Laki-Laki dan Perempuan Mustahil Bisa Sahabatan | Dr. H. Fahruddin Faiz, S.Ag M.Ag | Ngaji Filsafat

00:35:14
https://www.youtube.com/watch?v=NnGsOIbn4VY

Summary

TLDRThe video delves into the philosophy of friendship as articulated by Michel de Montaigne. It emphasizes that true friendship is a profound spiritual connection that transcends physical presence and even death. Montaigne argues that friendship should be seen as an end in itself, rather than a means to achieve other goals. He contrasts true friendship with ordinary friendship, which is based on utility and social conventions. The video also discusses the complexities of friendships between men and women, suggesting that romantic feelings often complicate these relationships. Ultimately, the video highlights the importance of self-love and emotional connection in fostering deep, meaningful friendships.

Takeaways

  • 🤝 True friendship is a spiritual connection.
  • 💔 Ordinary friendship is based on utility.
  • 🧘‍♂️ Self-love is essential for healthy friendships.
  • 🌌 Friendship transcends physical presence.
  • 💡 Friendship should be an end in itself.
  • 👫 Men and women face complexities in friendship.
  • 🌀 True friendship arises spontaneously.
  • 📖 Montaigne's views contrast with Aristotle's.
  • 💞 Emotional connections are vital in friendships.
  • 🔄 True friends support each other selflessly.

Timeline

  • 00:00:00 - 00:05:00

    The discussion begins with a greeting and an introduction to the theme of friendship, focusing on the philosophical insights of Michel De Montaigne. He emphasizes the deep, spiritual connection between true friends, suggesting that friendship transcends even death, as memories of friends persist beyond their physical absence.

  • 00:05:00 - 00:10:00

    Montaigne argues that true friendship is an end in itself, not a means to an end, contrasting with Aristotle's view that friendships often serve a purpose. He posits that genuine friendship is the highest form of social connection, characterized by selflessness and sincerity.

  • 00:10:00 - 00:15:00

    The nature of friendship is explored further, with Montaigne suggesting that true friendship is not actively sought but rather a spontaneous connection that arises naturally between individuals. This bond is not based on utility or personal gain, but rather on an intrinsic affinity between friends.

  • 00:15:00 - 00:20:00

    Montaigne distinguishes between ordinary friendships, which are based on utility and social conventions, and true friendships, which are profound and multi-faceted. He highlights the importance of having both types of relationships in life, as they each serve different purposes.

  • 00:20:00 - 00:25:00

    The characteristics of true friendship are elaborated upon, including the idea that true friends fulfill various roles in each other's lives, providing support and understanding in different contexts. Montaigne emphasizes the uniqueness and spiritual depth of these relationships.

  • 00:25:00 - 00:30:00

    The discussion touches on the complexities of friendships between men and women, with Montaigne suggesting that such relationships often carry romantic undertones, making pure platonic friendships challenging. He encourages reflection on the nature of these connections.

  • 00:30:00 - 00:35:14

    Finally, Montaigne stresses the importance of self-love and maintaining one's individuality within friendships. He advocates for a balanced approach to relationships, where one can support friends without losing oneself, and suggests that sometimes, taking a step back or being indifferent can be beneficial for mental well-being.

Show more

Mind Map

Video Q&A

  • What is the main theme of the video?

    The main theme is the philosophy of friendship, particularly the ideas of Michel de Montaigne.

  • How does Montaigne define true friendship?

    Montaigne defines true friendship as a spiritual connection that transcends physical presence and even death.

  • What is the difference between true friendship and ordinary friendship?

    True friendship is a deep, spiritual connection, while ordinary friendship is based on utility and social conventions.

  • Can men and women be true friends according to Montaigne?

    Montaigne suggests that true friendship between men and women is complicated by romantic feelings.

  • What does Montaigne say about the purpose of friendship?

    He argues that friendship is an end in itself, not a means to achieve other goals.

  • What role does self-love play in friendship?

    Self-love is essential; one must care for oneself to effectively support a friend.

  • How does Montaigne view the emotional aspects of friendship?

    He acknowledges that true friendship involves deep emotional connections and mutual support.

  • What is the significance of spiritual connection in friendship?

    A spiritual connection in friendship allows for a bond that remains even after death.

  • What does Montaigne say about the spontaneity of friendship?

    Friendship arises spontaneously and is not something that can be actively chosen.

  • How does Montaigne's view of friendship compare to Aristotle's?

    Montaigne's view is more extreme and emphasizes the spiritual aspect, while Aristotle focuses on pleasure and utility.

View more video summaries

Get instant access to free YouTube video summaries powered by AI!
Subtitles
id
Auto Scroll:
  • 00:00:00
    [Musik]
  • 00:00:06
    kadang-kadang ada yang bilang itu apa
  • 00:00:08
    bisa laki-laki dan perempuan sahabatan n
  • 00:00:13
    sekarang kamu tahu
  • 00:00:15
    [Musik]
  • 00:00:20
    jawabannya
  • 00:00:22
    asalamualaikum
  • 00:00:24
    warahmatullahi
  • 00:00:25
    wabarakatuh Waalaikumsalam
  • 00:00:28
    warahmatullahi wabarakatuh
  • 00:00:33
    Bismillahirrahmanirrahim
  • 00:00:35
    alhamdulillahirabbil
  • 00:00:37
    alamin wabihi nastainu ala umurid Dunya
  • 00:00:43
    waddin Allahumma sholli wasallim
  • 00:00:48
    waabarik ala habibina
  • 00:00:52
    wayafi'ina sayyidina wa Maulana
  • 00:00:56
    Muhammadin waa alihi
  • 00:01:00
    [Musik]
  • 00:01:10
    Amma
  • 00:01:11
    bismillah Mari kita belajar lagi
  • 00:01:17
    melanjutkan ngaji filsafat kita bulan
  • 00:01:22
    ini masih di tema tentang
  • 00:01:28
    persahabatan Pak baik kita mulai ya
  • 00:01:32
    bismillah malam hari ini kita ketemu
  • 00:01:35
    beliau Michel De
  • 00:01:39
    Monta beliau ini
  • 00:01:42
    filosof
  • 00:01:44
    penulis politikus
  • 00:01:47
    negarawan di antara semua profesi ini
  • 00:01:50
    sebenarnya yang paling dikenal
  • 00:01:54
    negarawannya tapi tidak kalah besar
  • 00:01:58
    kefilosofannya gagasan-gagasan
  • 00:02:01
    filosofinya luar biasa tentang sahabat
  • 00:02:05
    nah ini gayanya masih sama dengan gaya
  • 00:02:08
    tulisan sebelumnya sebenarnya Ini
  • 00:02:10
    pengalaman pribadi
  • 00:02:13
    saja dari seorang
  • 00:02:16
    demontenya jadi saat beliau jadi
  • 00:02:20
    penasehatnya
  • 00:02:22
    parlemen itu beliau punya sahabat akrab
  • 00:02:26
    namanya
  • 00:02:28
    labuti Buti ini sayangnya meninggalnya
  • 00:02:31
    masih muda usia 30-an tapi ini sahabat
  • 00:02:34
    kental sekali plek
  • 00:02:37
    soulmate-nya nah tentang sahabat ini loh
  • 00:02:40
    sebenarnya ceritanya
  • 00:02:42
    demonya makanya beliau nulis on
  • 00:02:45
    friendship tentang persahabatan jauh
  • 00:02:48
    lebih ekstrem dibandingkan Aristoteles
  • 00:02:50
    yang minggu lalu nanti kita lihat
  • 00:02:53
    ya nah kata demonya kalau ditanya
  • 00:02:57
    sahabat itu apa sahabat itu itu satu
  • 00:03:01
    pengalaman
  • 00:03:02
    spiritual di mana jiwa menemukan dirinya
  • 00:03:07
    terhubung dalam dua
  • 00:03:09
    tubuh sedemikian rupa sehingga bahkan
  • 00:03:13
    kematian tak lagi
  • 00:03:16
    [Musik]
  • 00:03:19
    relevan jadi ini menarik definisinya ini
  • 00:03:24
    jadi sahabat itu pengalaman hidup kita
  • 00:03:28
    yang jenis nya spiritual berarti ketika
  • 00:03:33
    kita bersahabat di situ terjadi momen
  • 00:03:37
    spiritualitas jadi momen spiritual itu
  • 00:03:39
    berarti tidak sekedar fisik tidak
  • 00:03:43
    sekedar kesenangan
  • 00:03:45
    jasmaniah ada relasi yang lebih
  • 00:03:49
    tinggi dibandingkan
  • 00:03:51
    itu sehingga
  • 00:03:54
    bahkan kematian gak lagi relevan ya
  • 00:03:58
    mudahnya tidak terpisahkan
  • 00:04:03
    meskipun ada kematian datang sahabatnya
  • 00:04:06
    tadi kan meninggal lebih dulu meskipun
  • 00:04:08
    sahabatnya meninggal lebih dulu yo masih
  • 00:04:11
    terkenang
  • 00:04:13
    terus jadi masih teringat terus
  • 00:04:18
    nah ini maka Perbanyaklah sahabat
  • 00:04:22
    makanya orang yang rajin silaturahim itu
  • 00:04:26
    umurnya panjang Kenapa dia rasanya hadir
  • 00:04:30
    terus di kalangan
  • 00:04:32
    sahabatnya orang yang banyak silaturahim
  • 00:04:35
    itu kan berarti dia banyak temannya
  • 00:04:37
    banyak
  • 00:04:39
    sahabatnya dikenang terus diingat terus
  • 00:04:42
    meskipun sudah meninggal lama itu
  • 00:04:46
    Bahasanya Eh umurnya
  • 00:04:50
    panjang baik nah sahabat kata demontenya
  • 00:04:55
    adalah tujuan dalam dirinya sendiri
  • 00:05:00
    jadi yang seperti Aristoteles kemarin
  • 00:05:04
    sahabat hanya untuk kesenangan atau
  • 00:05:07
    sahabat untuk tujuan tertentu itu bukan
  • 00:05:10
    sahabat sahabat itu ndak ada tujuannya
  • 00:05:13
    tujuannya yo
  • 00:05:15
    persahabatan dia bukan kendaraan untuk
  • 00:05:18
    apapun bukan daripada sepi tak mencari
  • 00:05:22
    sahabat nak begitu daripada ndak ada
  • 00:05:25
    teman tak cari sahabatak begitu sahabat
  • 00:05:27
    itu tujuan untuk dirinya
  • 00:05:31
    sendiri Jadi kenapa kamu bersahabat yo
  • 00:05:36
    memang tujuanku untuk mencari sahabat
  • 00:05:39
    untuk punya sahabat jadi Bukan ndak ada
  • 00:05:42
    tujuan-tujuan lain dari itu dan
  • 00:05:45
    Friendship is the highest degree of
  • 00:05:49
    perfection in
  • 00:05:52
    Society jadi persahabatan itu level
  • 00:05:57
    tertinggi
  • 00:05:59
    dalam hidup
  • 00:06:02
    bermasyarakat Jadi kalau masih belum
  • 00:06:06
    nyampai ke persahabatan itu biasanya
  • 00:06:08
    masih untuk kesenangan atau
  • 00:06:10
    pamrih-pamrih tujuan kalau sudah sahabat
  • 00:06:14
    sudah tujuan dalam dirinya ini mungkin
  • 00:06:16
    kalau bahasa kita yo sudah tulus sudah
  • 00:06:23
    ikhlas jadi usahakan teman-teman
  • 00:06:27
    punyakel Apun capai level perfection ini
  • 00:06:33
    jadi kita semua sekarang Sahabat tidak
  • 00:06:36
    hanya di mulut tapi Dalam praktiknya
  • 00:06:39
    juga meskipun nanti rumusnya demontainya
  • 00:06:42
    agak khusus tidak sesederhana yang kita
  • 00:06:46
    bayangkan tapi kita pahami dulu bahwa
  • 00:06:49
    sahabat itu ternyata sesuatu yang
  • 00:06:52
    sifatnya n in itself tujuan dalam
  • 00:06:55
    dirinya sendiri dan puncaknya relasi
  • 00:07:00
    kita lanjutkan nah ini
  • 00:07:06
    teori-teorinya yang pertama persahabatan
  • 00:07:11
    itu bukan sesuatu yang dikejar secara
  • 00:07:17
    aktif melainkan fenomena yang sulit
  • 00:07:22
    dijelaskan yang terjadi dalam dua orang
  • 00:07:26
    yang itu tanpa sengaja dan Bukan Pilihan
  • 00:07:30
    sahabat itu ndak kok kamu tak pilih jadi
  • 00:07:33
    sahabatku ya itu Nak yo kalau gitu Yo
  • 00:07:35
    biasane yo bukan sahabat sahabat itu
  • 00:07:38
    tiba-tiba muncul rasa saja ya mungkin
  • 00:07:40
    awalnya kamu tak pilih begitu kamu kamu
  • 00:07:43
    temanku kamu temanku kamu temanku tapi
  • 00:07:45
    nanti salah satunya pasti ada yang kok
  • 00:07:49
    nyambung sekali ya dengan dia rasanya
  • 00:07:51
    kok klik banget ya rasanya kok cocok
  • 00:07:54
    sekali dengan dia Jadi bukan kita yang
  • 00:07:57
    merancang Jadi kalau selama ini kita
  • 00:08:00
    ngertinya Cinta Itu Anugerah sahabat itu
  • 00:08:03
    juga
  • 00:08:04
    Anugerah Jadi bukan sesuatu yang kita
  • 00:08:07
    pilih-pilih Ah saya tak milih sahabat
  • 00:08:10
    yang cakep ini saja yang kuat ini saja
  • 00:08:13
    Kalau bantu angkat-angkat lumayan atau
  • 00:08:15
    yang nak ndak
  • 00:08:17
    begitu Jadi tiba-tiba saja Di antara
  • 00:08:21
    sekian banyak orang-orang yang
  • 00:08:23
    berinteraksi dengan kita ada yang
  • 00:08:27
    nyantol tapi nanti ya dengan dengan yang
  • 00:08:30
    romantik yang erotik nak ini memang ada
  • 00:08:33
    rasa level kalau bahasanya aristotel
  • 00:08:36
    Filia kemarin bukan
  • 00:08:39
    Eros mungkin teman-teman yang punya
  • 00:08:42
    Besti paham y
  • 00:08:46
    jadi Besti
  • 00:08:48
    maneh jadi yang punya sahabat paham
  • 00:08:51
    Rasanya
  • 00:08:53
    bagaimana
  • 00:08:54
    nyambungnya diri kita dengan sahabat
  • 00:08:57
    kita dan itu Bu sesuatu yang
  • 00:09:01
    dirancang jadi rasa itu muncul begitu
  • 00:09:04
    saja tanpa
  • 00:09:07
    direkayasa nak ada hubungannya dengan
  • 00:09:10
    manfaat yang kita peroleh atau
  • 00:09:13
    keuntungan apa dari dia nak klik saja
  • 00:09:16
    kita berkorban untuk dia gak masalah
  • 00:09:19
    bahkan saya yang susah kamu yang senang
  • 00:09:21
    gak apa-apa kalau sudah sahabat aku
  • 00:09:24
    ujian nilaiku jelek gak apa-apa asal
  • 00:09:26
    nilaimu bagus itu sahabat
  • 00:09:29
    jadi kadang-kadang dikasih contean malah
  • 00:09:31
    nilaiku jatuh kamu ya tak kasih contekan
  • 00:09:34
    nilainya naik gak apa-apa wong kamu
  • 00:09:36
    sahabat kamu bestiku tenang aja Nah jadi
  • 00:09:41
    ini Rumus pertama persahabatan kata
  • 00:09:45
    demonya yang kedua bersahabat itu bukan
  • 00:09:51
    kepada sifat-sifatnya Maksudnya apa Gak
  • 00:09:55
    ada
  • 00:09:57
    alasannya tetapi kepada orangnya jadi
  • 00:10:00
    bukan bersahabat
  • 00:10:02
    karena bersahabat karena itu belum
  • 00:10:05
    sahabat karena kalau karenanya hilang
  • 00:10:07
    ndak jadi
  • 00:10:09
    [Musik]
  • 00:10:11
    sahabat jadi bukan pada sifat-sifatnya
  • 00:10:15
    tapi pada orangnya sesuai kondisinya apa
  • 00:10:21
    [Musik]
  • 00:10:22
    adanya jadi jangan cari alasan se Aku
  • 00:10:26
    mau bersahabat denganmu apao ya ya yang
  • 00:10:29
    membuatmu menarik kalau dicari-cari
  • 00:10:31
    itunya atau nyari-nyari alasan bukan
  • 00:10:34
    sahabat kalau sahabat itu ya wis apa
  • 00:10:37
    adanya kamu Kamu belahan jiwaku
  • 00:10:42
    oke nah itu sahabat yang
  • 00:10:46
    sejati makanya ada quote yang terkenal
  • 00:10:50
    sekali dari demonya tentang sahabat di
  • 00:10:54
    bukunya on friendendship itu beliau
  • 00:10:56
    bilang begini kalau seseorang memaksaku
  • 00:11:00
    untuk mengatakan Mengapa aku
  • 00:11:04
    menyukainya aku merasa ini tidak dapat
  • 00:11:10
    diungkapkan karena dia adalah dia karena
  • 00:11:13
    aku adalah
  • 00:11:15
    aku jadi Mengapa sih Kok sampai
  • 00:11:19
    segitunya dengan labuti
  • 00:11:21
    misalnya susah jawabnya y karena aku
  • 00:11:24
    begini dia begitu sesuai dirinya aku
  • 00:11:27
    sesuai
  • 00:11:28
    diriku karena dia adalah dia karena aku
  • 00:11:31
    adalah
  • 00:11:32
    aku jadi bukan syaratnya karena kalau
  • 00:11:36
    ada syaratnya Misnya oh karena dia
  • 00:11:38
    ganteng oh yang sana juga ganteng yang
  • 00:11:40
    situ juga ganteng oh karena dia pintar
  • 00:11:43
    lumayan untuk nyontek-nyontek bisalah
  • 00:11:45
    gak kalau hanya pintar yang lain mungkin
  • 00:11:47
    banyak yang pintar juga nanti ada yang
  • 00:11:49
    lebih pintar ini sahabat ditinggalkan
  • 00:11:51
    Gak ada passionnya kan Tapi aku suka
  • 00:11:54
    padanya karena dia adalah dia
  • 00:11:59
    dan aku adalah aku makanya bisa nyambung
  • 00:12:03
    jadi karena dia yang seperti itu apa
  • 00:12:06
    adanya dan aku yang seperti adaku
  • 00:12:08
    sekarang itulah maka kita bisa
  • 00:12:12
    bersahabat jadi memang ngak bisa
  • 00:12:15
    dijelaskan berarti yo sama-sama ada rasa
  • 00:12:19
    yang nyambung yang klop Inilah
  • 00:12:23
    persahabatan jadi cari sahabat yang
  • 00:12:28
    sejati yang dia adalah dia aku adalah
  • 00:12:32
    aku ndak ada pamrih-pamrihnya ndak ada
  • 00:12:36
    tuntutan
  • 00:12:38
    Apun Nah nanti
  • 00:12:42
    demonnya punya teori tentang teman biasa
  • 00:12:46
    dan teman sejati yang sahabat tadi ya
  • 00:12:50
    yang teman sejati kalau teman biasa itu
  • 00:12:53
    sekedar hubungan sekedar kenal mungkin
  • 00:12:57
    teman biasa itu kita menyebutnya kenalan
  • 00:13:00
    saja jadi yo biasalah kita di kampus
  • 00:13:04
    banyak kenalan kita di kos-kosan banyak
  • 00:13:07
    kenalan ini namanya Ordinary
  • 00:13:12
    friendship biasanya Ordinary friendship
  • 00:13:15
    inilah yang dasarnya
  • 00:13:19
    utilitas atau
  • 00:13:22
    Konvensi bukan berarti keliru Nak yo
  • 00:13:25
    kita hidup ini Yao selain butuh teman
  • 00:13:28
    sejati juga juga butuh teman biasa dalam
  • 00:13:31
    hidup ini banyak hal kita perlu teman
  • 00:13:35
    meskipun ada yang sejati tadi kita butuh
  • 00:13:39
    rekan kerja kita butuh teman mahasiswa
  • 00:13:42
    bayangkan kamu kuliah nak ada temannya
  • 00:13:45
    misalnya cuma sendirian di kelas betapa
  • 00:13:47
    ngerinya depan-depan sama dosen o kuliah
  • 00:13:52
    nyaman karena ada banyak kenalanur bukan
  • 00:13:54
    sahabatus wong y nak pernah ketemu
  • 00:13:56
    karena kemarin kuliahnya daring tapi kan
  • 00:13:58
    lebih nyaman banyak temannya kerja juga
  • 00:14:01
    begitu banyak temannya ngaji ini
  • 00:14:04
    misalnya kalian gak ada temannya
  • 00:14:05
    sendirian berhadapan dengan saya Oh
  • 00:14:08
    betapa saya akan malas ngomong
  • 00:14:12
    nantinya yang ada Cuma Kamu dok Nah jadi
  • 00:14:16
    loh alhamdulillah ada teman yang nemenin
  • 00:14:19
    aku ngaji jadi kalau ngantuk di belakang
  • 00:14:22
    ndak kelihatan bayangkan kalau sendirian
  • 00:14:24
    Wow mesti berjuang mati-matian nahan
  • 00:14:28
    ngantuk yo jadi ini Ordinary friendship
  • 00:14:32
    di masyarakat kerja bakti misalnya Wah
  • 00:14:34
    saya nak mau Pak kerja sama kalau ngak
  • 00:14:37
    sahabatku Kalau ndak bestiku kamu Kalau
  • 00:14:40
    di kampung yo kalau nyari itu ndak jadi
  • 00:14:42
    kerja bakti nanti Ordinary friendship
  • 00:14:46
    juga penting Meskipun tidak sedalam true
  • 00:14:51
    friendship jadi persahabatan yang sejati
  • 00:14:55
    jadi tadi saya bilang manusia itu
  • 00:14:57
    makhluk sosial ya antara lain kita perlu
  • 00:15:00
    orang lain paling tidak sebagai Ordinary
  • 00:15:04
    friendship yang ini lewat
  • 00:15:07
    konvensi-konvensi
  • 00:15:08
    utilitas yutilitas itu manfaat yang kita
  • 00:15:12
    terima
  • 00:15:14
    jadi ndak harus sahabat yang mendalam
  • 00:15:17
    tapi hidup ini jadi penuh makna kalau
  • 00:15:20
    kita punya sahabat juga yang
  • 00:15:24
    mendalam jadi
  • 00:15:26
    ini konsep yang pertama namanya Ordinary
  • 00:15:31
    friendship nanti ada true
  • 00:15:35
    friendship true friendship ini teman
  • 00:15:38
    sejati
  • 00:15:40
    ahah ini yang tadi yang didefinisikan
  • 00:15:43
    tadi ini
  • 00:15:45
    labuti cirinya mudah kata
  • 00:15:49
    demonya Biasanya kalau sudah sahabat itu
  • 00:15:53
    di depan kita dia perannya banyak kadang
  • 00:15:57
    kayak saudara
  • 00:15:59
    kadang kayak bapak kadang kayak teman
  • 00:16:02
    kadang Kay pacar kayak pacar jangan
  • 00:16:06
    diartikan Wah nanti kalau cowok sama
  • 00:16:08
    cowok berarti Enggak normal Pak gak
  • 00:16:11
    begitu kayak pacar itu misalnya
  • 00:16:14
    perhatiannya misalnya kepeduliannya dan
  • 00:16:18
    lain sebagainya kayak ayah itu mungkin
  • 00:16:21
    yo suka menasihati kalau kita melenceng
  • 00:16:24
    kayak saudara kayak teman jadi sahabat
  • 00:16:28
    seja hati itu dia
  • 00:16:30
    multi peran gak hanya sebagai teman tapi
  • 00:16:36
    dia akan berubah sesuai kebutuhan
  • 00:16:40
    kita kadang jadi ayah kadang jadi
  • 00:16:44
    saudara kadang jadi
  • 00:16:45
    teman sesuai momen apa yang kita
  • 00:16:48
    butuhkan itu kalau demontanyanya
  • 00:16:50
    mencontohkan yo sahabatnya tadi labudi
  • 00:16:54
    tadi
  • 00:16:56
    Nah cirinya apa
  • 00:16:59
    keutuhan
  • 00:17:00
    kesempurnaan keunikan dan
  • 00:17:06
    spiritualitas jadi keutuhan itu yo ndak
  • 00:17:09
    mungkin terpisah kesempurnaan itu ini
  • 00:17:12
    perfect relation
  • 00:17:13
    tadi unik unik itu khas Nak bisa
  • 00:17:17
    disamakan dengan yang lain jadi
  • 00:17:20
    sama-sama teman tapi kalau dia
  • 00:17:23
    beda kalau ditinggal dia bisa Pening aku
  • 00:17:27
    karena dia tadi sangat dekat
  • 00:17:30
    denganku Nanti minggu terakhir kita
  • 00:17:33
    ketemu misalnya Maulana Jalaludin
  • 00:17:37
    Rumi beliau punya soullmit sahabat
  • 00:17:40
    sangat dekat Syamsuddin
  • 00:17:44
    at-tabrizi sampai waktu ditinggal oleh
  • 00:17:47
    sahabatnya Ini sementara betapa galaunya
  • 00:17:50
    betapa stresnya nanti kita belajar di
  • 00:17:53
    minggu
  • 00:17:54
    terakhir Bagaimana persaudaraan dalam
  • 00:17:57
    tradisi sufis
  • 00:17:59
    tapi di tradisi filsafat barat seperti
  • 00:18:03
    pikirannya Demon ten ini namanya true
  • 00:18:07
    friendship jadi tidak hanya untuk Pajar
  • 00:18:10
    kita itu memberikan segalanya untuk
  • 00:18:12
    sahabat versi ini juga begitu
  • 00:18:15
    kadang-kadang lebih kita dulukan
  • 00:18:18
    daripada misalnya kita punya pacar milih
  • 00:18:21
    pacar apao sahabat nah itu kan kita
  • 00:18:23
    dulukan sahabat atau yo sekalianlah
  • 00:18:26
    sahabat dipacari Sisan
  • 00:18:29
    [Tepuk tangan]
  • 00:18:31
    Oke baik jadi ini bedanya antara true
  • 00:18:36
    friendship dan Ordinary
  • 00:18:40
    friendship kata
  • 00:18:42
    demonya dalam bersahabatan sejati yang
  • 00:18:46
    aku sangat memahaminya karena aku
  • 00:18:48
    ngalami langsung aku memberikan diriku
  • 00:18:52
    kepada temanku lebih dari aku menarik
  • 00:18:57
    dia padaku Mas maksudnya lebih dari aku
  • 00:19:00
    menarik dia padaku itu aku memberikan
  • 00:19:04
    segalanya untuk dia tapi aku ndak akan
  • 00:19:06
    menunggu dia memberikan miliknya
  • 00:19:09
    segalanya untukku
  • 00:19:11
    ndak jadi aku ndak ada pamrih itu Aku
  • 00:19:16
    tidak hanya suka berbuat baik
  • 00:19:20
    padanya lebih daripada dia berbuat baik
  • 00:19:24
    padaku bahkan juga lebih suka dia
  • 00:19:28
    berbuat baik pada dirinya sendiri
  • 00:19:31
    daripada
  • 00:19:33
    kepadaku Jadi dia ndak balas apa-apa gak
  • 00:19:36
    masalah kalau dia berbuat baik untuk
  • 00:19:39
    dirinya bagiku itu kayak berbuat baik
  • 00:19:41
    padaku Kenapa karena aku dekat Karena
  • 00:19:45
    aku suka
  • 00:19:47
    padanya dia melakukan yang terbaik
  • 00:19:50
    untukku ketika dia melakukan kebaikan
  • 00:19:54
    untuk dirinya
  • 00:19:56
    sendiri jadi
  • 00:19:59
    kalau punya sahabat
  • 00:20:01
    ya dia melakukan untuk dirinya misalnya
  • 00:20:04
    sedang apa sekarang sedang santai santai
  • 00:20:07
    istirahat Oh ya silakan istirahat
  • 00:20:10
    istirahatmu untuk kebaikanmu itu sama
  • 00:20:12
    dengan kamu berbuat baik padaku Nah itu
  • 00:20:16
    saking dekatnya ah nanti Silakan
  • 00:20:18
    teman-teman cari ada nak sahabat yang di
  • 00:20:22
    level
  • 00:20:23
    itu yang teman-teman mau memberikan
  • 00:20:27
    segalanya yang Bahkan ndak mikir aku Wah
  • 00:20:31
    bajuku habis yang bersih pakai saja
  • 00:20:34
    bajuku loh bajumu tinggal satu aku ngak
  • 00:20:36
    pakai baju gak
  • 00:20:37
    [Musik]
  • 00:20:39
    apa-apa ada nak seandainya ada ya yang
  • 00:20:42
    kayak gitu itu berarti
  • 00:20:45
    itulah true
  • 00:20:47
    friendshipmu sudahlah gak apa-apa aku
  • 00:20:50
    lulusnya terakhir-terakhir saja kamu
  • 00:20:52
    lulus
  • 00:20:55
    duluan
  • 00:20:57
    baik ya ini uraiannya tadi ya jika dua
  • 00:21:02
    temanmu memintamu untuk membantu pada
  • 00:21:05
    saat yang sama siapa di anara mereka
  • 00:21:08
    yang akan engkau turuti dulu jika mereka
  • 00:21:12
    minta bantuan yang bertentangan siapa
  • 00:21:15
    yang akan engkau dulukan jika mereka
  • 00:21:19
    mempercayakan padamu sesuatu yang
  • 00:21:22
    berguna diam-diam Bagaimana engkau
  • 00:21:27
    mengaturnyaah misalnya yang satu bilang
  • 00:21:29
    eh ini rahasia ya jangan bilang-bilang
  • 00:21:32
    bla bla bla bla yang sini juga bilang
  • 00:21:34
    begitu ini rahasia ya j lah ini
  • 00:21:38
    biasanya kepada siapa rahasia itu kita
  • 00:21:42
    bocorkan itu lebih
  • 00:21:44
    [Musik]
  • 00:21:48
    sahabat karena kita anggap dia penting
  • 00:21:51
    bagian dari diri kita sendiri yang dia
  • 00:21:54
    harus tahu seperti
  • 00:21:56
    kita kita itu kan lebih bisa menjaga
  • 00:21:59
    rahasia pada orang yang tidak kita kenal
  • 00:22:02
    kan Tapi pada orang yang dikenal itu
  • 00:22:05
    biasanya
  • 00:22:07
    ember Jadi disuruh menjaga rahasia yo
  • 00:22:11
    Tapi ini rahasia ya Padahal dia sudah
  • 00:22:14
    bilang nanti temannya juga begitu sama
  • 00:22:17
    sahabatnya yang lain ini rahasia yang
  • 00:22:20
    akhirnya jadi rahasia
  • 00:22:24
    umum Iya kalau rahasia umum itu kan itu
  • 00:22:28
    sebenarnya nanya rahasia Tapi semua
  • 00:22:29
    orang juga tahu itu namanya rahasia umum
  • 00:22:33
    Baik saya lanjutkan nah ini juga menurut
  • 00:22:36
    saya konsep yang menarik dari
  • 00:22:41
    demontainainya kata
  • 00:22:43
    dia Ini enggak boleh marah yang
  • 00:22:46
    perempuan
  • 00:22:47
    ya
  • 00:22:49
    ini sahabat itu yang lebih mungkin
  • 00:22:54
    terjadi antara laki dan laki
  • 00:23:00
    Jadi kenapa begitu nah kalau yang
  • 00:23:04
    pertama ini Jangan dimarahi jadi karena
  • 00:23:07
    memang zamannya begitu belum ada cara
  • 00:23:11
    berpikir feminis seperti hari ini ya
  • 00:23:15
    Kata dia perempuan dan perempuan itu
  • 00:23:18
    sulit untuk dekat secara mendalam Kenapa
  • 00:23:22
    cenderung
  • 00:23:24
    emosional dan kurang intelektual
  • 00:23:31
    I itu boleh kamu kaji nanti ya di
  • 00:23:36
    zaman-zaman ini seperti apa posisinya
  • 00:23:39
    perempuan ya Jadi nanti yang motong
  • 00:23:43
    sampai di sini dianggap Wah ini
  • 00:23:45
    mendiskreditkan perempuan gak makanya di
  • 00:23:48
    situ saya kasih catatan pendapat ini
  • 00:23:51
    harus dibaca sesuai kepercayaan zaman
  • 00:23:56
    itu kita itu sering sering gak fair kita
  • 00:23:59
    sering menghakimi pikiran dari abad ke
  • 00:24:03
    berapa dengan perspektif kita hari ini
  • 00:24:06
    yo rasanya memang pikiran zaman dulu itu
  • 00:24:08
    sangat terbelakang sangat neso sangat
  • 00:24:11
    tidak maju y kita pakai perspektif hari
  • 00:24:14
    ini Wah kejam sekali ya masa ada hukum
  • 00:24:19
    Kok potong tangan lah rajam lah loh mode
  • 00:24:23
    eksekusi zaman itu begitu yang lebih
  • 00:24:26
    sadis banyak
  • 00:24:28
    ada yang di Sula itu di Sula itu dari
  • 00:24:32
    bawah sampai sini tembus harus turun itu
  • 00:24:35
    ada yang ditarik kuda sampai empat loh
  • 00:24:38
    model eksekusi zaman itu
  • 00:24:41
    begitu dari perspektif hari ini tampak
  • 00:24:44
    tidak manusiawi tapi zaman itu begitu ya
  • 00:24:49
    Meskipun kadang-kadang kita juga ya
  • 00:24:51
    Sadis juga kan hari ini ada begal lah
  • 00:24:54
    ada kadang-kadang ya sadisnya Luar biasa
  • 00:24:57
    tapi ini yang saya perspektif jadi
  • 00:24:59
    demonnya juga melihat sesuai
  • 00:25:02
    zamannya jangankan demontainy bahkan
  • 00:25:05
    Aristoteles pun ya sebenarnya gagasannya
  • 00:25:08
    tentang perempuan juga nak terlalu
  • 00:25:11
    positif meskipun jarang diangkat orang
  • 00:25:13
    karena orang tahu ini memang zamannya
  • 00:25:16
    begitu ada banyak Gagasan yang tidak
  • 00:25:19
    relevan kalau kita hidupkan hari
  • 00:25:23
    ini jadi tapi Alasannya demontainnya itu
  • 00:25:28
    Jadi kalau yang perempuan-perempuan nak
  • 00:25:31
    setuju buktikan bahwa perempuan dan
  • 00:25:33
    perempuan pun bisa jadi
  • 00:25:35
    Besti bisa saling sahabatan mendalam
  • 00:25:39
    memberikan segalanya dan lain sebagainya
  • 00:25:42
    Ya pastinya l ya gak ndak
  • 00:25:45
    se situasinya Ndak seperti dulu karena
  • 00:25:48
    memang kalau zaman dulu perempuan kan
  • 00:25:50
    geraknya lebih terbatas karena
  • 00:25:53
    konstruksi budayanya lebih ke
  • 00:25:56
    patriarki ya ngaji-ngaji filsafat yang
  • 00:26:00
    tentang tokoh feminis nanti boleh
  • 00:26:01
    dilihat lagi Bagaimana perkembangan
  • 00:26:04
    Persepsi manusia tentang
  • 00:26:06
    perempuan
  • 00:26:09
    Nah kalau perempuan dan perempuan
  • 00:26:11
    Alasannya itu kalau laki-laki dan
  • 00:26:14
    perempuan kata demonya lebih tidak
  • 00:26:16
    mungkin
  • 00:26:18
    lagi kenapa kok ada laki-laki dan
  • 00:26:21
    perempuan ngaku
  • 00:26:22
    sahabatan itu ndak mungkin
  • 00:26:27
    [Tepuk tangan]
  • 00:26:30
    kalau normal loh ya Kenapa ada unsur
  • 00:26:34
    erosnya
  • 00:26:36
    pasti jadi ada
  • 00:26:39
    masuknya nuansa seksual ada dorongan
  • 00:26:44
    romantiknya disadari atau
  • 00:26:47
    tidak
  • 00:26:49
    jadi kan kadang-kadang ada yang bilang
  • 00:26:52
    itu apa bisa laki-laki dan perempuan
  • 00:26:57
    sahabatanah sekarang kamu tahu
  • 00:26:59
    jawabannya menurut demonya ndak
  • 00:27:02
    mungkin jadi ndak mungkin hanya
  • 00:27:07
    sahabatan pasti sudah ada rasa-rasa itu
  • 00:27:11
    nah sekarang mulai evaluasi ya aku punya
  • 00:27:15
    sahabat perempuan apao Aku punya sahabat
  • 00:27:17
    laki-laki ndak loh kalau sekedar
  • 00:27:21
    Ordinary friendship pasti
  • 00:27:23
    bisa tapi yang true friendship tadi
  • 00:27:27
    sampai ke level Untukmu Segalanya itu
  • 00:27:30
    kalau laki-laki perempuan pasti tidak
  • 00:27:32
    sekedar
  • 00:27:34
    friendship pasti ada unsur romantik
  • 00:27:37
    erotiknya erosnya pasti
  • 00:27:41
    ada jadi makanya kalau kamu ditolak
  • 00:27:45
    Sudahlah kita sahabatan
  • 00:27:51
    saja itu sebenarnya jawaban bahwa kita
  • 00:27:54
    ndak mungkin bersama
  • 00:28:01
    Jadi kenapa karena laki-laki dan
  • 00:28:04
    perempuan gak mungkin bersahabat Nah
  • 00:28:07
    kamu sekarang bisa jawab kalau kamu kok
  • 00:28:09
    nembak terus kita sahabatan aja Ya tapi
  • 00:28:12
    kan laki perempuan Nak bisa
  • 00:28:15
    [Tepuk tangan]
  • 00:28:17
    sahabatan jadi Yao gimana lagi bisanya
  • 00:28:22
    ya sudah berarti minggir kamu ganti yang
  • 00:28:24
    lain oke jadi ini salah satu ide nya yo
  • 00:28:29
    gagasan filsafat itu kan boleh setuju
  • 00:28:31
    boleh tidak Silakan Nanti kalian urai
  • 00:28:34
    lagi kalian dalami lagi memang begitu
  • 00:28:37
    nak y kalau tidak kamu tinggal melakukan
  • 00:28:40
    konter dengan
  • 00:28:42
    argumenmu bahwa perempuan dan perempuan
  • 00:28:45
    mungkin saja bahwa laki-laki dan
  • 00:28:47
    perempuan mungkin saja sahabatan kamu
  • 00:28:50
    jelaskan dengan argumen kalau
  • 00:28:52
    demontainya
  • 00:28:55
    tidak baik saya lanjutkan
  • 00:28:59
    nah ini mirip dengan Aristoteles Minggu
  • 00:29:03
    lalu syaratnya untuk bersahabat tetap ya
  • 00:29:08
    self love ndak boleh
  • 00:29:11
    konyol jadi
  • 00:29:13
    mencintai diri
  • 00:29:17
    sendiri l yourself to others but give
  • 00:29:22
    yourself to
  • 00:29:25
    yourself boleh kamu pinjam dirimu untuk
  • 00:29:29
    orang lain tapi berikan dirimu untuk
  • 00:29:33
    dirimu
  • 00:29:34
    sendiri jadi bersahabat bukan berarti
  • 00:29:37
    bunuh diri melenyapkan dirimu sendiri
  • 00:29:40
    ndak yang tadi berkorban memberi untuk
  • 00:29:44
    sahabat itu meminjamkan dirimu untuk
  • 00:29:48
    orang lain bukan memberikan dirimu untuk
  • 00:29:51
    orang lain Jadi engkau juga harus tegak
  • 00:29:55
    di atas kakimu bagaimanaau bisa bisa
  • 00:29:58
    membantu sahabatmu Bagaimana engkau bisa
  • 00:30:01
    menolong sahabatmu Kalau engkau sendiri
  • 00:30:04
    perlu ditolong perlu dibantu
  • 00:30:08
    nak jadi tetap harus bisa berdiri di
  • 00:30:13
    atas kakinya sendiri Makanya kata
  • 00:30:15
    demonya a wise man never Lost anything
  • 00:30:19
    if he has
  • 00:30:21
    himself orang bijaksana itu ndak pernah
  • 00:30:24
    kehilangan Apun selama dia punya dirinya
  • 00:30:29
    sendiri jadi cinta diri jadi syarat Nah
  • 00:30:34
    jadi meskipun ah biarkan aku sakit asal
  • 00:30:38
    engkau sehat gak boleh lah kalau kamu
  • 00:30:40
    sakit Nanti malah menyusahkan
  • 00:30:43
    sahabatmu aku miskin ndak apa-apa Asal
  • 00:30:46
    engkau kaya Yo nanti sahabatmu kamu
  • 00:30:48
    mintai utang
  • 00:30:50
    terus jadi Nak yo kamu harus kuat Kamu
  • 00:30:53
    harus berdaya kamu harus tegak
  • 00:30:58
    makanya kadang-kadang demi dirimu itu yo
  • 00:31:01
    dengan sahabat itu kadang Yo ada cueknya
  • 00:31:04
    ada
  • 00:31:05
    ignore ignoren itu kadang-kadang capek
  • 00:31:07
    aku sama kamuah itu menjauh sebentar
  • 00:31:10
    nanti balik lagi gak masalah maka kata
  • 00:31:12
    Demon ignoren is the softest pillow of
  • 00:31:16
    Which man can rest his head sikap cuek
  • 00:31:20
    itu bantal yang paling lembut di mana
  • 00:31:24
    seseorang dapat meletakkan kepalanya
  • 00:31:27
    dalam hidup ini kadang-kadang ada banyak
  • 00:31:30
    hal berat termasuk dalam persahabatan
  • 00:31:34
    nah solusi paling mudah apa cuek
  • 00:31:39
    ignoran tugas belum selesai ujian
  • 00:31:42
    bersusul-susulan pacar nganggap itu kan
  • 00:31:45
    urusan W bertupuk-tupuk cara paling
  • 00:31:47
    mudah apa peduli
  • 00:31:49
    amat itu namanya
  • 00:31:51
    ignorent mengistirahatkan diri dulu
  • 00:31:54
    sebentar kata demnya apa
  • 00:31:59
    bantal yang paling lembut untuk Kita
  • 00:32:02
    istirahat sementara ndak usah dipikir
  • 00:32:05
    dulu semuanya istirahat dulu nah ini
  • 00:32:09
    hidup itu yo kita harus punya sandaran
  • 00:32:12
    punya bantalan Ndak kok kencang
  • 00:32:15
    terus nanti terlalu sering kenceng nanti
  • 00:32:18
    kamu ndak lama stroke stres gangguan
  • 00:32:20
    jiwa y
  • 00:32:23
    santailah jadi di dunia ini ini saya
  • 00:32:28
    tadi baca nak sengaja itu setiap 40
  • 00:32:31
    detik ada satu orang bunuh
  • 00:32:35
    diri loh bayangkan kita ngaji 2
  • 00:32:41
    [Tepuk tangan]
  • 00:32:43
    jam itu kalau dibagi 40 detik Sudah
  • 00:32:47
    berapa orang tewas bunuh diri sepanjang
  • 00:32:49
    kita
  • 00:32:51
    ngaji
  • 00:32:53
    jadi mengerikan Ya jumlahnya di
  • 00:32:56
    Indonesia
  • 00:32:58
    ini jumlah orang yang sakit
  • 00:33:02
    jiwa
  • 00:33:04
    diperkirakan sekitar 16
  • 00:33:10
    juta meskipun hanya 10% yang sadar dia
  • 00:33:16
    sakit jiwa dan mau berobat ke rumah
  • 00:33:19
    sakit
  • 00:33:20
    jiwa sisanya 90% mungkin sebagian juga
  • 00:33:24
    ngaji malam hari ini
  • 00:33:30
    jadi kamu ndak sadar padahal Sakit
  • 00:33:34
    Jiwa maka kataanya antara lain tadio
  • 00:33:38
    ignoren lah
  • 00:33:39
    sekali-sekali ndak harus mikir semua
  • 00:33:42
    masalah kadang-kadang kamu itu hidup
  • 00:33:44
    santai-santai mikir masalah besar-besar
  • 00:33:47
    W ambil nafas pak gimana pak ini dunia
  • 00:33:51
    digital ini sudah
  • 00:33:53
    disupsi
  • 00:33:56
    Miku manggul problem-problem besar
  • 00:33:59
    peradaban yo untuk santai-santai ndak
  • 00:34:02
    opo-opo untuk omong kosong seperti tadi
  • 00:34:04
    ndak apa-apa lah Ning ojo mikir tenanan
  • 00:34:07
    itu jadi kita nikmati hidup ini sekadar
  • 00:34:12
    kemampuan kita nah kadang-kadang perlu
  • 00:34:15
    Ignorance tadi woh ini ada masalah bla
  • 00:34:18
    bla blaa ialah peduli amat sing penting
  • 00:34:20
    aku Santai dulu senang-senang dulu gak
  • 00:34:23
    masalah biar gak sakit jiwa tadi ya love
  • 00:34:28
    termasuk urusan sahabat tadi ya yo
  • 00:34:30
    sahabat yo sahabat berkorban untuk
  • 00:34:32
    sahabat io Ning sahabate jengkeli terus
  • 00:34:35
    yo sekali-sekali ignoren nak
  • 00:34:38
    masalah meskipun nanti kembali lagi
  • 00:34:42
    Nah ketemu Sahabat kok tiap hari minta
  • 00:34:45
    tolong terus itu kan kamu
  • 00:34:48
    jengkel Begitu datang ke kos-kosan kan
  • 00:34:51
    Masalah apalagi ini musrikannya kan
  • 00:34:54
    gitu jadi yo
  • 00:34:57
    oke ya Jadi ya wis sekali-sekali ignorin
  • 00:35:00
    lah Nak usah di pikir lagi
  • 00:35:07
    [Musik]
Tags
  • friendship
  • Michel de Montaigne
  • philosophy
  • true friendship
  • ordinary friendship
  • spiritual connection
  • self-love
  • emotional connection
  • Aristotle
  • social relationships