Pertolongan Tuhan tidak pernah terlambat (Episode 04)

00:07:02
https://www.youtube.com/watch?v=IFnF6cduUOk

Resumo

TLDRRenungan ini mengisahkan perjalanan Yesus dan murid-muridnya yang menghadapi badai. Meskipun badai menghalangi, Yesus tetap melanjutkan perjalanan untuk menolong seorang yang kerasukan roh jahat. Kisah ini menunjukkan betapa berharganya satu jiwa di mata Tuhan dan pentingnya pelayanan yang tulus, tidak tergantung pada jumlah orang yang dilayani. Kita diajak untuk percaya bahwa Tuhan mendengar doa dan permohonan kita, serta untuk melayani dengan semangat, baik dalam jumlah sedikit maupun banyak.

Conclusões

  • 🌊 Yesus meredakan badai untuk menolong.
  • 🙏 Satu jiwa sangat berharga di mata Tuhan.
  • 💪 Pelayanan harus dilakukan dengan semangat.
  • 🕊️ Tuhan mendengar setiap doa kita.
  • 💖 Hati kita harus sinkron dengan hati Tuhan.
  • 🌟 Jangan meragukan pertolongan Tuhan.
  • 📖 Kisah ini terdapat dalam Injil Markus.
  • 🤲 Kita harus melayani tanpa memandang jumlah.
  • 💬 Yesus tahu kebutuhan kita.
  • ⏳ Pertolongan Tuhan tidak pernah terlambat.

Linha do tempo

  • 00:00:00 - 00:07:02

    Dalam renungan ini, pembicara membagikan kisah Alkitab tentang Yesus yang meredakan badai. Kisah ini menggambarkan perjalanan Yesus dan murid-muridnya yang menghadapi badai di tengah perjalanan. Meskipun Yesus tahu akan ada badai, Dia tetap melanjutkan perjalanan untuk menyelamatkan seorang yang kerasukan roh jahat. Pembicara menekankan pentingnya pertolongan Tuhan dan bagaimana Tuhan mendengar teriakan kita saat kita dalam kesulitan. Dia juga mengingatkan bahwa satu jiwa sangat berharga di mata Tuhan, dan pelayanan kita seharusnya tidak tergantung pada jumlah orang yang kita layani. Kita harus memiliki hati yang sama dengan Tuhan, mengasihi apa yang Dia cintai, dan melayani dengan semangat tanpa memandang jumlah orang.

Mapa mental

Vídeo de perguntas e respostas

  • Apa yang terjadi dalam kisah Yesus meredakan badai?

    Yesus dan murid-muridnya menghadapi badai saat perjalanan, dan Yesus meredakan badai tersebut.

  • Siapa yang Yesus temui setelah badai?

    Yesus menemui seorang yang kerasukan roh jahat di daerah orang Kasa.

  • Apa yang dilakukan orang yang kerasukan roh jahat?

    Orang itu berteriak-teriak dan menyakiti dirinya sendiri.

  • Mengapa Yesus rela menghadapi badai?

    Yesus ingin menolong orang yang membutuhkan pertolongan.

  • Apa pesan utama dari renungan ini?

    Satu jiwa sangat berharga di mata Tuhan, dan kita harus melayani dengan semangat tanpa memandang jumlah orang.

Ver mais resumos de vídeos

Obtenha acesso instantâneo a resumos gratuitos de vídeos do YouTube com tecnologia de IA!
Legendas
id
Rolagem automática:
  • 00:00:00
    Shalom teman-teman semuanya kembali lagi
  • 00:00:01
    gitu ya di renungan firman Tuhan dan
  • 00:00:03
    pada hari ini aku pengin membagikan
  • 00:00:06
    apa ya salah satu kisah favorit aku gitu
  • 00:00:09
    ya di Alkitab dan kisah ini mungkin
  • 00:00:11
    sebelumnya teman-teman ah enggak asing
  • 00:00:13
    lagi ya kisah Angin Ribut yang direda
  • 00:00:14
    Angin Ribut yang diredakan di mana waktu
  • 00:00:16
    itu Eh pas Tuhan Yesus dan mudah-mudian
  • 00:00:18
    lagi ngelakuin perjalanan eh tiba-tiba
  • 00:00:20
    pas mereka di tengah perjalanan di di di
  • 00:00:22
    tengah perjalanan gitu tiba-tiba ada
  • 00:00:24
    angin ribut gitu ada badai yang akhirnya
  • 00:00:26
    bikin mur-murnya panik gitu dan unnya di
  • 00:00:28
    kisah ini Tuhan Yesus tidur tidur Dan
  • 00:00:30
    murid-murnya Panik akhirnya mrid-murnya
  • 00:00:31
    bangunin Tuhan Yesus terus Tuhan Yesus
  • 00:00:33
    meredakan badainya gitu Nah dari kisah
  • 00:00:36
    ini aku pengin tanya gitu teman-teman
  • 00:00:37
    mungkin pernah enggak ada yang berpikir
  • 00:00:39
    mungkin atau bertanya gitu ya ini Tuhan
  • 00:00:41
    Yesus sama murid-muridnya nih pengin ke
  • 00:00:43
    mana tempat apa sih yang mereka pengin
  • 00:00:45
    tuju siapa sih mungkin yang mereka
  • 00:00:47
    pengin temuin gitu sampai harus
  • 00:00:50
    ngelewatin angin ribut dulu gitu sampai
  • 00:00:51
    harus ngelewatin bada ini dulu gitu
  • 00:00:53
    karena
  • 00:00:54
    gini Apakah Tuhan Yesus enggak tahu gitu
  • 00:00:57
    kalau di tengah perjalanan mereka nanti
  • 00:01:00
    akan ada angin ribut gitu akan ada badai
  • 00:01:02
    gitu Tuhan Yesus pasti tahu gitu tapi
  • 00:01:04
    kenapa meskipun tahu pun dia tetap rela
  • 00:01:06
    dan tetap mau untuk menerjang Angin
  • 00:01:08
    Ribut ini untuk menerjang badai ini
  • 00:01:10
    untuk bisa ke lokasi ini gitu lokasi apa
  • 00:01:12
    yang mereka pengin capai gitu Siapa yang
  • 00:01:14
    mereka pengin temui gitu nah kisah
  • 00:01:16
    ngeribut ini teman-teman itu ada di
  • 00:01:17
    Markus 4 dan lokasi yang mereka pengin
  • 00:01:19
    capai ini ada di Markus 5 jadi kita baca
  • 00:01:20
    di Markus 5 Markus 5 ayat 1 itu dibilang
  • 00:01:23
    kayak gini lalu sampailah mereka di
  • 00:01:24
    seberang danau di daerah orang kasa Jadi
  • 00:01:26
    mereka ini sudah sampai gitu ya ke
  • 00:01:27
    lokasinya Terus ayat du dibilang
  • 00:01:30
    baru saja Yesus turun dari perahu
  • 00:01:32
    datanglah seorang yang kerasukan roh
  • 00:01:34
    jahat dari perkuburan menemui dia jadi
  • 00:01:38
    ternyata Tuhan Yesus rela menerjang
  • 00:01:41
    badai menerjang Angin Ribut untuk
  • 00:01:44
    bertemu dengan orang gila yang kasukan
  • 00:01:46
    setan ini temanem untuk orang ini
  • 00:01:48
    ternyata Tuhan Yesus rela njang badai
  • 00:01:51
    Git tem-eman dan kondisi orang gila ini
  • 00:01:53
    dibilang di ayat 3 gini teman-eman orang
  • 00:01:55
    itu diam di sana tidak ada seorang lagi
  • 00:01:58
    yang sanggup mengikatnya sekal dengan
  • 00:02:00
    rantai karena sudah sering ia dibelenggu
  • 00:02:02
    dan dirantai tapi rantainya
  • 00:02:04
    diputuskannya dan belenggunya
  • 00:02:06
    dimusnahkannya sehingga tidak ada
  • 00:02:08
    seorang pun yang cukup kuat untuk
  • 00:02:09
    menjinakkannya siang malam Ia berkelian
  • 00:02:11
    di perkuburan berkeliaran di perkuburan
  • 00:02:14
    dan di bukit-bukit sambil
  • 00:02:15
    berteriak-teriak dan mengukili dirinya
  • 00:02:17
    dengan batu jadi kondisi orang gila ini
  • 00:02:19
    kayak gini teman-teman lari-lari
  • 00:02:21
    keliling-keliling di rantai enggak bisa
  • 00:02:23
    teriak-teriak mukulin diri pakai batu
  • 00:02:25
    memang kayak orang gila gitu loh teman
  • 00:02:26
    kondisinya seperti ini terus di ayat 6
  • 00:02:30
    dibilang tapi ketika ia melihat Yesus
  • 00:02:33
    dari jauh berlarilah ia mendapatkannya
  • 00:02:35
    lalu menyembahnya gitu ya untuk eh
  • 00:02:38
    kenapa gitu ya sampai orang gila ini
  • 00:02:40
    menyembah gitu kalau setan Ya wajarlah
  • 00:02:42
    ya kan kan Yesus Tuhan gitu setan yang
  • 00:02:44
    pasti tunduklah sama Tuhan Yesus orang
  • 00:02:46
    Tuhan yesuskan Tuhan gitu ya tapi
  • 00:02:48
    manusianya itu teman-teman orangnya
  • 00:02:50
    manusianya Kenapa tunduk Kenapa
  • 00:02:51
    menyembah karena menyadari akhirnya
  • 00:02:54
    pertolongannya udah datang pertolongan
  • 00:02:57
    yang selama ini dia minta tolong tuh
  • 00:02:58
    akhirnya datang tah dari mana
  • 00:03:00
    teman-teman tau dari sini dulu pas aku
  • 00:03:01
    baca kisah ini dituliskan orang gila ini
  • 00:03:04
    e berkeliaran sambil teriak-teriak gitu
  • 00:03:07
    kan mukulin diri pakai batu ya aku mikir
  • 00:03:09
    orang gila kalau tri-t pasti Tri gak
  • 00:03:11
    jelas k namanya orang gila gitu tapi
  • 00:03:13
    setelah aku
  • 00:03:15
    baca versi alkitabnya versi yang niv
  • 00:03:19
    ternyata kata berteriak-teriak ini gak
  • 00:03:21
    cuman teriak loh tem-an berteriak-teriak
  • 00:03:23
    ini kalau bahasa n ditulis Cry out jadi
  • 00:03:27
    Cry out iniakak cuma teriak ternyata Cry
  • 00:03:31
    out ini teriak sampai nangis karena
  • 00:03:34
    minta tolong itu Cry out J ternyata
  • 00:03:37
    orang gila ini enggak asal teriak
  • 00:03:38
    orangor gila ini teriak-teriak sampai
  • 00:03:41
    nangis karena dia minta tolong minta
  • 00:03:44
    tolong minta pertolongan dirinya butuh
  • 00:03:45
    pertolongan dia teriak-teriak minta
  • 00:03:47
    pertolongan sampai nangis ternyata dia
  • 00:03:48
    enggak asal teriak makanya ketika dia
  • 00:03:50
    lihat Yesus dari jauh dia langsung sujud
  • 00:03:52
    menyembah Kenapa karena menyadari
  • 00:03:54
    akhirnya pertolongannya datang
  • 00:03:56
    pertolongan yang selamanya dia
  • 00:03:57
    teriak-teriak minta tolong Akhirnya
  • 00:03:58
    Datang Juga gitu gitu loh dan Tuhan
  • 00:04:01
    Yesus Tahu makanya dia datang Tuhan
  • 00:04:03
    Yesus pasti dengar dengar teriak orang
  • 00:04:04
    ini teriakan orang orang ini gitu loh
  • 00:04:06
    makanya Tuhan Yesus rela terjang badai
  • 00:04:08
    menerjang Angin Ribut untuk menolong
  • 00:04:10
    untuk menolong orang ini gitu loh untuk
  • 00:04:12
    menolong orang gila yang berteriak minta
  • 00:04:14
    tolong ini gitu loh teman-teman jadi
  • 00:04:16
    kalau teman-teman mungkin di kondisi
  • 00:04:18
    yang sama gitu ya yang butuh pertolongan
  • 00:04:20
    yang minta yang minta yang sudah berdoa
  • 00:04:22
    sama Tuhan minta pertolongan sama Tuhan
  • 00:04:23
    teriat-terat minta tolong sama Tuhan
  • 00:04:25
    Percayalah Tuhan pasti tolong
  • 00:04:26
    teman-teman Tuhan enggak mungkin
  • 00:04:27
    ninggalin kita di saat kita butuh
  • 00:04:29
    Pertolongan tuhan enggak mungkin
  • 00:04:31
    membiarkan kita di saat kita membutuhkan
  • 00:04:33
    pertolongan Percayalah dia dengar
  • 00:04:34
    pertolongan kita dia dengar doa kita
  • 00:04:36
    kalau sekarang mungkin eh meskipun kita
  • 00:04:39
    UD doa kita berteriak ke Tuan Tapi masih
  • 00:04:42
    belum terjadi apa-apa percaya aja
  • 00:04:44
    teman-teman dengan Iman bahwa waktunya
  • 00:04:45
    itu pasti yang terbaik percaya dengan
  • 00:04:47
    Iman teman-teman bahwa pertolongannya
  • 00:04:49
    itu enggak pernah datang terlambat gitu
  • 00:04:52
    l Jadi jangan sampai kita meragukan
  • 00:04:55
    Tuhan di kisah ini teman-teman bahkan
  • 00:04:57
    yang luar biasanya menyentuh hatiku
  • 00:05:00
    yang aku sadari
  • 00:05:01
    teman-teman Untuk
  • 00:05:03
    Tuhan satu jiwa atau dua jiwa pun itu
  • 00:05:07
    penting banget gitu karena sering kali
  • 00:05:09
    di kita dalam Kita sebagai orang Kristen
  • 00:05:11
    untuk kita mungkin kalau kita mungkin
  • 00:05:12
    dikasih kesempatan untuk bisa melayani
  • 00:05:13
    gitu kita akan lebih semangat melayani
  • 00:05:15
    diajemannya lebih banyak kita akan lebih
  • 00:05:17
    semangat melayani di saat mungkin orang
  • 00:05:18
    yang kita layan itu banyak rame tapi
  • 00:05:20
    kalau orang dikit kita gak semangat gitu
  • 00:05:22
    Jadi semangat atau engaknya pelayanan
  • 00:05:24
    kita itu tergantung dari seap banyak
  • 00:05:25
    orang yang kita layani tapi tapi untuk
  • 00:05:28
    Tuhan itu gak gitu loh teman-teman jadi
  • 00:05:29
    Jangan sampai kita enggak enggak sinkron
  • 00:05:32
    gitu sama hatinya Tuhan gitu loh firman
  • 00:05:34
    Tuhan bilang eh jika satu orang aja
  • 00:05:37
    bertobat surga tu udah bersorak-sorai
  • 00:05:39
    jadi di hati Tuhan satu jiwa aja itu
  • 00:05:40
    udah penting gitu Jadi jangan sampai
  • 00:05:42
    pelayanan kita semangat kita melayani
  • 00:05:45
    itu kita semangat pas ramai doang pas
  • 00:05:47
    banyak doang jangan karena Tuhan Enggak
  • 00:05:49
    seperti itu kiranya semangatnya semangat
  • 00:05:51
    pelayanan kita mau orang yang dikit atau
  • 00:05:53
    banyak kita tetap semangat melayani gitu
  • 00:05:55
    karena karena alasan kita melayani bukan
  • 00:05:57
    karena orang banyak atau dikit alasan
  • 00:05:58
    kita melayani kita kita ngelakuin kan
  • 00:06:00
    untuk Tuhan gitu l mau orangnya dikit
  • 00:06:01
    orangnya banyak kita lakuin buat Tuhan J
  • 00:06:04
    kita tetap maksimal gitu tetap on fire
  • 00:06:06
    memberikan yang terbaik gitu mau
  • 00:06:07
    orangnya banyak atau dikit jangan
  • 00:06:09
    bergantung pada orangnya banyak atau
  • 00:06:10
    dikit
  • 00:06:11
    teman-teman aku berdoa semua kayak hati
  • 00:06:14
    kita tuh bisa sama dengan hatinya Tuhan
  • 00:06:16
    gitu di hati Tuhan satu orang itu Ah
  • 00:06:19
    berharga jadi seharusnya hati kita pun
  • 00:06:21
    sama gitu kalau kita mengaku kita Adah
  • 00:06:22
    pengikut Kristus kita mengaku diri kita
  • 00:06:24
    mengasih Tuhan ya agak gak masuk akal
  • 00:06:27
    kita bilang kita sayang Tuhan apa yang
  • 00:06:30
    kita sayang Beda sama apa yang Tuhan
  • 00:06:31
    sayang gitu kalau kita mengu kita
  • 00:06:33
    mengasihi Tuhan Harusnya apa yang Tuhan
  • 00:06:35
    Sayang kita sayang juga gitu apa yang
  • 00:06:36
    penting UN penting juga buat kita gitu
  • 00:06:38
    hati ituan sama hati kita harusnya
  • 00:06:39
    sinkron gitu kalau kita bilang kita
  • 00:06:41
    mengikut Tuhan kita mau ngelakuin apa
  • 00:06:42
    yang Tuhan mau gitu ya kita mengaku kita
  • 00:06:44
    menyerahkan seluruh hidup kita untuk
  • 00:06:46
    Tuhan Ya hati kita harnya sinkron dengan
  • 00:06:48
    hatinya Tuhan gitu jangan sampai e
  • 00:06:51
    saling bertentangan gitu ya teman-teman
  • 00:06:53
    itu aja mungkin ya Eh sedikit rendungan
  • 00:06:55
    firman Tuhan yang pengin aku bagikan
  • 00:06:56
    Semoga bisa memberkati teman-teman
  • 00:06:57
    semuanya dan see you di rendungan Firman
  • 00:06:59
    tuan di episode berikutnya Tuhan Yesus
  • 00:07:01
    memberkati
Etiquetas
  • Yesus
  • badai
  • pelayanan
  • jiwa
  • pertolongan
  • renungan
  • iman
  • Tuhan
  • Markus 4
  • Markus 5