00:00:00
hai hai
00:00:14
Halo Halo perkenalkan nama saya Imam
00:00:17
Tajalli baik mahasiswa-mahasiswi materi
00:00:21
hari ini adalah tentang agama dan
00:00:24
kebahagiaan manusia assalamualaikum
00:00:27
warahmatullah wabarakatuh
00:00:30
Alhamdulillahirobbil alamin washolatu
00:00:33
wassalamu ala asrofil anbiya wal
00:00:36
mursalin wa'ala alihi wa ashabihi
00:00:39
ajma'in Amma ba'du
00:00:41
Hai mahasiswa Universitas Bina Sarana
00:00:45
Informatika yang dirahmati oleh Allah
00:00:48
subhanahuwata'ala bersyukur pada Allah
00:00:51
Subhanahu Wa Ta'ala atas segala nikmat
00:00:55
karunia-nya sehingga kita bisa
00:00:58
melaksanakan perkuliahan pada pertemuan
00:01:01
ketiga ini Semoga mendapatkan ilmu yang
00:01:05
bermanfaat dan bisa kita aplikasikan
00:01:08
dalam kehidupan sehari-hari kita
00:01:11
shalawat dan salam tak lupa turunkan
00:01:13
pada junjungan alam nabi besar muhammad
00:01:16
shallallahu alaihi wassalam semoga kelak
00:01:19
kita mendapatkan syafa'atnya dari beliau
00:01:21
amin amin ya robbal alamin mahasiswa
00:01:25
Universitas Bina Sarana Informatika yang
00:01:28
berbahagia
00:01:30
Hai menurut kamus populer ilmiah
00:01:32
mengatakan bahwasanya agama adalah suatu
00:01:36
keyakinan dan kepercayaan kepada Tuhan
00:01:39
oleh karena itu pengertian penjelasan
00:01:44
tentang agama sangatlah mudah bagi orang
00:01:47
awam Namun bukan mustahil lagi bagi para
00:01:52
ilmuwan bahwasanya agama itu sangat
00:01:58
sulit untuk mendefinisikan Oleh karena
00:02:02
itu menurut Profesor Abdurrahman Badran
00:02:06
Beliau mengatakan tidak bisa dipungkiri
00:02:10
lagi untuk menemukan dari uraian dari
00:02:15
penjelasan agama karena agama memiliki
00:02:19
makna yang berbeda dan beragam
00:02:23
ia bahkan secara terminologi maupun
00:02:28
etimologi agama memiliki makna yang
00:02:32
berbeda bahkan menurut pakar mengatakan
00:02:35
bahwasanya agama berawal dari kata
00:02:39
a-yong artinya tidak sedangkan Gama
00:02:43
artinya Kacor jadi agama artinya tidak
00:02:48
kaca menurut pakar yang lain mengatakan
00:02:51
bahwasanya beras agama berasal dari kata
00:02:55
indo cerminnya yang artinya jalan jadi
00:03:00
agama memiliki makna jalan menuju
00:03:04
kebahagiaan sedangkan dalam al-qur'anul
00:03:07
Karim agama memiliki tiga huruf yang
00:03:13
pertama dan Nun sama ia
00:03:18
Hai yang memiliki arti bahwasanya ada
00:03:23
dua pihak paling berkaitan yang mana di
00:03:28
antara dua pihak ada kedudukan yang
00:03:32
lebih tinggi
00:03:33
Hai mahasiswa Universitas Bina Sarana
00:03:36
Informatika yang berbahagia
00:03:40
Hai agama dan kebahagiaan manusia
00:03:44
kebahagiaan manusia yang pertama adalah
00:03:48
kesabaran
00:03:50
di awal subhanahu wa ta'ala berfirman
00:03:53
dalam Surah Ali Imron ayat 3 mengatakan
00:03:58
Hai orang-orang yang beriman Bersabarlah
00:04:01
dan saling menyebarkan dan perkuat
00:04:05
ukhuwah islamiyah dan bertakwalah kepada
00:04:08
Allah agar kamu bahagia mahasiswa
00:04:12
Universitas Bina Sarana Informatika yang
00:04:16
dirahmati oleh Allah subhanahuwata'ala
00:04:19
dalam sebuah buku karangan Didi Junaedi
00:04:24
beliau bercerita tentang dirinya sendiri
00:04:29
bahwasanya orangtuanya selalu mengatakan
00:04:33
Hai Nah kalau pengen hidup bahagia maka
00:04:38
kuncinya sabar pengen hidup sukses maka
00:04:42
kuncinya sabar pengen hidup ditolong
00:04:46
oleh Allah subhanahu wa ta'ala maka
00:04:49
kuncinya sabar maka dari kesimpulan ini
00:04:54
kesabaran memiliki makna
00:04:58
Hai sabar berarti kunci kesuksesan sabar
00:05:03
berarti Kunci keberhasilan sabar berarti
00:05:07
kunci akan ditolong oleh Allah
00:05:10
subhanahuwata'ala mahasiswa Universitas
00:05:14
Bina Sarana Informatika yang berbahagia
00:05:18
ada sebuah kalimat yang bijak yang sudah
00:05:23
populer dikalangan para santri yaitu Man
00:05:28
shobaro dzofiro barangsiapa yang
00:05:31
bersabar beruntunglah ya maka dalam
00:05:36
kalimat ini mengandung makna yang sangat
00:05:39
dalam
00:05:40
Hai apabila kita bersabar apabila kita
00:05:44
bersabar tenang apa yang kita hadapi
00:05:47
maka keberhasilan itu akan menjadi
00:05:51
sebuah keindahan
00:05:54
Hai mahasiswa Universitas Bina Sarana
00:05:57
Informatika yang berbahagia maka oleh
00:06:01
karena itu marilah kita jadikan
00:06:05
kehidupan ini dengan kesabaran sehingga
00:06:10
kita menjadi orang yang bahagia tenang
00:06:14
dan damai dalam menghadapi masalah
00:06:17
kehidupan kita ini
00:06:19
Hai mahasiswa Universitas Bina Sarana
00:06:22
Informatika sabar itu adalah sifat para
00:06:28
nabi dan rasul Sabar adalah sifat dari
00:06:33
Mukmin muslim sejati Sabar adalah orang
00:06:39
yang non Agung dan mulia Oleh karena itu
00:06:43
Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam
00:06:46
bersabda bahwasanya kesabaran adalah
00:06:51
separuh dari keimanan untuk mendapatkan
00:06:56
kebahagiaan yang kedua adalah bersyukur
00:07:00
pada Allah Subhanahu Wa Ta'ala
00:07:03
Ya Allah subhanahu wa ta'ala berfirman
00:07:06
lainsakartum laazidannakum walain
00:07:09
kafartum Inna adzabi lasyadid apabila
00:07:15
kita bersyukur maka Allah akan
00:07:18
menambahkan Namun apabila kita
00:07:21
mengingkari maka azab Allah sangatlah
00:07:25
pedih mahasiswa Universitas Bina Sarana
00:07:29
Informatika yang dirahmati oleh Allah
00:07:32
subhanahuwata'ala bersyukur adalah sikap
00:07:36
batin seseorang
00:07:38
Hai yang merasa cukup dengan apa yang
00:07:42
dimilikinya sampai saat ini oleh karena
00:07:46
itu bersyukur pada Allah Subhanahu Wa
00:07:50
Ta'ala adalah suatu kewajiban baik kita
00:07:54
dalam menjalankan kehidupan yang saat
00:07:59
Hai apabila Awas sudah memberikan
00:08:01
kenikmatan maka janganlah berhenti
00:08:05
begitu saja Tapi terus berusaha untuk
00:08:10
mendapatkan yang lebih baik lagi dalam
00:08:14
mencapai cita-cita mahasiswa Universitas
00:08:17
Bina Sarana Informatika yang berbahagia
00:08:20
Hai dasar syukur dapat menghadirkan
00:08:23
perasaan tenang dan damai Oleh karena
00:08:26
itu orang yang selalu bersyukur pada
00:08:28
Allah Subhanahu Wa Ta'ala
00:08:31
Hai sedikitpun yang diberikan oleh Allah
00:08:34
kepadanya merasa dirinya kaya dan tidak
00:08:39
pernah kekurangan namun sebaliknya orang
00:08:43
yang tidak selalu bersyukur pada Allah
00:08:46
subhanahuwata'ala sebanyak apapun
00:08:50
diberikan oleh Allah kepadanya merasa
00:08:54
dirinya miskin dan serba kekurangan Oleh
00:08:58
karena itu ada pepatah mengatakan
00:09:01
sebanyak Dita sebanyak kita mendapatkan
00:09:05
sesuatu maka semakin banyak yang kita
00:09:08
inginkan
00:09:10
di dalam hal ini ada beberapa kiat
00:09:14
menjadi orang yang bersyukur yang
00:09:17
pertama lihat apa yang kita miliki saat
00:09:21
ini bukan yang kita inginkan hiat Yang
00:09:25
kedua gali kelebihan kita bukan menyesal
00:09:30
kekurangan kita yang ketiga adalah yakin
00:09:36
Masih banyak orang yang lebih menderita
00:09:40
dibandingkan cinta
00:09:43
Hai mahasiswa Universitas Bina Sarana
00:09:45
Informatika yang dirahmati oleh Allah
00:09:49
subhanahuwata'ala
00:09:51
Hai Oleh karena itu kunci kebahagiaan
00:09:55
manusia yang pertama adalah bersabar dan
00:10:01
yang kedua adalah bersyukur selalu
00:10:04
bersyukur pada Allah subhanahuwata'ala
00:10:08
mungkin pembelajaran kita cukupkan
00:10:13
wabilahitaufik walhidayah warido Wal
00:10:16
Inayah fastabiqul Khoirot
00:10:20
assalamualaikum warahmatullah
00:10:22
wabarakatuh
00:10:24
hai hai
00:10:27
hai hai