00:00:02
[Musik]
00:00:12
asalamualaikum warahmatullahi
00:00:13
wabarakatuh Apa kabar semuanya semoga
00:00:16
dalam keadaan yang baik dan sehat di
00:00:19
video kali ini kita akan membahas
00:00:21
tentang produk dan pelayanan prima nah
00:00:25
mayoritas orang di dunia ini pasti
00:00:27
mengenal istilah produk hampir setiap
00:00:30
hari manusia ataupun perusahaan industri
00:00:33
mengkonsumsi sebuah produk baik berupa
00:00:36
produk makanan produk elektronik produk
00:00:39
industri maupun produk-produk lainnya
00:00:42
nah di video kali ini kita akan mengulas
00:00:46
apa saja jenis-jenis produk kemudian
00:00:48
karakteristik produk Seperti apakah yang
00:00:50
disukai oleh konsumen di bagian kedua
00:00:53
nanti kita akan membahas tentang
00:00:55
pelayanan prima Apa saja manfaat dan
00:00:58
tujuan dari pelayanan prima
00:01:00
dan prinsip-prinsip dasar dalam
00:01:02
melakukan pelayanan prima untuk lebih
00:01:05
jelasnya simak video ini
00:01:09
[Musik]
00:01:23
selengkapnya bagian pertama tentang
00:01:25
produk produk berasal dari bahasa
00:01:28
Inggris yaitu produk yang mempunyai arti
00:01:31
sesuatu yang diproduksi oleh tenaga
00:01:33
kerja atau sejenisnya sedangkan menurut
00:01:36
beberapa ahli seperti kotler menyebutkan
00:01:39
bahwa produk adalah hasil akhir yang
00:01:41
mempunyai kandungan elemen-elemen fisik
00:01:44
jasa dan hal-hal yang simbolis yang
00:01:47
dibuat dan dijual oleh suatu perusahaan
00:01:49
dengan tujuan memberi kepuasan dan
00:01:51
keuntungan bagi
00:01:53
pembelinya sedangkan menurut Sangaji
00:01:55
produk adalah segala sesuatu yang dapat
00:01:57
ditawarkan ke pasar untuk memenuhi
00:02:00
kebutuhan dan keinginan konsumen
00:02:02
kemudian menurut Kamus Besar Bahasa
00:02:04
Indonesia produk adalah barang atau jasa
00:02:07
yang dibuat dan ditambah gunanya atau
00:02:10
nilainya dalam proses produksi dan
00:02:13
menjadi hasil akhir dari proses produksi
00:02:16
itu nah kemudian apa saja jenis-jenis
00:02:19
produk produk ditinjau dari wujudnya
00:02:21
dibedakan menjadi dua yaitu berupa
00:02:24
barang dan jasa barang adalah produk
00:02:27
yang berwujud karena dapat dilihat dan
00:02:30
diraba Contohnya seperti makanan pakaian
00:02:33
mobil dan sebagainya nah sedangkan jasa
00:02:36
adalah produk yang tidak berwujud karena
00:02:39
tidak bisa dilihat dan diraba Untuk itu
00:02:42
maka yang dijual dari sebuah produk jasa
00:02:45
hanyalah manfaat atau kepuasan yang
00:02:47
ditawarkan untuk dijual sekalipun sarana
00:02:50
yang digunakannya adalah produk barang
00:02:52
misalnya nih ada Warnet perhotelan
00:02:56
rental komputer salon dokter as asuransi
00:03:00
dan lain sebagainya Itu adalah
00:03:03
produk-produk jasa nah kemudian ditinjau
00:03:07
dari aspek Daya tahannya ya sebuah
00:03:09
produk dibedakan menjadi dua yaitu
00:03:12
barang tahan lama dan barang tidak tahan
00:03:15
lama barang tahan lama contohnya adalah
00:03:18
pakaian mobil ya motor dan lain
00:03:21
sebagainya sedangkan barang tidak tahan
00:03:23
lama artinya barang yang dipakai lalu
00:03:25
habis contohnya adalah makanan minuman
00:03:29
dan sejenisnya nah kemudian ditinjau
00:03:32
dari tujuan konsumsinya produk dibedakan
00:03:35
juga menjadi dua yaitu barang konsumsi
00:03:38
dan barang industri barang konsumsi
00:03:40
adalah barang-barang yang dibeli untuk
00:03:43
tujuan dipakai sendiri dan bukan untuk
00:03:45
dijual maupun diproses lagi sedangkan
00:03:48
barang industri adalah barang-barang
00:03:51
yang dibeli dengan tujuan untuk
00:03:53
menjualnya kembali dengan atau tidak
00:03:56
mengalami proses terlebih dahulu nah
00:03:59
kemudian dan selanjutnya adalah
00:04:01
karakteristik produk nah setidaknya ada
00:04:06
tiga karakteristik produk yang disukai
00:04:08
oleh konsumen karakteristik yang pertama
00:04:11
adalah awet atau tahan lama setiap
00:04:15
konsumen pasti menyukai produk yang
00:04:17
tahan lama sehingga awet dan tidak mudah
00:04:21
rusak jika digunakan kemudian
00:04:23
karakteristik yang kedua adalah
00:04:25
perawatannya yang mudah setiap Konsumen
00:04:27
juga pasti menginginkan produk yang
00:04:30
mudah dirawat atau dipelihara dan
00:04:32
karakteristik yang ketiga adalah murah
00:04:35
sebagian besar konsumen menyukai produk
00:04:37
yang relatif murah dan terjangkau selain
00:04:40
murah tentunya produk itu juga harus
00:04:42
berkualitas dan perawatannya juga mudah
00:04:45
Nah itulah jenis-jenis produk dan
00:04:47
karakteristik produk yang disukai oleh
00:04:50
konsumen selanjutnya kita akan masuk ke
00:04:53
bagian yang kedua yaitu membahas tentang
00:04:56
pelayanan prima Apa itu pelayanan prima
00:05:00
pelayanan prima atau excellent service
00:05:02
adalah melakukan pelayanan sebaik
00:05:05
mungkin kepada para pelanggan sehingga
00:05:07
pelanggan menjadi merasa puas atau
00:05:10
dengan kata lain melakukan pelayanan
00:05:12
sebaik mungkin kepada para pelanggan
00:05:14
atau konsumen sehingga menimbulkan rasa
00:05:18
yang puas nah kemudian apa saja tujuan
00:05:22
dari pelayanan prima ada beberapa tujuan
00:05:25
dari pelayanan prima yang pertama adalah
00:05:27
memberikan kepuasan dan kepercayaan
00:05:29
kepada konsumen yang kedua sebagai upaya
00:05:32
menjaga loyalitas konsumen yang ketiga
00:05:34
membantu konsumen dalam mengambil
00:05:36
keputusan saat bertransaksi yang keempat
00:05:39
mempermudah konsumen untuk memahami
00:05:42
produk yang dijual dan yang terakhir
00:05:45
adalah menghindari adanya penyalahgunaan
00:05:47
wewenang kepada konsumen Nah selanjutnya
00:05:50
ada empat fungsi dari pelayanan prima
00:05:54
fungsi yang pertama adalah fungsi
00:05:56
komunikasi nah pelayanan prima adalah
00:05:59
upaya penyampaian informasi produk
00:06:02
terkait nilai dan manfaat yang didapat
00:06:05
oleh konsumen ketika membeli atau
00:06:08
menggunakan barang dan jasa nah kemudian
00:06:11
yang kedua adalah sebagai fungsi ekonomi
00:06:15
artinya dengan pelayanan yang baik maka
00:06:18
bisnis akan semakin untung karena telah
00:06:21
dipercaya oleh konsumen kemudian fungsi
00:06:24
yang ketiga adalah sebagai fungsi
00:06:26
penilaian dengan pelayanan terbaik maka
00:06:29
Konsumen akan menilai kecakapan dalam
00:06:32
melayani konsumen sehingga mempengaruhi
00:06:35
keputusan konsumen dalam memilih layanan
00:06:37
dan yang terakhir yang keempat adalah
00:06:39
fungsi persaingan sebagai fungsi
00:06:42
persaingan pelayanan prima juga dapat
00:06:45
berfungsi sebagai tolak ukur persaingan
00:06:48
bahkan beberapa ada yang mengandalkan
00:06:50
kualitas pelayanan dibandingkan dengan
00:06:52
kualitas produk itu sendiri nah kemudian
00:06:55
selanjutnya adalah konsep dasar
00:06:58
pelayanan prima konsep dasar pelayaran
00:07:00
Prima dikenal dengan istilah 7A + S
00:07:05
konsep 7A + S ini diyakini menjadi
00:07:08
konsep lengkap di mana tujuan dan
00:07:10
implementasi pelayanan prima atau
00:07:12
excellent service itu dapat tercapai
00:07:15
lalu apa saja 7 a+ S itu 7 a+ S yang
00:07:18
pertama adalah Attitude Attitude atau
00:07:22
sikap yang harus diterapkan ketika
00:07:25
menemui pelanggan sikap ramah penuh
00:07:28
perhatian S berpikir sehat berpikir
00:07:31
positif dan juga membuat nyaman bagi
00:07:34
konsumen sikap merupakan penilaian
00:07:37
terdepan dari penerapan excellent
00:07:38
service atau pelayanan prima ini
00:07:41
Konsumen akan memberi kesan pertama
00:07:43
terhadap perusahaan melalui sikap dan
00:07:46
perilaku karyawan terdepannya nah
00:07:49
kemudian a yang kedua adalah
00:07:53
attention dalam melakukan pelayanan
00:07:55
paraomer serv juga harus merha dan
00:07:59
cermati apa yang diinginkan oleh
00:08:01
konsumen taruh perhatian lebih pada apa
00:08:04
yang dipilih dan ingin ditanyakan oleh
00:08:06
konsumen jika konsumen sudah menunjukkan
00:08:09
niat untuk membeli bahkan hanya untuk
00:08:11
bertanya-tanya maka sikap yang harus
00:08:13
ditunjukkan adalah memberikan perhatian
00:08:16
nah kemudian yang ketiga adalah action
00:08:20
action meliputi berbagai tindakan nyata
00:08:22
yang harus dilakukan dalam memberikan
00:08:24
pelayanan kepada konsumen misalnya
00:08:27
mencatat pesanan konsumen
00:08:30
melakukan pengiriman dengan rapi dan
00:08:32
tepat waktu serta menyediakan jasa atau
00:08:36
barang terbaik yang dimiliki dan juga
00:08:38
jangan lupa untuk berterima kasih kepada
00:08:41
konsumen nah kemudian yang keempat
00:08:43
adalah ability meski pada awalnya bukan
00:08:47
konsep dasar namun di era yang semakin
00:08:49
berkembang para pelayanan konsumen harus
00:08:52
memiliki kemampuan atau ability artinya
00:08:56
pelayan konsumen harus memiliki
00:08:58
kemampuan untuk melayani konsumen
00:09:01
misalnya komunikasi kemampuan menjual
00:09:04
atau selling kemampuan memecahkan
00:09:07
masalah dengan cepat manajemen kecemasan
00:09:10
hingga hal-hal yang lebih praktis
00:09:12
Misalnya menggunakan teknologi nah
00:09:15
kemudian yang kelima adalah appearance
00:09:19
Jika anda ingin menggunakan jasa
00:09:21
konsultasi fashion namun orang yang
00:09:23
melayani Anda urakan dan tidak
00:09:25
berpenampilan selayaknya seorang
00:09:27
konsultan fashion pasti anda akan
00:09:30
mempertanyakan kredibilitas pelayanannya
00:09:32
begitulah appearance atau penampilan
00:09:36
saat mempengaruhi pelayanan prima nah
00:09:39
penampilan juga bukan hanya penampilan
00:09:41
luar namun penampilan non fisik misalnya
00:09:45
kewarasan dan gaya bicara contohnya jika
00:09:49
usaha anda bergerak di bidang pelayanan
00:09:52
maka usahakan menggunakan penampilan
00:09:54
yang rapi menggunakan setelan misalkan
00:09:57
berbeda dengan pelayanan jas teknis di
00:10:00
mana Anda harus meyakinkan konsumen
00:10:02
dengan membawa kelengkapan alat nah
00:10:05
kemudian selanjutnya adalah
00:10:08
accountability accountability adalah
00:10:10
konsep dasar excellent service yang
00:10:13
berarti tanggung jawab anda sebagai
00:10:16
pelayan konsumen harus memiliki rasa
00:10:19
tanggung jawab terhadap pekerjaan
00:10:22
pelayanan hal ini sebenarnya menjadi
00:10:25
dasar tiap pekerjaan namun seringkiali
00:10:28
banyak perusah
00:10:30
yang melalaikan tanggung jawab pelayanan
00:10:32
prima dan lebih terfokus pada keuntungan
00:10:34
semata dan yang ketujuh adalah
00:10:37
afirmasi sebagai pelayan konsumen Anda
00:10:41
harus memiliki sikap afirmatif artinya
00:10:44
sebagai pelayan Anda harus membuat diri
00:10:47
anda berpikir positif dan menegaskan
00:10:50
diri Anda pada hal-hal yang positif hal
00:10:52
ini akan membantu anda untuk
00:10:54
menyingkirkan hal-hal yang bersifat
00:10:56
emosional dan lebih profesional ketika
00:10:59
menjalankan sebuah usaha atau sedang
00:11:02
melayani konsumen dengan afirmasi Anda
00:11:05
dapat menjadi lebih percaya diri dan
00:11:07
tidak mudah tertekan dengan keluhan
00:11:10
konsumen Sedangkan s-nya adalah Simpati
00:11:14
hal terakhir yang menjadi konsep dasar
00:11:16
excellent service adalah rasa simpati
00:11:20
kadang kita sudah secara profesional
00:11:22
melakukan pelayanan prima namun
00:11:24
terkadang
00:11:26
karenaangnyaati yang dimilikiosesel
00:11:29
pun tidak berjalan dengan baik Simpati
00:11:32
sendiri adalah sikap di mana kita bisa
00:11:36
merasakan apa yang dirasakan oleh orang
00:11:38
lain contohnya ketika dalam melakukan
00:11:42
pelayanan konsumen di bidang jasa
00:11:44
pembuatan KTP dan menemui ibu-ibu yang
00:11:47
sedang hamil jika kita memiliki rasa
00:11:50
simpati maka pembuatan KTP pun dapat
00:11:54
menyesuaikan dengan tingkat prioritas
00:11:57
dan dilakukan dengan cepat Nah itulah
00:12:00
konsep dasar pelayanan prima yang
00:12:03
dikenal dengan istilah 7A + S
00:12:06
selanjutnya ada sebuah kuis Nah setelah
00:12:09
memahami konsep dasar pelayanan prima
00:12:13
Coba kalian sebutkan apa saja contoh
00:12:17
bentuk pelayanan prima yang dilakukan
00:12:19
oleh bank nah tulis jawaban kalian pada
00:12:22
kolom komentar di bawah ini Terima kasih
00:12:25
semoga video ini bisa bermanfaat untuk
00:12:27
kalian Sekian dari saya asalamualaikum
00:12:30
warahmatullahi wabarakatuh
00:12:42
[Musik]