00:00:01
Assalamualaikum warahmatullahi
00:00:03
wabarakatuh jumpa lagi dengan baik
00:00:06
sahabat seru bagaimana kabarnya
00:00:08
teman-teman semua mudah-mudahan selalu
00:00:09
dalam kondisi yang sehat selalu semangat
00:00:11
belajar dan selalu dalam lindungan Allah
00:00:13
Subhanahu Wa Ta'ala
00:00:15
pada pertemuan kali ini kita akan
00:00:17
membahas materi bimbingan konseling
00:00:19
kelas 10 semester 2 di materi ke-24 ini
00:00:22
kita akan belajar tentang perilaku
00:00:26
pacaran dampak serta akibatnya Mari kita
00:00:30
simak video berikut ini bersama-sama
00:00:32
[Musik]
00:00:53
Oke kita akan melihat pengertian dari
00:00:55
pacaran menurut beberapa ahli
00:00:57
diantaranya menurut DG Fana dan Rise
00:01:01
pengertian pacaran adalah menjalankan
00:01:03
suatu hubungan dimana dua orang bertemu
00:01:06
dan melakukan serangkaian aktivitas
00:01:07
bersama agar dapat saling mengenal satu
00:01:10
sama lain kemudian menurut boman pacaran
00:01:13
adalah kegiatan bersenang-senang antara
00:01:15
pria dan wanita yang belum menikah
00:01:17
dimana hal ini akan menjadi dasar utama
00:01:20
yang dapat memberikan pengaruh timbal
00:01:22
balik untuk hubungan selanjutnya sebelum
00:01:25
pernikahan di Amerika
00:01:28
menambahkan bahwa pacaran adalah proses
00:01:31
di mana seseorang bertemu dengan
00:01:33
seseorang lainnya dalam konteks sosial
00:01:35
yang bertujuan untuk menjajaki
00:01:37
kemungkinan sesuai atau tidaknya orang
00:01:40
tersebut tersebut untuk dijadikan
00:01:41
pasangan hidup jadi dari beberapa
00:01:43
pengertian tadi bisa disimpulkan bahwa
00:01:47
pacaran adalah serangkaian aktivitas
00:01:49
bersama yang diwarnai keintiman seperti
00:01:52
adanya rasa kepemilikan dan keterbukaan
00:01:55
diri Serta adanya keterikatan emosi
00:01:58
antara pria dan wanita yang belum
00:02:00
menikah dengan tujuan untuk saling
00:02:02
mengenal dan melihat kesesuaian antara
00:02:05
satu sama lain sebagai pertimbangan
00:02:07
sebelum menikah
00:02:10
lalu apa saja penyebab perilaku pacaran
00:02:13
di usia remaja yang pertama pengaruh
00:02:15
globalisasi globalisasi yang paling
00:02:19
mempengaruhi para remaja sekarang adalah
00:02:21
globalisasi akibat berkembangnya
00:02:23
internet dari situlah para remaja
00:02:25
mendapat dorongan untuk mencontoh budaya
00:02:28
bangsa barat yang tidak sesuai
00:02:29
diterapkan di Indonesia seperti
00:02:31
konsumtif hedonisme dan gonta-ganti
00:02:34
pasangan hidup sehingga mendorong para
00:02:36
remaja untuk berpacaran di usia dini
00:02:38
Kemudian yang kedua membuktikan diri
00:02:41
cukup menarik pada saat ini para remaja
00:02:44
sudah melewati batas bergaul yang telah
00:02:46
ditetapkan oleh orang tua mereka sudah
00:02:49
mengenal pacaran sejak awal masa remaja
00:02:51
pacar bagi mereka merupakan salah satu
00:02:54
bentuk gengsi yang membanggakan Selain
00:02:56
itu pacar merupakan sesuatu yang dapat
00:02:59
membuktikan bahwa mereka cukup menarik
00:03:01
dan patut untuk mendapat perhatian dari
00:03:04
lingkungan sekelilingnya kemudian yang
00:03:06
ketiga adanya pengaruh kawan di kalangan
00:03:09
remaja memiliki
00:03:10
punya kawan merupakan salah satu bentuk
00:03:12
prestasi tersendiri makin banyak kawan
00:03:15
makin tinggi nilai mereka di mata
00:03:17
teman-temannya akan tetapi jika tidak
00:03:20
dapat dikendalikan pergaulan ini akan
00:03:22
menimbulkan kekecewaan
00:03:24
sebab kawan dari kalangan tertentu pasti
00:03:27
juga mempunyai gaya hidup tertentu pula
00:03:29
seperti halnya berpacaran apabila si
00:03:32
remaja berusaha mengikuti tetapi tidak
00:03:34
sanggup memenuhinya maka remaja tersebut
00:03:37
kemungkinan besar akan dijauhi oleh
00:03:39
teman-temannya
00:03:42
kemudian kita akan melihat dampak dari
00:03:44
perilaku pacaran di usia remaja yang
00:03:47
pertama prestasi sekolah bisa meningkat
00:03:49
atau menurun di dalam hubungan pacaran
00:03:52
pasti ada suatu masalah yang dapat
00:03:54
membuat pasangan tersebut bertengkar
00:03:56
dampak dari pertengkaran itu dapat
00:03:59
mempengaruhi prestasi mereka di sekolah
00:04:01
tetapi tidak menutup kemungkinan dapat
00:04:03
mendorong mereka untuk lebih
00:04:05
meningkatkan prestasi belajar mereka
00:04:07
kemudian yang kedua pergaulan sosial
00:04:10
pergaulan bisa tambah meluas atau
00:04:12
menyempit pergaulan tambah meluas jika
00:04:15
pola interaksi dalam peran hanya
00:04:17
berkegiatan berdua tetapi banyak
00:04:20
melibatkan interaksi dengan orang lain
00:04:22
seperti saudara teman keluarga dan lain
00:04:25
sebagainya pergaulan akan bertambah
00:04:28
sempit jika sang pacar membatasi
00:04:30
pergaulan dengan yang lain tidak boleh
00:04:33
bergaul dengan yang lain selain dengan
00:04:35
dia kemudian yang ketiga Mengisi waktu
00:04:38
luang bisa tambah bervariatif atau
00:04:40
Justru malah terbatas
00:04:42
pada umumnya aktivitas pacaran tidak
00:04:44
produktif yaitu hanya aktivitas
00:04:46
mengobrol nonton makan dan sebagainya
00:04:49
namun dapat menjadi produktif Jika
00:04:51
kegiatan pacaran Ini diisi dengan
00:04:53
hal-hal seperti olahraga bersama
00:04:54
berkebun memelihara binatang dan lain
00:04:57
sebagainya
00:04:58
[Musik]
00:05:00
selanjutnya yang keempat keterkaitan
00:05:02
pacaran dengan seks pacaran mendorong
00:05:04
remaja untuk merasa aman dan nyaman
00:05:06
salah satunya adalah dengan berdekatan
00:05:09
atau keintiman fisik mungkin awalnya
00:05:12
memang sebagai tanda atau ungkapan kasih
00:05:14
sayang tapi pada umumnya akan sulit
00:05:16
membedakan rasa sayang dan nafsu karena
00:05:19
itu perlu upaya kuat untuk saling
00:05:21
membatasi diri agar tidak melakukan
00:05:23
kemesraan yang berlebihan kemudian yang
00:05:26
kelima penuh masalah sehingga berakibat
00:05:29
stress hubungan dengan pacar Tentu saja
00:05:31
tidak semulus diduga jadi pasti banyak
00:05:35
terjadi masalah dalam hubungan ini jika
00:05:37
Remaja belum siap punya tujuan dan
00:05:39
komitmen yang jelas dalam memulai
00:05:41
pacaran maka akan memudahkan ia stress
00:05:44
dan Frustasi jika tidak mampu mengatasi
00:05:46
masalahnya selanjutnya yang terakhir
00:05:49
yang keenam kebebasan pribadi jadi
00:05:51
berkurang Interaksi yang terjadi dalam
00:05:53
pacaran menyebabkan ruang dan waktu
00:05:55
untuk pribadi menjadi lebih terbatas
00:05:57
karena lebih banyak menghabiskan waktu
00:05:59
untuk berduaan dengan pacar
00:06:03
selanjutnya kita akan melihat dampak
00:06:05
negatif dari perilaku pacaran bagi
00:06:08
remaja
00:06:11
yang pertama remaja mudah terjerumus
00:06:14
pada perzinaan dari penelitian yang
00:06:17
dilakukan oleh sebuah penelitian lembaga
00:06:19
swadaya masyarakat telah ditemukan kasus
00:06:22
banyak remaja putri usia sekolah telah
00:06:25
mengalami kehamilan tidak dikehendaki
00:06:27
dan banyak yang melakukan aborsi karena
00:06:30
mereka pacaran terlewat batas Kemudian
00:06:33
yang kedua menipisnya Iman remaja yang
00:06:35
sibuk pacaran akan lupa ibadah lupa dosa
00:06:38
lupa nilai-nilai agama kemudian yang
00:06:40
ketiga sering munafik pacaran sering
00:06:43
diikuti sikap untuk menutup-nutupi
00:06:45
keadaan yang sebenarnya seperti mengaku
00:06:47
kaya mengaku orang penting dan
00:06:49
sebagainya di samping itu pacaran
00:06:51
membuat kita sering berbohong dengan
00:06:53
orang tua jika pulang terlambat karena
00:06:55
keasyikan pacaran kemudian yang keempat
00:06:58
sering melamun dan panjang angan-angan
00:07:00
pacaran sering membuat orang suka
00:07:02
berkhayal dan berpikir tidak realistis
00:07:05
lagi hari-harinya disibukan dengan
00:07:07
berangan-angan sehingga lupa belajar dan
00:07:09
lupa kewajiban yang lain
00:07:11
kemudian yang kelima menurunnya
00:07:13
produktivitas dalam berkarya pacaran
00:07:16
biasanya disibukkan dengan acara
00:07:18
berdua-duaan jalan-jalan dan kegiatan
00:07:20
yang tidak produktif lainnya belum jika
00:07:23
terjadi pertengkaran atau masalah hal
00:07:26
ini akan membuat orang malas berkarya
00:07:28
kemudian yang keenam gaya hidup menjadi
00:07:30
boros pacaran butuh biaya untuk
00:07:33
jalan-jalan makan-makan tiket nonton
00:07:35
pertunjukan pulsa parfum dan sebagainya
00:07:38
jarang ada orang tua memberikan anggaran
00:07:41
khusus untuk pacaran akhirnya orang
00:07:43
menggunakan alokasi anggaran lain untuk
00:07:45
kegiatan pacarannya gaya hidup akan
00:07:48
menjadi lebih boros
00:07:49
[Musik]
00:07:51
Nah demikian tadi materi tentang pacaran
00:07:53
dan dampak negatifnya bagi remaja
00:07:56
mudah-mudahan setelah menonton video ini
00:07:58
kita bisa menjadi lebih memahami apa
00:08:01
saja dampak negatif dari pacaran dan
00:08:03
kita bisa menghindari perilaku pacaran
00:08:05
mudah-mudahan materi ini bermanfaat
00:08:07
untuk kita semua kita akan ketemu lagi
00:08:09
dengan video-video BK sahabat seru
00:08:12
berikutnya wassalamualaikum
00:08:13
warahmatullahi wabarakatuh
00:08:16
[Musik]