00:00:00
[Musik]
00:00:23
asalamualaikum warahmatullahi
00:00:25
wabarakatuh wasatu wasalamalin
00:00:30
waii
00:00:33
a Perkenalkan nama saya anriani di sini
00:00:37
saya sebagai pembawa acara dalam kurma
00:00:39
semanja atau kut Rum SMA N1 Jalaksana
00:00:43
baik untuk hari ini kita akan ada materi
00:00:47
yang akan disampaikan oleh guru kita
00:00:48
yang sangat bagus dan sangat menarik yuk
00:00:50
simak
00:00:53
videonya asalamualaikum warahmatullahi
00:00:56
wabarakatuhamdukrillah
00:01:02
anak-anakku siswa-siswi SM 1 Jalan sana
00:01:06
dari kelas 10 11 dan 12 tidak terasa
00:01:10
waktu kita semua sudah memasuki bulan
00:01:13
Ramadan bulan yang penuh dengan berkah
00:01:15
rahmat dan
00:01:17
magfirat ada empat waktu yang Allah
00:01:20
istimewakan yang dikhususkan untuk
00:01:22
hambanya yang apabila memanfaatkan waktu
00:01:25
tersebut maka di situlah satu kesempatan
00:01:28
kita untuk berun
00:01:30
meminta kepada Allah dan satu jaminan
00:01:33
empat waktu ini akan dikabulkan doanya
00:01:35
oleh Allah yang pertama Allah simpan
00:01:38
dalam sehari semalam yaitu sepertiga
00:01:41
malam akhir yang sering kita sebut
00:01:44
dengan salat tahajud yang kedua Allah
00:01:47
simpan dalam seminggu sekali yaitu hari
00:01:50
Jumat yang sering kita dengar dengan
00:01:52
sayidul ayam rajanya hari yaitu hari
00:01:54
Jumat yang ketiga Allah simpan dalam
00:01:57
setahun sekali yaitu bulan suci Ramadan
00:02:01
dan yang terakhir yang keempat Allah
00:02:03
simpan dalam seumur hidup sekali yaitu
00:02:06
ketika kita diberikan kesempatan untuk
00:02:08
melaksanakan ibadah haji tepatnya pada
00:02:11
tanggal 9 Zulhijah ketika jemaah haji
00:02:15
sedang melaksanakan wukuf di Arafah di
00:02:17
situlah kesempatan wtu untuk bermunajat
00:02:20
anak-anakku yang Bapak cintai dan
00:02:22
Insyaallah Allah muliakan di dalam bulan
00:02:25
suci Ramadan Jangan sampai kita
00:02:28
sia-siakan ini adalah kesempatan kita
00:02:31
untuk berinteraksi dengan Allah
00:02:33
subhanahu wa taala agar kita tidak
00:02:36
sia-sia maka siapapun yang diberikan
00:02:40
kesempatan bertemu dengan bulan Ramadan
00:02:42
maka harus punya kurikulum harus punya
00:02:45
acuan dan harus punya pegangan Apa sih
00:02:49
yang akan kita lakukan di bulan Ramadan
00:02:51
Jangan sampai kita ketemu dengan bulan
00:02:53
Ramadan hanya seremonial saja pindah
00:02:56
makan pindah tidur atau hanya waktu
00:02:59
tidur yang diatur tetapi esensi dari
00:03:03
bulan Ramadan sendiri kadang-kadang Kita
00:03:05
Terlupakan Oleh karena itu bapak ingin
00:03:08
memberikan semacam pesan wabil khusus
00:03:12
kepada bapak sendiri umumnya kepada
00:03:14
kalian ketika masuk bulan Ramadan harus
00:03:17
ada kurikulum yang dipegang sehingga
00:03:19
kita masuk di bulan Ramadan kita sudah
00:03:22
siap dengan segala aktivitas Bulan
00:03:24
ramadannya paling tidak ada tiga amalan
00:03:28
yang istimewa di bulan Ramadan yang
00:03:31
harus dipersiapkan oleh kita semua yang
00:03:34
pertama jaga salat yang lima waktu
00:03:38
pertahankan yang wajib kemudian
00:03:41
tingkatkan salat-salat sunah maka di
00:03:44
bulan Ramadan paling tidak di samping
00:03:47
salat yang lima waktu ada lima salat
00:03:49
sunah yang menjadi kurikulum kita di
00:03:52
bulan Ramadan satu istikamahkan salat
00:03:55
sunat tarawih dua istikamahkan salat
00:03:58
sunat witir yang ketiga istikamahkan
00:04:02
salat tahajud yang keempat istikamahkan
00:04:05
dua rakaat sebelum subuh dan yang kelima
00:04:09
adalah salat DHA itu jadi pegangan kita
00:04:12
sehingga kita ketika masuk bulan Ramadan
00:04:14
is sudah siap karena kita ada acuan
00:04:17
Kemudian yang kedua kurikulum di bulan
00:04:20
Ramadan yaitu adalah berinteraksi dengan
00:04:23
al-qur'an berkomunikasi dengan al-qur'an
00:04:26
berinteraksi dengan al-qur'an ini paling
00:04:28
tidak ada dua cara
00:04:30
satu qiraah Apa itu qiraah qiraah itu
00:04:34
tadarus yang sering kita dengar di
00:04:37
sekolah kita literasi 15 menit sebelum
00:04:39
KBM di bulan Ramadan pun jangan sampai
00:04:42
ketinggalan tadarus yang kedua tilawah
00:04:46
Apa itu tilawah di samping baca Quran
00:04:50
Kalau bisa bisa menggali isi daripada
00:04:53
al-qur'an tersebut Kalau bahasa di
00:04:55
pesantren itu tafsir
00:04:57
kajiannya tentunya antara qiraah dan
00:05:01
Tilawah Allah bedakan pahalanya kalau
00:05:04
kita qiraah ketika kita baca Alif Lamin
00:05:07
Alif satu huruf lam satu huruf mim satu
00:05:10
huruf tapi ketika kita tilawah menggali
00:05:14
kemudian mencoba untuk membuka tafsirnya
00:05:18
itu berlipat-lipat maka di bulan Ramadan
00:05:22
syukur kalau dua-duanya kalian bisa
00:05:24
qiraat kemudian bisa tilawah di samping
00:05:28
baca bisa juga menggali isi al-qur'an
00:05:31
terakhir di bulan Ramadan yang menjadi
00:05:34
pegangan dan kurikulum kita adalah
00:05:36
persiapkan sedekah terbaik dalam
00:05:39
perspektif Islam sedekah terbagi dua
00:05:41
satu ada sedekah wajib dua ada sedekah
00:05:45
sunah Apa itu sedqah wajib waktunya
00:05:48
jumlahnya sudah ditentukan secara Syari
00:05:51
contoh zakat fitrah contoh zakat mal itu
00:05:54
kategorinya sedekah wajib maka siapkan
00:05:57
dari sekarang kalian Ingatkan sama orang
00:05:59
orang tua zakat fitrah 2 Kil set
00:06:02
Ingatkan orang tua Bapak Mama barangkali
00:06:05
Mama Bapak dikasih rezeki setahun selama
00:06:08
ini kita tidak zakat hari ini atau bulan
00:06:11
ini kesempatan untuk mengeluarkan zakat
00:06:13
mal kemudian ada sodekah sunah apa
00:06:16
bedanya dengan sedekah wajib kalau
00:06:18
sedekah sunah waktunya kemudian berapa
00:06:22
nilainya itu tidak ditentukan
00:06:25
sesuka-suka kita yang penting ikhlas
00:06:27
makanya ketika kalian masuk bulan raman
00:06:30
siapkan dari sekarang impak terbaik
00:06:33
selama Ramadan paling tidak paling
00:06:36
tidak kalau memang bisa berinfak dan
00:06:40
bersedekah ketika tarawih ketika subuh
00:06:43
siapkan entah itu 1000 5.000 tapi di
00:06:47
program 1 bulan misalkan 30 hari kalau
00:06:51
misalkan kalian berpatokan Tarawih dan
00:06:53
Subuh berarti dua kali tarawih 1000
00:06:56
kemudian subuh 1000 sudah 2000 2000 k 30
00:07:00
hari r0.000 itu barangkali kurikulum
00:07:02
Ramadan yang harus dipersiapkan supaya
00:07:05
kita masuk ke bulan Ramadan Jangan
00:07:07
sampai kita mubazir Jangan sampai kita
00:07:09
sia-sia mendapatkan pahala keberkahan di
00:07:12
bulan Ramadan terima kasih anak-anaku
00:07:14
sekalian selamat melaksanakan aktivitas
00:07:17
bulan Ramadan penuh dengan
00:07:19
kegiatan-kegiatan keagamaan sehingga
00:07:21
akhir dari Ramadan kita semua
00:07:23
mendapatkan gelar Minal aidin wal faizin
00:07:27
kembali kepada Fitrah dan kembali kepada
00:07:29
kemenangan terima
00:07:31
kasihah selamat berpuasa Selamat
00:07:34
menikmati ibadah bulan Ramadan
00:07:36
alamualaikum warahmatullah wabarakatuh
00:07:39
alhamdulillah kita sudah menyimak materi
00:07:41
yang disampaikan oleh guru kita semoga
00:07:44
materi tersebut bisa bermanfaat B kita
00:07:46
semua sebelum itu jika ada yang
00:07:49
ditanyakan silakan tulis di kolom
00:07:51
komentar Ya mungkin pertemuan S hari ini
00:07:54
samp di saja
00:07:58
janganup Sai jumpa di pertemuan
00:08:00
selanjutnya ya wasalamualaikum
00:08:02
warahmatullahi wabarakatuh
00:08:04
[Musik]