00:00:00
Halo para akademisi dimanapun anda
00:00:02
berada Hari ini saya akan melanjutkan
00:00:04
dari pembahasan sebelumnya mengenai
00:00:06
desain penelitian mengingatkan kembali
00:00:09
secara umum desain penelitian itu
00:00:11
terdiri dari tiga bagian yang pertama
00:00:14
pendahuluan Kemudian yang kedua tinjauan
00:00:16
pustaka dan yang ketiga adalah metode
00:00:18
penelitian nah yang pertama dan yang
00:00:21
kedua saya sudah jelaskan dan hari ini
00:00:23
saya akan membahas mengenai metode
00:00:26
penelitian bagian yang ketiga ini
00:00:28
merupakan bagian yang paling penting
00:00:29
atau bagian inti di dalam desain
00:00:32
penelitian karena pada bagian ini kita
00:00:34
dapat mengetahui apa yang harus
00:00:36
dilakukan di dalam proses pengumpulan
00:00:39
data di lapangan dan setelah data
00:00:41
terkumpul ada beberapa komponen yang
00:00:44
perlu saya jelaskan di dalam desain
00:00:46
penelitian yang berkaitan dengan metode
00:00:49
penelitian ini yang pertama adalah
00:00:51
metode penelitian itu sendiri pada
00:00:53
bagian ini ya menjelaskan metode
00:00:55
penelitian yang akan digunakan bila kita
00:00:57
menggunakan metode penelitian
00:00:59
kuantitatif Apakah kita menggunakan
00:01:01
metode survei metode eksperimen analisis
00:01:04
isi analisis data sekunder begitu pula
00:01:08
apabila menggunakan metode penelitian
00:01:10
kualitatif apabila kita menggunakan yang
00:01:13
metode penelitian kuantitatif metode Apa
00:01:15
yang akan kita gunakan kalau kita
00:01:17
menggunakan metode kualitatif metode Apa
00:01:19
yang akan kita gunakan Nah itu perlu
00:01:22
ditekankan atau yang perlu saya garis
00:01:24
bawahi yang kedua adalah sasaran
00:01:26
penelitian apa yang menjadi sasaran
00:01:29
penelitian sasaran penelitian atau
00:01:31
sering disebut dengan objek penelitian
00:01:33
ini bisa menunjuk pada orang
00:01:36
individu atau kelompok yang menjadi unit
00:01:40
atau satuan yang akan diteliti nah hal
00:01:43
ini ditunjukkan untuk penelitian
00:01:45
lapangan yang menggunakan individu atau
00:01:47
kelompok sosial sebagai sasaran
00:01:49
penelitian ya tetapi untuk analisis isi
00:01:53
atau analisis data sekunder sasaran
00:01:56
penelitiannya adalah media simbol atau
00:02:00
data yang diteliti misalnya iklan
00:02:03
lowongan pekerjaan di surat kabar
00:02:05
kemudian BPS dan sebagainya Itu yang
00:02:08
berkaitan dengan analisis isi atau
00:02:11
analisis data sekunder Nah kalau yang
00:02:14
berkaitan dengan objek penelitian
00:02:16
Penelitian yang dilakukan di lapangan
00:02:18
maka biasanya ya yang menjadi objek
00:02:21
penelitian atau dikatakan dengan subjek
00:02:24
penelitian itu orang individu atau
00:02:27
kelompok unit yang akan diteliti yang
00:02:30
ketiga adalah lokasi penelitian lokasi
00:02:32
tempat penelitian ini hanya ada dalam
00:02:34
lapangan sedangkan dalam penelitian isi
00:02:36
atau dalam penelitian sekunder itu tidak
00:02:38
perlu menjelaskan lokasi penelitian
00:02:40
kemudian yang keempat adalah teknik
00:02:43
sampling nah teknik sampling ini
00:02:45
merupakan metode atau cara dalam
00:02:47
menentukan pengambilan sampel teknik
00:02:50
sampling ini secara lengkap bisa
00:02:52
dipelajari beberapa video saya yang
00:02:54
sudah saya jelaskan di dalam channel ini
00:02:56
silahkan dilihat dan dipelajari
00:02:59
keseluruhan mengenai bagaimana teknik
00:03:02
pengambilan sampel cara pengambilan
00:03:04
sampel itu sudah saya jelaskan di video
00:03:06
saya sebelumnya silahkan dicek kembali
00:03:09
ya di untuk penelitian kuantitatif kita
00:03:12
menggunakan teknik probability sampling
00:03:14
karena terkait dengan pengujian
00:03:15
menggunakan statistik Nah untuk analisis
00:03:19
data atau analisis data sekunder sampai
00:03:23
dapat menggunakan ukuran waktu misalnya
00:03:25
ya sampel diambil dari iklan lowongan
00:03:27
pekerjaan yang dimuat di dalam surat
00:03:30
kabar Kompas nah di situ ada tertera
00:03:34
yang bisa kita lihat pada bulan berapa
00:03:36
ya Misalnya pada bulan November 2009 Nah
00:03:40
itu kalau kita menggunakan analisis data
00:03:42
atau analisis data sekunder maka sampel
00:03:45
menggunakan ukuran waktu kemudian yang
00:03:48
kelima adalah variabel pada bagian ini
00:03:51
menjelaskan variabel yang
00:03:53
dioperasionalkan dalam penelitian serta
00:03:56
variabel ini yang menjadi indikator yang
00:03:58
digunakan untuk mengukur variabel
00:04:00
tersebut ya jadi variabel menjadi
00:04:02
indikator kemudian indikator yang
00:04:04
nantinya menjadi parameter kemudian
00:04:06
parameter ini yang akan menjadi
00:04:09
kuesioner jadi diupayakan bahwa variabel
00:04:12
itu harus bisa
00:04:14
dioperasionalkan ya harus bisa
00:04:17
didefinisikan makanya ada yang dinamakan
00:04:19
dengan konsep operasional sehingga
00:04:22
variabel-varable yang kita gunakan ini
00:04:24
bisa kita turunkan menjadi indikator
00:04:26
dari indikator kemudian kita bisa ukur
00:04:28
dengan menggunakan parameter
00:04:30
yang keenam adalah hipotesis Nah setelah
00:04:33
menjelaskan variabel penelitian perlu
00:04:35
dijelaskan hipotesisnya yang
00:04:37
dioperasionalkan di dalam penelitian ya
00:04:40
lebih jelasnya mengenai hipotesis ini
00:04:42
dapat dilihat beberapa video saya
00:04:45
mengenai hipotesis di dalam channel ini
00:04:47
yang sudah saya jelaskan di beberapa
00:04:49
video yang ketujuh adalah metode
00:04:51
pengumpulan data nah pada bagian ini
00:04:53
menjelaskan Bagaimana peneliti
00:04:55
mengumpulkan data yang diperlukan untuk
00:04:58
menjawab masalah penelitian bila
00:05:00
menggunakan metode survei maka metode
00:05:02
pengumpulan data menggunakan angket atau
00:05:05
kuesioner penjelasan mengenai metode
00:05:07
pengumpulan data ini harus jelas data
00:05:10
apa yang dikumpulkan dengan menggunakan
00:05:12
metode tersebut yang ke-8 adalah sumber
00:05:15
data bagian ini menjelaskan dari mana
00:05:18
data yang diperlukan akan kita peroleh
00:05:20
atau sumbernya dari mana bisa bersumber
00:05:23
dari data primer maupun bisa bersumber
00:05:25
dari data sekunder Biasanya kalau
00:05:27
bersumber dari data primer itu bersumber
00:05:30
langsung langsung dari sumbernya
00:05:32
langsung dari lapangan atau langsung
00:05:34
dari respondennya sedangkan data
00:05:37
sekunder bersumber dari BPS apakah data
00:05:41
dikumpulkan dari surat kabar majalah
00:05:43
televisi dari BPS bersumber dari buku
00:05:48
bersumber dari kuesioner yang kita akan
00:05:50
wawancarai kepada narasumber atau dari
00:05:53
responden Apakah dari hasil wawancara
00:05:56
atau hasil observasi nah kemudian yang
00:05:59
ke-9 adalah metode analisis data jadi
00:06:03
analisis data penelitian kuantitatif ini
00:06:06
Tentunya menggunakan statistik alat
00:06:09
analisis data statistik ini
00:06:10
bermacam-macam Untuk itu perlu
00:06:12
dijelaskan alat analisis apa yang
00:06:14
digunakan misalnya ada tabel frekuensi
00:06:17
ada tabel silang ada 6 square ada
00:06:21
korelasi dan ada regresi jika kita
00:06:24
bermaksud untuk mendeskripsikan maka
00:06:27
kita menggunakan tabel distribusi
00:06:28
frekuensi jika kita bermaksud untuk
00:06:32
mengetahui hubungan antar variabel bisa
00:06:35
menggunakan tabel silang atau
00:06:37
menggunakan korelasi atau regresi Nah
00:06:40
itu dua hal yang berbeda jadi metode
00:06:42
alat analisis apa yang kita gunakan ya
00:06:45
ini berkaitan dengan data yang akan kita
00:06:47
kumpulkan materi hari ini yang berkaitan
00:06:49
dengan metode penelitian dari 3 bagian
00:06:53
yang saya sudah jelaskan sebelumnya ya
00:06:55
yang berhubungan dengan desain
00:06:57
penelitian jadi untuk mengetahui dari
00:06:59
hal yang pertama silahkan simak video
00:07:01
saya sebelumnya yang
00:07:02
mengenai desain penelitian secara utuh
00:07:05
jadi ada tiga part pertama yang saya
00:07:08
sudah jelaskan itu ya pertama mengenai
00:07:10
pendahuluan kemudian yang part kedua
00:07:13
saya sudah Jelaskan mengenai tinjauan
00:07:15
pustaka dan hari ini yaitu bagian part
00:07:18
ketiga yaitu mengenai metode penelitian
00:07:20
semoga video ini bermanfaat Jangan lupa
00:07:23
sekali lagi di subscribe bunyikan
00:07:25
loncengnya agar sahabat semua
00:07:26
mendapatkan informasi bermanfaat di
00:07:29
ruang ilmiah ini khusus bagi para
00:07:31
akademisi Sekian dan terima