00:00:00
nah ini adalah tabel distribusi
00:00:02
frekuensi biasa yang sebelumnya sudah
00:00:05
pernah kita bahas Nah dari tabel
00:00:07
distribusi frekuensi yang biasa ini kita
00:00:10
akan menyajikan tabel distribusi
00:00:12
frekuensi relatifnya nah rumusnya adalah
00:00:16
F relatif atau frekuensi relatif
00:00:18
rumusnya adalah Fi dibagi Sigma I = 1
00:00:22
samp k Fi di* 100% nah ini maksudnya
00:00:26
adalah Fi ini adalah frekuensi kelas
00:00:29
interval ke I misalnya kayak frekuensi
00:00:33
kelas interval yang pertama itu berapa
00:00:34
frekuensinya 8 ya kelas kedua berarti 7
00:00:38
nah begitu seterusnya Kemudian untuk
00:00:41
Sigma I = 1 samp k nah ini maksudnya
00:00:45
adalah Jumlah dari semua frekuensi atau
00:00:48
jumlah dari data ini dari kelas pertama
00:00:51
sampai kelas ke k jadi k itu Jumlah
00:00:54
semua kelas ini ya Jadi ada enam kelas
00:00:57
kita jumlahkan atau jumlah data semua
00:01:00
nya adalah 30 untuk tabel yang ini
00:01:03
sebelum kita buat tabelnya kita cari
00:01:05
terlebih dahulu frekuensi relatif untuk
00:01:08
setiap kelasnya nah frekuensi relatif
00:01:11
ini berbentuk persen ya Jadi untuk kelas
00:01:14
yang pertama frekuensi relatifnya itu
00:01:17
adalah
00:01:18
8/30 Nah dari mana 8/30 ini jadi untuk
00:01:22
yang di pembilang ini itu adalah
00:01:25
frekuensi kelas ke I berarti ini kelas
00:01:27
yang pertama frekuensinya Del
00:01:30
kemudian dibagi dengan jumlah data jadi
00:01:33
total keseluruhannya 30 data 8/30 * 100%
00:01:40
26,67%. ini adalah frekuensi relatif
00:01:44
untuk kelas interval yang pertama untuk
00:01:46
kelas interval yang kedua berarti 7 / 30
00:01:50
* 100%
00:01:53
23,33% kemudian kelas yang ketiga
00:01:56
frekuensi relatifnya berarti frekuensi
00:01:58
yang ketiga itu 5
00:02:00
5 / 30 * 100% itu adalah
00:02:06
16,67%. nah begitu seterusnya kelas
00:02:09
keempat tiga frekuensinya kemudian kelas
00:02:11
kelima
00:02:13
4 kelas keenam juga 3 nah ini udah
00:02:16
didapatkan
00:02:18
frekuensi relatif dari setiap kelas
00:02:21
intervalnya tinggal kita masukkan ke
00:02:23
dalam tabel distribusi frekuensi
00:02:26
relatifnya kita buat tabel distribusi
00:02:28
frekuensi relatifnya ya tabelnya masih
00:02:31
sama untuk kolom yang pertama itu tetap
00:02:33
kita tulis interval kelasnya ya 152
00:02:36
sampai 155 begitu seterusnya kemudian
00:02:39
frekuensi relatifnya tinggal kita isi
00:02:41
aja nih ini data-datanya sudah lengkap
00:02:43
ya dari kelas 1 sampai kelas ke6
00:02:45
Langsung aja kita Salin di sini Nah kita
00:02:48
lanjut materi yang kedua materi yang
00:02:50
kedua yaitu tabel distribusi frekuensi
00:02:53
kumulatif tabel distribusi frekuensi
00:02:56
kumulatif terbagi dari dua kumulatif
00:02:59
kurang dari dan lebih dari nah yang
00:03:01
pertama frekuensi kumulatif kurang dari
00:03:04
atau notasinya FK kurang dari sama
00:03:06
dengan yaitu jumlahan semua frekuensi
00:03:11
yang kurang dari atau sama dengan tepi
00:03:14
atas kelas jadi untuk yang kurang dari
00:03:17
itu menggunakan tepi atas dan yang kedua
00:03:21
frekuensi kumulatif lebih dari notasinya
00:03:24
seperti ini yaitu Jumlah semua frekuensi
00:03:28
yang lebih dari atau sama dengan nilai
00:03:31
tepi bawah kelas jadi untuk tabel yang
00:03:34
lebih dari menggunakan tepi bawah nah
00:03:36
terlihat ya perbedaannya contoh soalnya
00:03:39
nah ini ada tabel distribusi frekuensi
00:03:42
yang biasa akan dibuat tabel distribusi
00:03:46
frekuensi kumulatifnya yang pertama kita
00:03:49
akan membuat tabel distribusi frekuensi
00:03:52
kumulatif kurang dari Nah untuk yang
00:03:55
kurang dari menggunakan tepi atas untuk
00:03:58
tepi atas kelas itu udah pernah dibahas
00:04:01
juga di video yang sebelumnya tepi atas
00:04:03
itu rumusnya kan batas atas ditambah
00:04:06
ketelitian data nah data kita di sini
00:04:09
adalah data bilangan bulat jadi
00:04:11
ketelitian datanya adalah 0,5 seperti
00:04:14
itu ketentuannya sehingga kalau kita
00:04:17
lihat untuk kelas yang pertama saya
00:04:18
ambil contoh batas atas itu adalah nilai
00:04:21
yang terletak di sebelah kanan ini loh
00:04:23
nih semuanya batas atas jadi batas atas
00:04:25
ditambah dengan 0,5 untuk kelas yang
00:04:28
pertama batas atasnya berarti
00:04:31
155 nah Berarti 155 + dengan 0,5 yaitu
00:04:39
155,5 nah ini untuk tepi atas kelas yang
00:04:44
pertama jadi penulisannya seperti ini
00:04:46
kurang dari sama dengan
00:04:49
155,5 nah ini untuk kelas yang pertama
00:04:52
untuk yang tepi kelas yang kedua itu
00:04:54
adalah berarti ini ya 159 + 0,5 1 9,5
00:05:01
nah begitu seterusnya berarti ini 163,5
00:05:05
167,5 Nah kita Tuliskan di kolom yang
00:05:08
pertama selanjutnya untuk mencari
00:05:10
frekuensi kumulatif kurang dari sama
00:05:12
dengan ini itu kita lihat dari tepi
00:05:15
kelasnya tadi terhadap tabel distribusi
00:05:18
frekuensi yang ini ya untuk tepi kelas
00:05:21
yang pertama itu adalah kurang dari sama
00:05:24
dengan
00:05:26
155,5 artinya kita akan mencari berapa
00:05:29
di jumlah yang tinggi badannya kurang
00:05:32
dari atau sama dengan
00:05:35
155,5 ini gitu nah Berarti yang kurang
00:05:38
dari
00:05:39
155,5 itu hanya kelas yang pada interval
00:05:42
yang pertama Ya yaitu kelas interval
00:05:45
yang pertama yaitu frekuensinya adalah 8
00:05:47
Kemudian untuk tepi kelas yang kedua itu
00:05:49
yang kurang dari sama dengan
00:05:52
159,5 Nah
00:05:54
159,5 itu adalah tepi atas dari kelas
00:05:57
yang kedua berarti yang term masuk itu
00:06:00
hanya kelas pertama dan kelas kedua nah
00:06:03
itu yang kurang dari Nah jadi jumlahnya
00:06:05
adalah 8 + 7 yaitu 15 nah begitu
00:06:09
seterusnya ya Jadi yang untuk kelas yang
00:06:11
ketiga itu yang kurang dari
00:06:14
163,5 itu hanya ada tiga yaitu 8 7 5
00:06:18
jadinya 20 terus untuk yang
00:06:21
167,5 kurang dari berarti dari yang
00:06:24
pertama sampai yang keempat jumlahnya
00:06:27
adalah 23 kemudian
00:06:30
171,5 yang kurang dari 171,5 itu ada ee
00:06:35
5 kelas interval jumlah frekuensinya
00:06:37
adalah 27 dan yang kurang dari
00:06:41
175,5 berarti adalah semua kelas
00:06:44
interval ini nah jadi jumlahnya adalah
00:06:48
semua data yaitu 30 nah untuk tabel
00:06:52
distribusi frekuensi kumulatif lebih
00:06:54
dari nah seperti definisi tadi ya
00:06:57
menggunakan tepi kelas yaitu tepi bawah
00:07:01
kelas rumusnya adalah tepi bawah sama
00:07:04
dengan batas bawah dikurang ketelitian
00:07:08
data nah ketelitian data kita tadi 0,5
00:07:12
ya untuk kelas yang pertama batas
00:07:14
bawahnya
00:07:15
152 artinya 152 - 0,5 =
00:07:21
151,5 nah ini untuk tepi kelas yang
00:07:24
pertama karena dia lebih dari maka
00:07:27
penulisannya lebih dari sama ama
00:07:31
151,5 Nah untuk kelas yang kedua berarti
00:07:34
156 ya di- 0,5 berarti lebih dari sama
00:07:40
dengan
00:07:41
155,5 begitu seterusnya nah ini sudah
00:07:45
dilanjutkan sampai kelas interval yang
00:07:48
terakhir untuk frekuensi kumulatif lebih
00:07:51
dari sama dengannya Nah kita pahami
00:07:53
terlebih dahulu ini maksudnya adalah
00:07:55
lebih dari sama dengan 151
00:07:59
5 jadi kita jumlahkan frekuensi ini yang
00:08:03
tinggi badannya lebih dari
00:08:06
151,5 Nah itu kan tepi bawah kelas yang
00:08:09
pertama Ya jadi yang tinggi badannya
00:08:11
lebih dari atau sama dengan
00:08:14
151,5 tentunya adalah semuanya Nah
00:08:17
semuanya lebih dari itu jadi
00:08:19
frekuensinya adalah Jumlah dari semua
00:08:21
data kebalikan ini tadi ya jadi di sini
00:08:24
30 nah jumlahnya semuanya Kemudian untuk
00:08:27
yang gelas yang kedua itu lebih dari
00:08:30
sama dengan
00:08:32
155,5 nah ini kelas yang kedua tepi
00:08:34
bawahnya di sini
00:08:38
155,5 artinya yang digunakan adalah
00:08:41
kelas yang semakin besar nilai dari
00:08:43
tinggi badannya berarti dari kelas yang
00:08:46
kedua ke yang berikutnya gitu nah jadi
00:08:49
jumlahnya adalah 22 kemudian eh
00:08:53
159,5 juga seperti itu dari
00:08:56
159,5 ke interval yang berikutnya Mak
00:08:59
berarti kita jumlahkan 5 3 4 3 jadinya
00:09:02
15 Kemudian untuk yang kelas yang
00:09:05
keempat berarti dari sini ya ke bawah 3
00:09:08
+ 4 + 3 10 kemudian dua kelas kita
00:09:12
jumlahkan dari yang lebih dari
00:09:15
167,5 ada 7 dan yang lebih dari
00:09:19
171,5 ada satu kelas saja yaitu 3 Nah
00:09:24
inilah frekuensi kumulatif kurang dari
00:09:28
menggunak tepi atas dan lebih dari
00:09:31
menggunakan tepi bawah kalau frekuensi
00:09:34
kumulatif kurang dari sama dengan itu
00:09:37
nilainya semakin besar dan untuk
00:09:39
frekuensi kumulatif lebih dari itu
00:09:41
nilainya semakin kecil Nah itu dia tadi
00:09:44
materi kita tentang tabel distribusi
00:09:47
frekuensi kumulatif dan relatif Semoga
00:09:50
bisa dipahami ya Sekian dulu
00:09:52
pembelajaran kali ini kalau masih ada
00:09:54
pertanyaan silakan di kolom komentar
00:09:57
asalamualaikum warahmatullahi
00:09:58
wabarakatuh satu