke blldc Apabila salah satu kabelnya
00:04:11
dihubungkan ke tegangan 12 volt dari
00:04:13
reduser nah ini kabel warna kuning dari
00:04:15
reducer ya atau tegangan 12 volt dengan
00:04:18
UN yang low brake ini dia akan terhubung
00:04:21
atau aktif apabila dia diberikan sinyal
00:04:24
negatif ya n satunya lagi itu sensornya
00:04:27
menuju ke kroller ya
00:04:30
Nah jadi bedanya high break dan low
00:04:32
braknya kalau high break dia akan aktif
00:04:34
bila diberi tegangan plus 12 volt dari
00:04:37
reducer ini ya Kemudian untuk switch
00:04:40
kakson lampu-lampu dan lain-lain ini Ini
00:04:43
ada dua tipe ya yang seperti yang saya
00:04:45
sampaikan tadi untuk sepeda listrik dia
00:04:47
langsung mengundang sistem 36 volt
00:04:49
sampai 60 volt Sedangkan untuk kenderaan
00:04:51
motor listrik dia harus lewat reduser
00:04:53
dulu jadi lampunya ini bertegangan 12
00:04:56
volt untuk untuk sepeda motor listrik
00:05:00
kemudian switch kecepatan ini ada tiga
00:05:02
buah kabel ya kabel minus dan dua
00:05:06
kabel yang ke kroler kabel speed 1 dan
00:05:10
Speed 3 jadi untuk speed Dunya itu dia
00:05:14
mengambang ya apabila ST tidak ditekan
00:05:16
dia akan terbaca sebagai kecepatan du
00:05:20
apabila kecepatan sat
00:05:22
maka minus ini akan terhubung ke salah
00:05:25
satu kabel ini atau speed S kemudian
00:05:27
kalau Speed 3 maka minus ini akan
00:05:29
terhubung ke kabel Speed 3 kemudian
00:05:32
handle Throttle gas ini ada tiga buah
00:05:34
kabel ya 1 2 3 Ini plus minus dan sensor
00:05:40
ya sensor yang membaca nilai tegangan
00:05:43
antara 0 sampai 5 volt untuk diumpankan
00:05:47
ke controller untuk merubah kecepatan
00:05:50
kendaraan motor listrik Kian untuk
00:05:53
switch switch ini ada switch mundur
00:05:55
parkir Quiz control ini adalah switch
00:05:58
tambahan ya bukan utama bisa diaktifkan
00:06:01
dan bisa tidak diaktifkan untuk
00:06:03
pengaktifannya untuk swit ini akan
00:06:06
bekerja apabila dia di terhubung ke
00:06:08
kabel negatif ya Nah untuk kabel
00:06:12
sensornya ini akan aktif apabila diberi
00:06:14
kabel
00:06:15
negatif jadi seperti itu untuk sistem
00:06:20
wiring perkabelan yang ada di sepeda
00:06:23
listrik atau maupun di sepeda motor
00:06:26
listrik Oke semoga yang sedikitnya bisa
00:06:29
bermanfaat Apabila ada pertanyaan
00:06:32
bisa dimasukkan ke kolom komentar terima
00:06:35
kasih