00:00:00
Halo assalamualaikum warahmatullahi
00:00:02
wabarakatuh Hai sahabat semuanya masih
00:00:04
full semangatnya Ya belajar bahasa
00:00:06
Indonesia bersama galeri bahasa
00:00:08
berbicara belajar bahasa Indonesia
00:00:11
sebenarnya apa saja sih yang harus kita
00:00:13
pelajari dalam bahasa Indonesia ada
00:00:16
empat super ampilan dasar yang harus
00:00:19
dikuasai oleh siswa yang pertama ada
00:00:21
keterampilan menyimak kedua keterampilan
00:00:24
membaca ketiga keterampilan berbicara
00:00:27
dan yang keempat keterampilan menulis
00:00:30
Dari keempat keterampilan tersebut
00:00:33
keterampilan menulis lah yang dianggap
00:00:35
paling sulit dan perlu mendapat
00:00:38
perhatian lebih keterampilan menulis
00:00:41
merupakan keterampilan yang sangat
00:00:42
kompleks siswa tidak hanya menuangkan
00:00:45
ide tetapi siswa juga dituntut untuk
00:00:47
menuangkan gagasan konsep perasaan dan
00:00:51
kemauan secara sistematis lalu Bagaimana
00:00:55
perkembangan budaya menulis di Indonesia
00:00:57
perkembangan budaya menulis dan
00:01:00
kita lihat dari seberapa banyak buku
00:01:02
yang diterbitkan banyaknya buku yang
00:01:05
diterbitkan pertahun oleh suatu negara
00:01:07
juga menjadi salah satu tolak ukur
00:01:10
kemajuan suatu bangsa Indonesia pernah
00:01:13
mengalami krisis buku pada tahun 1973
00:01:18
dimana Tak ada satupun buku terbit pada
00:01:20
tahun itu sampai tahun 2012 full buku
00:01:24
yang diterbitkan di Indonesia juga masih
00:01:27
tergolong rendah yaitu 18000 per tahun
00:01:31
namun di tahun 2015 ikatan penerbit
00:01:34
Indonesia merilis hasil riset tentang
00:01:37
perbukuan ketika Indonesia menjadi tamu
00:01:39
Kehormatan di gelaran Frankfurt Book
00:01:42
Fair tahun 2015 dalam desain tersebut
00:01:45
menunjukkan adanya peningkatan jumlah
00:01:47
buku yang diterbitkan dibanding
00:01:50
tahun-tahun sebelumnya yaitu lebih dari
00:01:53
Tigapuluh ribu judul buku yang
00:01:56
diterbitkan setiap tahun di Indonesia
00:01:58
dan di tahun
00:02:00
19 berdasarkan data yang diterbitkan
00:02:02
oleh London goodyear Indonesia ternyata
00:02:05
mampu menempati peringkat pertama
00:02:07
sebagai negara penerbit buku paling
00:02:10
produktif di Asean setelah sukses
00:02:13
sebagai souvenir di Frankfurt Book Fair
00:02:15
2013 Indonesia akan kembali menjadi
00:02:18
sorotan dalam ranah perbukuan
00:02:20
internasional
00:02:24
Hai tahun depan pada penyelenggaraan
00:02:26
London Book Fair di London Inggris
00:02:27
Indonesia terpilih sebagai market focus
00:02:29
country London Book Fair adalah Rana
00:02:32
pemasaran Global bagi negosiasi hak
00:02:34
cipta yang meliputi penjualan dan
00:02:36
distribusi konten intelektual termasuk
00:02:38
gugup audio film dan jaringan digital
00:02:41
Indonesia menjadi negara Asia Tenggara
00:02:43
pertama yang mendapatkan kesempatan ini
00:02:45
hal tersebut cukup menunjukkan optimisme
00:02:48
bahwa karya tulis mulai mewarnai budaya
00:02:51
literasi kita nah di semester 2 ini kita
00:02:55
akan lebih mendalami salah satu jenis
00:02:57
karya tulis yaitu karya tulis ilmiah
00:03:00
atau Biasa disingkat dengan KPI karya
00:03:04
tulis ilmiah seharusnya sudah tidak
00:03:06
terlalu asing lagi di dunia pendidikan
00:03:08
karena sejak SMP pun sudah banyak
00:03:11
organisasi kira2 kelompok ilmiah remaja
00:03:14
yang digiatkan di lingkungan sekolah uh
00:03:18
saya sama sekali nggak ikut organisasi
00:03:19
seperti itu saya nggak bisa Bu Tenang
00:03:23
jangan horor dulu
00:03:24
mendengar karya tulis ilmiah memang
00:03:27
kelihatannya Solid saya bilang
00:03:29
kelihatannya karena jika kita mulai
00:03:32
belajar berpikir sistematis karya tulis
00:03:34
ilmiah justru menjadi materi yang
00:03:36
menantang baju hitam bagaimana sudah
00:03:39
siap mendalami karya tulis ilmiah simak
00:03:42
video ini sampai habis siapkan buku
00:03:44
catatan kalian jangan lupa untuk
00:03:46
mencatat dan membuat peta sono sense
00:03:57
[Musik]
00:03:58
[Tepuk tangan]
00:04:02
karya tulis ilmiah adalah hasil
00:04:05
penelitian dan pengembangan tinjauan
00:04:08
ulasan kajian atau pemikiran oleh
00:04:12
perseorangan atau kelompok yang
00:04:14
disajikan dalam bentuk tertulis dan
00:04:16
disusun secara sistematis serta
00:04:19
berdasarkan kaidah ilmiah dari
00:04:22
Pengertian tersebut ada tiga kataku
00:04:24
yang dapat kita simpulkan dari karya
00:04:26
tulis ilmiah yang pertama berupa tulisan
00:04:30
yang kedua harus sistematis artinya
00:04:32
tersistem teratur dan tersusun ketiga
00:04:36
berdasarkan pola penalaran atau kaidah
00:04:40
keilmiahan karakteristik karya tulis
00:04:43
ilmiah antara lain yang pertama tulisan
00:04:46
yang dibuat harus mengacu pada
00:04:48
teori-teori dibutuhkan sebagai landasan
00:04:51
berpikir dalam pembahasan suatu masalah
00:04:54
karakteristik yang kedua yaitu harus
00:04:56
lugas artinya tidak emosional tidak
00:04:59
kritis dan tidak menimbulkan
00:05:01
interpretasi atau penafsiran lain Yang
00:05:05
ketiga juga harus logis artinya mengacu
00:05:08
pada pembahasan yang masuk akal tulisan
00:05:11
tidak memuat hal-hal yang janggal atau
00:05:13
tidak bisa dibuktikan kebenarannya serta
00:05:16
tidak boleh di luar Nalar manusia yang
00:05:19
keempat harus efisien artinya
00:05:21
menggunakan kata kalimat dan bahasa
00:05:24
ayek sesuai dan mudah dipahami yang
00:05:28
kelima harus efektif artinya
00:05:30
tulisan-tulisan yang dibuat harus padat
00:05:33
dan ringkas Tidak boleh bertele-tele
00:05:35
atau memasukkan opini-opini yang tidak
00:05:37
penting yang keenam harus objektif
00:05:40
artinya berdasarkan pada fakta dalam hal
00:05:44
ini karya tulis ilmiah bersifat konkrit
00:05:47
dan benar adanya tidak mengada-ngada
00:05:50
yang ke-7 yaitu harus sistematis artinya
00:05:53
baik penulisan maupun pembahasan dalam
00:05:56
karya tulis ilmiah harus tersusun garus
00:05:59
teratur sedangkan beberapa manfaat
00:06:02
menulis atau menyusun karya tulis ilmiah
00:06:05
adalah sebagai berikut yang pertama
00:06:07
melatih untuk menggabungkan hasil bacaan
00:06:10
dari berbagai sumber yang kedua penulis
00:06:13
mendapat kesempatan berlatih
00:06:15
mengintegrasikan hasil bacaan dengan
00:06:17
gagasan sendiri yang ketiga
00:06:20
mengembangkan pemikiran menjadi lebih
00:06:23
matang Yang
00:06:24
khas mengatakan penulis dengan kegiatan
00:06:27
perpustakaan Misalnya menggunakan
00:06:29
katalog dalam mencari buku yang
00:06:31
diperlukan yang kelima meningkatkan
00:06:33
keterampilan dalam mengorganisasikan dan
00:06:36
menyajikan fakta dan data secara jelas
00:06:39
dan sistematis yang keenam dengan
00:06:42
menulis karya ilmiah penulis akan
00:06:45
merasakan kepuasan intelektual yaitu
00:06:47
satu kepuasan yang berkaitan dengan
00:06:50
kemampuan untuk menyajikan satu
00:06:52
pengetahuan yang ketujuh dengan menulis
00:06:55
karya tulis ilmiah penulis ikut
00:06:58
menyumbang bagi perluasan Cakrawala ilmu
00:07:01
pengetahuan masyarakat yang ke-8 sebagai
00:07:04
bahan acuan atau penelitian pendahuluan
00:07:07
untuk penelitian selanjutnya karya
00:07:11
ilmiah dapat ditulis dalam berbagai
00:07:13
bentuk penyajian setiap bentuk itu
00:07:16
berbeda dalam hal terlengkap and
00:07:18
strukturnya berdasarkan bentuk
00:07:20
penyajiannya karya ilmiah dibagi menjadi
00:07:23
tiga jenis yaitu
00:07:24
yang pertama ada bentuk populer karya
00:07:27
tulis ilmiah populer yaitu pengetahuan
00:07:29
ilmiah yang disajikan dengan tampilan
00:07:32
format dan bahasa yang lebih enak dibaca
00:07:35
dan dipahami fakta yang disajikan harus
00:07:39
tetap objektif dan dijiwai dengan
00:07:41
kebenaran dan metode berfikir keilmuan
00:07:44
jadi karya tulis ilmiah populer adalah
00:07:47
pengetahuan ilmiah yang disajikan dengan
00:07:50
menggunakan bahasa dan kerangka kajian
00:07:53
isi yang lebih menarik dan mudah
00:07:55
dipahami ragam bahasanya bersifat santai
00:07:58
atau populer kalimat-kalimatnya
00:08:00
sederhana lancar namun tidak berupa
00:08:03
senda gurau dan tidak pula bersifat
00:08:06
fantasi atau rekaan bentuk yang kedua
00:08:09
yaitu bentuk semi formal yaitu karya
00:08:12
ilmiah yang digunakan dalam berbagai
00:08:14
jenis laporan biasa dan makalah karya
00:08:17
ilmiah secara garis besar karya ilmiah
00:08:21
bentuk ini terdiri dari halaman judul
00:08:24
Hai kata pengantar daftar isi
00:08:27
pendahuluan pembahasan simpulan dan yang
00:08:32
terakhir daftar pustaka kemudian bentuk
00:08:36
yang ketiga adalah bentuk formal besok
00:08:39
karya ilmiah yang disusun dengan
00:08:41
memenuhi unsur-unsur kelengkapan Academy
00:08:43
secara lengkap contoh dari bentuk formal
00:08:47
antara lain skripsi tesis atau disertasi
00:08:51
unsur-unsur karya tulis bentuk formal
00:08:53
meliputi hal-hal berikut yang pertama
00:08:56
judul kemudian tim pembimbing kata
00:09:00
pengantar abstrak daftar isi bab 1
00:09:03
pendahuluan Bab 2 kajian pustaka bab 3
00:09:07
metode penelitian bab 4 pembahasan bab 5
00:09:11
simpulan dan saran atau rekomendasi
00:09:14
kemudian daftar pustaka dan
00:09:16
lampiran-lampiran beberapa bagian
00:09:19
penting dari struktur karya ilmiah
00:09:21
diuraikan sebagai berikut yang pertama
00:09:24
judul penulisan judul dapat dilakukan
00:09:27
dengan dua cara yaitu dengan menggunakan
00:09:29
huruf kapital semua atau dengan
00:09:32
menggunakan huruf kecil kecuali huruf
00:09:33
huruf pertamanya yang kedua pendahuluan
00:09:37
bagian pendahuluan mencakup latar
00:09:39
belakang masalah perumusan masalah
00:09:42
tujuan penelitian manfaat penelitian dan
00:09:46
sistematika penulisan kemudian yang
00:09:48
ketiga kerangka teoritis kerangka
00:09:50
teoretis disebut juga kajian pustaka
00:09:53
atau landasan teori yang keempat ada
00:09:57
metodologi penelitian metodologi
00:09:59
penelitian merupakan prosedur atau
00:10:02
tahap-tahap penelitian mulai dari
00:10:04
persiapan penentuan Sumber data
00:10:07
pengolahan sampai dengan pelaporannya
00:10:10
kemudian yang kelima ada pembahasan
00:10:13
pembahasan berisi paparan tentang isi
00:10:16
pokok karya ilmiah terkait dengan
00:10:18
rumusan masalah atau Tujuan penulisan
00:10:21
yang dikemukakan pada bab pendahuluan a
00:10:24
kemudian yang keenam ada simpulan dan
00:10:26
saran simpulan merupakan pemaknaan
00:10:29
kembali atau sebagai sintesis dari
00:10:31
keseluruhan unsur penulisan karya ilmiah
00:10:34
saran merupakan implikasi berupa
00:10:37
pengembangan ilmu pengetahuan kegunaan
00:10:40
yang bersifat praktis dalam penyusunan
00:10:43
kebijakan dan yang ketujuh ada daftar
00:10:46
pustaka daftar pustaka memuat semua
00:10:49
kepustakaan yang digunakan sebagai
00:10:51
landasan dalam karya ilmiah yang
00:10:54
terdapat dari sumber tertulis baik itu
00:10:57
yang berupa buku artikel jurnal dokumen
00:11:01
resmi maupun sumber-sumber lain dari
00:11:04
internet nah struktur-struktur tersebut
00:11:07
Insyaallah akan kita dalami lagi di
00:11:09
video selanjutnya jadi jangan lupa untuk
00:11:12
membunyikan lonceng agar tidak
00:11:14
ketinggalan pembahasan Selanjutnya ya
00:11:16
demikian pembahasan kita kali ini semoga
00:11:19
bermanfaat tetap sehat tetap semangat
00:11:21
wassalamu'alaikum warahmatullahi
00:11:23
wabarakatuh
00:11:24
Hi Ho