"Menjaga Keutuhan Wilayah NKRI" - Pendidikan Pancasila

00:09:35
https://www.youtube.com/watch?v=5gIis7qgsLM

概要

TLDRThe video educates viewers about the significance of maintaining Indonesia's unity as a nation. It highlights the historical struggles for independence and stresses the necessity of safeguarding national integrity today. Amidst Indonesia's vast diversity, there are challenges to unity, including geographic differences and social inequality. The presenter encourages proactive community involvement and collective efforts from students and citizens alike to foster harmony and understanding across various segments of society.

収穫

  • 🇮🇩 Indonesia's unity is vital for its integrity.
  • 💪 Heroes fought hard for Indonesia's independence.
  • 🌍 Indonesia's diversity is both a strength and a challenge.
  • 🤝 Empathy helps bridge gaps between different communities.
  • 📚 Students should actively engage in preserving national unity.
  • 🌱 Environmental care is crucial for the nation's future.
  • 📱 Digital literacy promotes responsible social media use.
  • 🏫 Schools play a key role in educating about unity.
  • 🛡️ National security is essential for maintaining Indonesia's integrity.
  • 🎉 Community traditions strengthen bonds among citizens.

タイムライン

  • 00:00:00 - 00:09:35

    The video begins with an introduction by the host, who expresses hopes for the viewers' well-being and welcomes them to an educational channel. The focus of the video is on the importance of maintaining the integrity of the Republic of Indonesia, building on the struggles for independence and the vital role of unity among the diverse regions of the country. Indonesian heroes united against colonial rule through various struggles, including diplomacy, highlighting the need to preserve the hard-won freedom and national integrity, especially given Indonesia's rich diversity and resources. The host emphasizes that citizens have obligations to uphold the country's unity, encouraging activities fostering communal bonds and cooperation, illustrated with local traditions from different regions that promote unity amid diversity.

マインドマップ

ビデオQ&A

  • Why is it important to maintain Indonesia's integrity?

    Maintaining Indonesia's integrity is crucial to prevent division and ensure the nation's strength amidst its diversity.

  • What are some ways to preserve national unity?

    Ways to preserve national unity include participating in community activities, fostering empathy, and promoting digital literacy.

  • What role do students play in maintaining national integrity?

    Students can contribute by studying diligently, engaging in organizations, and being active in social initiatives.

  • What challenges does Indonesia face in maintaining its unity?

    Indonesia faces challenges such as geographical vastness, cultural diversity, social and economic disparities, and external security threats.

  • How can digital literacy contribute to national unity?

    Digital literacy helps individuals communicate responsibly and promotes peaceful interactions on social media.

ビデオをもっと見る

AIを活用したYouTubeの無料動画要約に即アクセス!
字幕
id
オートスクロール:
  • 00:00:05
    [Musik]
  • 00:00:10
    Hai adik-adik satis bagaimana kabar
  • 00:00:13
    kalian hari ini semoga kalian semua
  • 00:00:16
    dalam keadaan baik dan juga sehat
  • 00:00:18
    berjumpa kembali dengan Kak di channel
  • 00:00:20
    edukasiis tempatnya kita belajar dan
  • 00:00:22
    berbagi wawasan pada video kali ini k
  • 00:00:25
    akan mengajak kalian semua untuk belajar
  • 00:00:27
    tentang menjaga keutuhan wilayah Negara
  • 00:00:30
    Kesatuan Republik Indonesia Agar kalian
  • 00:00:33
    lebih mengetahuinya Yuk kita simak video
  • 00:00:35
    ini sampai
  • 00:00:37
    selesai adik-adik sobat Sis perjuangan
  • 00:00:40
    para pahlawan untuk mencapai kemerdekaan
  • 00:00:43
    Indonesia sangatlah besar perjuangan
  • 00:00:46
    dimulai dari perlawanan tiap-tiap daerah
  • 00:00:48
    yang ternyata banyak menimbulkan
  • 00:00:50
    kekalahan setelah itu dengan semangat
  • 00:00:53
    persatuan dan kesatuan para pahlawan
  • 00:00:55
    dari tiap daerah saling bersatu untuk
  • 00:00:57
    mengusir penjajah
  • 00:01:00
    perjuangan mengusir penjajah tak hanya
  • 00:01:02
    sampai di situ saja Perjuangan diplomasi
  • 00:01:04
    dan pergerakan juga terus dilakukan oleh
  • 00:01:06
    para pahlawan dan pejuang berbagai
  • 00:01:09
    perundingan dan perjanjian hingga
  • 00:01:11
    diplomasi beras untuk negara lain yakni
  • 00:01:13
    India telah dilakukan hal ini agar
  • 00:01:16
    kemerdekaan Indonesia benar-benar
  • 00:01:18
    dirasakan oleh bangsa kita ternyata
  • 00:01:21
    perjuangan para pahlawan membuahkan
  • 00:01:23
    hasil bangsa Indonesia dapat merasakan
  • 00:01:26
    kemerdekaan hingga sampai saat ini
  • 00:01:29
    Lantas Apakah kita harus mempertahankan
  • 00:01:31
    apa yang sudah kita dapatkan
  • 00:01:34
    sekarang berdasarkan hal tersebut kita
  • 00:01:36
    menjadi tahu bahwa perjuangan
  • 00:01:38
    memerdekakan dan mendirikan Negara
  • 00:01:40
    Indonesia memang tidak mudah oleh karena
  • 00:01:43
    itu perjuangan menjaga negara kita
  • 00:01:45
    jangan sampai berhenti di situ saja
  • 00:01:47
    namun apa yang harus kita perjuangkan
  • 00:01:49
    dan kita jaga untuk saat ini saat ini
  • 00:01:53
    kita harus menjaga keutuhan Negara
  • 00:01:55
    Kesatuan Republik Indonesia mengapa agar
  • 00:01:58
    Indonesia tetap menjadi negara yang satu
  • 00:02:00
    dan tidak terpecah belah keutuhannya
  • 00:02:02
    Memangnya Apakah Indonesia menjadi
  • 00:02:04
    negara yang rawan terpecah belah
  • 00:02:08
    keutuhannya Indonesia atau Negara
  • 00:02:10
    Kesatuan Republik Indonesia adalah
  • 00:02:13
    negara kepulauan yang memiliki banyak
  • 00:02:15
    sekali
  • 00:02:16
    keberagaman terdiri dari banyak pulau
  • 00:02:19
    suku dan budaya membuat Indonesia
  • 00:02:22
    disebut sebagai negara yang majemuk atau
  • 00:02:24
    multikultural tak hanya berhenti di situ
  • 00:02:27
    negara kita juga memiliki sumber daya
  • 00:02:29
    alam yang sangat banyak sehingga apabila
  • 00:02:32
    negara Indonesia tidak kita jaga maka
  • 00:02:35
    akan membawa banyak kerugian pada bangsa
  • 00:02:38
    Indonesia kemerdekaan yang telah diraih
  • 00:02:40
    harus dijaga dan diisi dengan berbagai
  • 00:02:42
    hal untuk mewujudkan tujuan bangsa dan
  • 00:02:45
    negara Indonesia sebagaimana tertuang
  • 00:02:47
    dalam pembukaan undang-undang Dasar
  • 00:02:51
    1945 sehingga semua warga Indonesia
  • 00:02:53
    mempunyai kewajiban untuk menjaga
  • 00:02:55
    keutuhan tanah air Indonesia Salah satu
  • 00:02:58
    cara untuk menjaga Negara Kesatuan
  • 00:03:00
    Republik Indonesia adalah dengan menjaga
  • 00:03:03
    dan mempertahankan persatuan dan
  • 00:03:04
    kesatuan persatuan dan kesatuan NKRI
  • 00:03:07
    sangat penting sehingga kita perlu
  • 00:03:09
    menjaganya dari berbagai konflik yang
  • 00:03:11
    dapat memecah belah bangsa ini Indonesia
  • 00:03:14
    menjadi kuat ketika setiap suku adat
  • 00:03:16
    keyakinan kelas sosial dan budaya yang
  • 00:03:19
    berbeda dapat hidup berdampingan di
  • 00:03:21
    tengah keberagaman membangun rasa
  • 00:03:23
    kebangsaan dengan membangkitkan
  • 00:03:25
    nasionalisme yang memberi penyadaran
  • 00:03:27
    agar rakyat merasa sebagai satu golongan
  • 00:03:30
    dan satu bangsa persatuan dan kesatuan
  • 00:03:34
    harus mulai kita tanamkan dari hal yang
  • 00:03:36
    paling dekat misalnya seperti
  • 00:03:38
    gotongroyong saling membantu dan saling
  • 00:03:41
    mengenal antara satu dengan yang lainnya
  • 00:03:44
    contohnya adalah tradisi rewang tradisi
  • 00:03:46
    rewang adalah tradisi dari Jawa Tengah
  • 00:03:49
    yang mana saling membantu antar tetangga
  • 00:03:51
    ketika tetangga memiliki hajat nah
  • 00:03:53
    tradisi rewang ini merupakan salah satu
  • 00:03:55
    hal untuk menjalin persatuan dan
  • 00:03:57
    kesatuan antar warga sekitar
  • 00:04:01
    contoh lainnya adalah tradisi
  • 00:04:03
    memindahkan rumah atau Maraka
  • 00:04:05
    bola Maraka bola merupakan tradisi
  • 00:04:08
    gotongroyong memindahkan rumah pada
  • 00:04:10
    masyarakat Bugis baru Sulawesi Selatan
  • 00:04:13
    warga yang hendak memindahkan rumahnya
  • 00:04:15
    akan dibantu oleh warga sekitar dengan
  • 00:04:18
    sukarela bobot rumah yang dipindahkan
  • 00:04:20
    Tentu saja tidak ringan bisa puluhan ton
  • 00:04:24
    Jak rumah yang Diah keokasiua
  • 00:04:28
    bianyaat kegiatan memindahkan rumah yang
  • 00:04:31
    begitu besar tidak masuk akal jika
  • 00:04:33
    dilakukan dengan tenaga manusia namun
  • 00:04:36
    semangat gotongroyong membuktikan bahwa
  • 00:04:38
    hal yang mustahil dapat
  • 00:04:42
    dilakukan namun untuk mempertahankan
  • 00:04:44
    keutuhan Indonesia tidaklah mudah ada
  • 00:04:47
    beberapa tantangan yang harus dihadapi
  • 00:04:49
    dalam menjaga keutuhan Negara Kesatuan
  • 00:04:51
    Republik Indonesia yang pertama wilayah
  • 00:04:54
    yang luas tidak mudah untuk mengelola
  • 00:04:57
    negara dengan wilayah luas yangiri atas
  • 00:04:59
    daratan dan lautan apalagi di Indonesia
  • 00:05:03
    terdapat pulau-pulau yang memiliki
  • 00:05:05
    hambatan kondisi geografis hal ini
  • 00:05:07
    menjadi tantangan untuk mempertahankan
  • 00:05:09
    wilayah Indonesia yang luas agar
  • 00:05:11
    masyarakat dan wilayahnya tetap terjaga
  • 00:05:15
    yang kedua keragaman masyarakat
  • 00:05:17
    Indonesia Indonesia diketahui merupakan
  • 00:05:20
    negara yang majemuk atau terbentuk dari
  • 00:05:22
    berbagai suku bangsa yang tersebar di
  • 00:05:24
    seluruh Nusantara keberagaman ini bisa
  • 00:05:27
    menjadi Anugerah tetapi bisa juga
  • 00:05:29
    menimbulkan permasalahan untuk keutuhan
  • 00:05:31
    negara
  • 00:05:32
    Indonesia merawat keberagaman akan
  • 00:05:35
    meminimalisir konflik antar
  • 00:05:38
    masyarakat yang ketiga kesenjangan
  • 00:05:40
    sosial dan ekonomi di masyarakat
  • 00:05:43
    perekonomian yang tidak merata dan
  • 00:05:44
    kurang stabil seringkiali menimbulkan
  • 00:05:46
    kesenjangan sosial sehingga dapat
  • 00:05:49
    menjadi penyebab munculnya kisruh antar
  • 00:05:51
    kelas dalam suatu negara hal ini pun
  • 00:05:53
    bisa mengakibatkan timbulnya perpecahan
  • 00:05:55
    di masyarakat atas dasar Golongan atau
  • 00:05:57
    kelas sosial dan ekonomi
  • 00:06:00
    yang keempat peningkatan kualitas sumber
  • 00:06:02
    daya manusia sumber daya manusia menjadi
  • 00:06:05
    salah satu penentu masa depan suatu
  • 00:06:07
    negara kualitas sumber daya manusia
  • 00:06:09
    berkaitan dengan kesehatan dan
  • 00:06:11
    pendidikan dengan sumber daya manusia
  • 00:06:13
    yang sehat dan cerdas akan membawa pada
  • 00:06:15
    sumber daya manusia yang memiliki
  • 00:06:17
    pemikiran yang maju Contohnya seperti
  • 00:06:20
    memiliki toleransi dan rasa menghargai
  • 00:06:22
    antara satu dengan yang lainnya l isu
  • 00:06:26
    pertahanan dan keamanan posisi geografis
  • 00:06:29
    Indonesia berbatasan langsung dengan
  • 00:06:31
    negara-negara lain di sebelah utara
  • 00:06:33
    Indonesia berbatasan dengan Malaysia
  • 00:06:35
    Singapura Vietnam Filipina Thailand
  • 00:06:38
    palau dan Laut Cina Selatan di sebelah
  • 00:06:42
    Selatan Indonesia berbatasan dengan
  • 00:06:43
    Australia Timur Leste dan samudra Hindia
  • 00:06:47
    di sebelah barat Indonesia berbatasan
  • 00:06:49
    dengan samudra Hindia di sebelah timur
  • 00:06:52
    Indonesia berbatasan dengan Papua Nugini
  • 00:06:54
    dan Samudra Pasifik Selain itu Indonesia
  • 00:06:57
    diperkirakan memiliki 111 pulau kecil
  • 00:07:00
    terluar yang perlu dipertahankan dan
  • 00:07:02
    dikelola secara optimal Hal ini
  • 00:07:05
    menyebabkan negara kita dalam kondisi
  • 00:07:06
    rawan konflik dalam kondisi demikian isu
  • 00:07:09
    pertahanan dan keamanan sangat perlu
  • 00:07:12
    diperhatikan menjaga keutuhan Negara
  • 00:07:15
    Kesatuan Republik Indonesia harus
  • 00:07:16
    dilakukan oleh semua golongan masyarakat
  • 00:07:19
    di Indonesia nah kita bisa melakukannya
  • 00:07:21
    melalui lingkungan keluarga lingkungan
  • 00:07:24
    sekolahyarakat bahkan bisa juga melalu
  • 00:07:27
    media sosial Nah kita bisa in dengan
  • 00:07:30
    membina kerukunan dengan orang lain
  • 00:07:32
    membangun empati serta mengerti hak dan
  • 00:07:35
    kewajiban masing-masing begitu pula di
  • 00:07:38
    media sosial kita harus menumbuhkan
  • 00:07:40
    kedamaian di media sosial serta memahami
  • 00:07:43
    literasi digital literasi digital
  • 00:07:45
    merupakan pengetahuan serta kecakapan
  • 00:07:47
    pengguna dalam memanfaatkan media
  • 00:07:49
    digital Seperti alat komunikasi jaringan
  • 00:07:52
    internet dan lain sebagainya kecakapan
  • 00:07:55
    pengguna dalam literasi digital mencakup
  • 00:07:57
    kemu untuk menemuk
  • 00:08:00
    mengevaluasi menggunakan membuat serta
  • 00:08:03
    memanfaatkannya dengan bijak cerdas
  • 00:08:05
    cermat serta tepat sesuai kegunaannya
  • 00:08:08
    dengan adanya literasi digital maka kita
  • 00:08:10
    akan memahami cara bermedia sosial yang
  • 00:08:13
    baik tanpa memecah persatuan dan
  • 00:08:16
    kesatuan menjaga keutuhan negara tak
  • 00:08:19
    hanya dilakukan oleh orang dewasa saja
  • 00:08:21
    loh adik-adik namun siswa seperti kalian
  • 00:08:23
    juga harus melakukannya Bagaimana ya
  • 00:08:26
    peran seorang siswa dalam menjaga
  • 00:08:27
    keutuhan negara
  • 00:08:29
    siswa dalam menjaga keutuhan negara
  • 00:08:32
    yakni yang pertama belajar dengan tekun
  • 00:08:35
    yang kedua meningkatkan kapasitas diri
  • 00:08:37
    di berbagai bidang yang ketiga aktif
  • 00:08:41
    berorganisasi yang keempat aktif
  • 00:08:43
    membantu pihak yang
  • 00:08:44
    kesulitan yang kelima memperluas
  • 00:08:47
    pertemanan dengan teman yang berbeda
  • 00:08:48
    suku agama dan kelas sosial dan yang
  • 00:08:52
    terakhir menjaga alam dan lingkungan
  • 00:08:54
    sekitar Nah itulah tadi materi tentang
  • 00:08:57
    menjaga keutuhan wilayah Negara Kesatuan
  • 00:09:00
    Republik Indonesia semoga dengan materi
  • 00:09:02
    ini adik-adik semakin bertambah Paham
  • 00:09:04
    bagaimana Pentingnya menjaga keutuhan
  • 00:09:06
    wilayah Negara Kesatuan Republik
  • 00:09:07
    Indonesia dan jangan lupakan peran
  • 00:09:09
    kalian ya Cukup Sekian dulu penjelasan
  • 00:09:11
    dari Kak a jangan lupa untuk like com
  • 00:09:14
    dan share video ini ke teman-teman
  • 00:09:15
    kalian semua agar teman-teman kalian
  • 00:09:18
    dapat belajar di channel edukasi exis Oh
  • 00:09:20
    iya jangan lupa juga untuk subscribe
  • 00:09:22
    channel ini ya Terima kasih semoga
  • 00:09:24
    bermanfaat sampai
  • 00:09:28
    jumpa foreign
  • 00:09:34
    [Musik]
タグ
  • Indonesia
  • Unity
  • Diversity
  • National Integrity
  • Education
  • Digital Literacy
  • Social Cohesion
  • Student Role
  • Community Engagement
  • Challenges