00:00:00
Halo Bismillahirohmanirohim
00:00:02
Assalamualaikum warahmatullahi
00:00:03
wabarakatuh pemirsa sekalian dimanapun
00:00:07
berada khususnya mahasiswa kelas saya di
00:00:11
program studi akuntansi Universitas
00:00:14
Muhammadiyah Yogyakarta yang sedang
00:00:17
menempuh matakuliah akuntansi biaya
00:00:21
di dalam video learning kali ini saya
00:00:23
akan menyampaikan topik tentang metode
00:00:27
harga pokok proses ada persediaan produk
00:00:29
dalam proses awal yang diselesaikan
00:00:33
dengan metode rata-rata tertimbang
00:00:36
hai hai
00:00:39
saudara sekalian persediaan produk dalam
00:00:44
proses awal suatu periode berasal dari
00:00:50
persediaan produk dalam proses akhir
00:00:52
periode sebelumnya
00:00:55
Oh ya Jadi kalau kita dulu sudah pernah
00:00:59
mempelajari metode harga pokok proses
00:01:02
kemudian ketika kita melakukan
00:01:05
pembebanan biaya disitu ada produk jadi
00:01:09
dan produk dalam proses akhir
00:01:11
Hai neh produk dalam proses akhir suatu
00:01:15
periode itu akan menjadi produk dalam
00:01:18
proses awal periode berikutnya ya Jadi
00:01:23
kalau misalnya produk dalam proses awal
00:01:26
bulan Maret 2020 itu berasal dari
00:01:29
persediaan produk dalam proses akhir
00:01:32
Februari 2020 ya Jadi kalau misalnya
00:01:36
dikubur Wari 2020 ada produk yang masih
00:01:40
dalam proses atau belum selesai itu
00:01:44
nanti akan menjadi produk dalam proses
00:01:45
awal dibulan berikutnya ya nah eh biaya
00:01:52
yang melekat pada produk dalam proses
00:01:53
awal ini sering tidak sama dengan biaya
00:01:58
yang dikeluarkan pada periode sekarang
00:02:00
Hai hal tersebut bisa jadi karena adanya
00:02:03
fluktuasi harga bahan baku atau misalnya
00:02:07
meningkatnya biaya tenaga kerja ya Jadi
00:02:11
kalau misalnya pada bulan akhir bulan
00:02:15
Februari ada produk dalam proses akhir
00:02:18
Taruhlah karena mau lebaran itu bikin
00:02:21
roti
00:02:23
Hai pada waktu itu mungkin harga telur
00:02:25
satu kilo Rp20.000
00:02:27
Hai nah pada bulan Maret ya kemudian
00:02:31
harga telur itu sudah berubah menjadi
00:02:33
Rp25.000 pertanyaannya untuk menghitung
00:02:37
bahan baku menggunakan harga telur yang
00:02:40
mana Apakah yang Rp20.000 atau yang
00:02:44
Rp25.000
00:02:46
Hai nah gitu kan Nah jadi eh disini
00:02:52
karena terjadi masalah ya ketika akan
00:02:55
menentukan harga pokok produksi biaya
00:02:58
mana yang akan dijadikan dasar
00:03:00
perhitungan biaya apakah yang melekat
00:03:03
pada produk dalam proses awal atau biaya
00:03:06
yang terjadi periode sekarang jadi kayak
00:03:09
telur tadi mau yang harga Rp20.000 yang
00:03:11
melekat pada produk dalam proses awal
00:03:13
atau menggunakan harga telur yang
00:03:16
sekarang
00:03:17
hai meher saudara untuk itu masalah
00:03:21
produk dalam proses awal ini akan
00:03:23
diselesaikan dengan tiga metode ya ada
00:03:27
tiga metode yaitu metode rata-rata
00:03:29
tertimbang
00:03:32
Hai metode Fifo first in first out atau
00:03:35
masuk pertama keluar pertama lalu metode
00:03:38
Lifo last in first out atau mpkp mtkp
00:03:42
masuk terakhir keluar pertama
00:03:45
Hai Pada kesempatan kali ini kita akan
00:03:47
membahas yang metode rata-rata
00:03:50
tertimbang
00:03:53
porno
00:03:55
Hai Nah saudara sekalian sebelum kita
00:03:58
membahas tentang persediaan produk dalam
00:04:01
proses awal yang dibahas dengan metode
00:04:03
rata-rata tertimbang ini saya ingatkan
00:04:06
kembali bahwa jumlah produk dalam proses
00:04:11
awal ditambah jumlah produk masuk proses
00:04:14
harus sama dengan jumlah produk jadi
00:04:17
tambah jumlah produk dalam proses akhir
00:04:20
kalau di materi Sebelumnya kan jumlah
00:04:23
produk dalam proses awalnya tidak ada
00:04:25
sekarang sudah ada ia Jadi kalau
00:04:28
perusahaan baru berdiri memang belum ada
00:04:30
produk dalam proses awal tapi kalau
00:04:34
perusahaan itu sudah berdiri paling
00:04:36
tidak satu periode kan sudah ada produk
00:04:38
dalam proses akhir yang pada periode
00:04:41
berikutnya sudah akan menjadi produk
00:04:43
dalam proses awal
00:04:45
Hai Nah saudara di sini misalnya ya Ada
00:04:50
produk dalam proses awal 1000lt dapro
00:04:53
Duck masuk proses ada 10.000 perhatikan
00:04:56
jumlahnya Rp11.000
00:04:59
hai lalu kalau misalnya ada produk jadi
00:05:01
Rp8.000 produk dalam proses airnya 3000
00:05:05
jumlahnya juga Rp11.000 jadi sekali lagi
00:05:08
kalau misalnya disembunyikan dataproduct
00:05:12
jadi atau produk dalam proses akhir
00:05:14
Caranya tinggal dikurangkan saja ya jadi
00:05:17
disini misalnya ada Rp11.000 kita tulis
00:05:20
disini Rp11.000 kalau diketahui produk
00:05:23
jadinya 8000 berarti produk dalam proses
00:05:25
akhirnya adalah 11.000 dikurangi Rp8.000
00:05:28
Nah saudara sekalian kalau disini
00:05:31
misalnya ada produk jadi Rp8.000 produk
00:05:36
jadi Departemen satu akan menjadi produk
00:05:39
masuk bagi departemen
00:05:42
Hai Mel sehingga kalau diketahui ada
00:05:45
produk dalam proses awalnya Rp2.000
00:05:47
tambah dengan 8000 jadi Rp10.000
00:05:51
Hai Nah kalau misalnya diketahui produk
00:05:55
jadinya 9500 dan produk dalam proses
00:05:57
akhir misal tidak diketahui hingga
00:06:00
saudara tulis dulu Om maaf disini
00:06:02
Rp10.000 ya Saudara tulis Rp10.000 nah
00:06:07
10.000 dikurangi dengan produk jadi akan
00:06:09
diketahui produk dalam proses akhir itu
00:06:13
ya kira-kira caranya
00:06:16
hai maaf
00:06:18
Hai Nah saudara eh tadi sudah saya
00:06:21
sampaikan bahwa metode yang akan kita
00:06:23
gunakan untuk menyelesaikan masalah ini
00:06:27
yang pertama kali adalah metode
00:06:29
rata-rata tertimbang ya Nah Dalam metode
00:06:34
ini untuk menghitung biaya per unit
00:06:37
masing-masing elemen biaya caranya
00:06:41
adalah misalnya untuk menghitung biaya
00:06:44
bahan baku perunit caranya adalah Jumlah
00:06:48
biaya bahan baku yang melekat pada
00:06:50
produk dalam proses awal ditambah biaya
00:06:54
bahan baku periode sekarang
00:06:56
Hai dibagi unit ekuivalen biaya bahan
00:06:59
baku
00:07:00
Hai Kemudian untuk mencari biaya tenaga
00:07:03
kerja langsung per unit yaitu jumlah
00:07:07
biaya tenaga kerja langsung yang melekat
00:07:09
pada produk dalam proses awal ditambah
00:07:11
biaya tenaga kerja langsung periode
00:07:13
sekarang dibagi unit ekuivalen biaya
00:07:16
tenaga kerja langsung
00:07:19
hai lalu untuk mencari Bop per unit
00:07:22
caranya adalah Jumlah biaya overhead
00:07:25
pabrik yang melekat pada produk dalam
00:07:27
proses awal ditambah biaya overhead
00:07:30
pabrik variabel sekarang dibagi Udin
00:07:32
ekivalen biaya overhead pabrik
00:07:36
Hai Adapun menghitung energi Vallen nya
00:07:38
Dalam metode ini tetap sama dengan
00:07:41
materi yang sudah disampaikan di materi
00:07:43
sebelumnya yaitu jumlah produk jadi
00:07:46
ditambah produk dalam proses terakhir
00:07:48
dikali tingkat penyelesaian saya
00:07:51
tegaskan disini karena kalau kalau kita
00:07:53
masuk metode Fifo cara ngitung Udin
00:07:55
ekivalennya sedikit berbeda
00:08:01
porno
00:08:02
hai saudara disini saya cantumkan contoh
00:08:06
soal ya nah jadi misalnya di sini ada
00:08:11
produk dan proses awal Rp5.000 kemudian
00:08:15
ada produk masuk Rp70.000 produk dalam
00:08:19
proses airnya ditanyakan saudara bisa
00:08:22
menggunakan rumus atau cara perhitungan
00:08:26
tadi ya yang sudah saya sampaikan
00:08:27
sebelumnya yaitu program proses awal
00:08:32
ditambah produk masuk sama dengan produk
00:08:35
jadi tambah produk dalam proses akhir ya
00:08:38
Nah kemudian produk jadi di departemen
00:08:42
ke pertama m ini akan menjadi produk
00:08:45
masuk bagi Departemen handphone
00:08:48
Hai soal ini akan kita bahas di video
00:08:50
learning berikutnya
00:08:53
hai saudara demikian yang dapat saya
00:08:57
sampaikan tetap sehat saudara sekalian
00:09:00
dimanapun berada tetap semangat semoga
00:09:03
bermanfaat Sekian dan terima kasih
00:09:06
wassalamualaikum warahmatullahi
00:09:08
wabarakatuh