00:00:03
[Musik]
00:00:09
Assalamualaikum warahmatullahi
00:00:10
wabarakatuh Halo para pendekar imajinasi
00:00:13
dimanapun kalian berada selamat datang
00:00:15
di channel saya sekarang channel ini
00:00:17
sudah ganti nama menjadi AF digital Art
00:00:20
Studio nah pada pertemuan kali ini saya
00:00:23
akan menjelaskan secara singkat tentang
00:00:25
Adobe Photoshop yaitu pengenalan
00:00:28
bagian-bagian yang paling penting untuk
00:00:30
teman-teman ketahui dalam proses
00:00:32
pengeditan Melalui aplikasi Photoshop
00:00:35
video ini saya buat khusus bagi pemula
00:00:38
yang sama sekali belum mengenal
00:00:39
Photoshop Oke sebelum kita melangkah ke
00:00:43
topik pembahasan ada baiknya jika
00:00:45
teman-teman mensubscribe channel ini
00:00:47
agar teman-teman tahu tips dan trik atau
00:00:50
tutorial menarik tentang Adobe Photoshop
00:00:52
di channel ini atau mungkin kedepannya
00:00:54
Insya Allah saya akan membahas juga
00:00:56
tentang cara menggunakan Adobe
00:00:58
Illustrator yang nantinya bisa dijual di
00:01:00
situs Microsoft
00:01:07
Oke sekarang kita mulai ke topik
00:01:09
pembahasan
00:01:10
Oh ya teman-teman saya mau ngasih tahu
00:01:13
nih di sini saya masih menggunakan Adobe
00:01:15
Photoshop cc 2015 jadi buat temen-temen
00:01:18
yang menggunakan versi terbaru nggak
00:01:20
perlu khawatir karena perbedaannya nggak
00:01:23
terlalu jauh nah seperti yang
00:01:25
teman-teman lihat sekarang beginilah
00:01:27
tampilan Adobe Photoshop pada saat kita
00:01:29
membukanya pertama kali masih kosong
00:01:32
Jadi saya akan mengenalkan kepada
00:01:34
teman-teman sekalian nama bagian-bagian
00:01:36
utama yang ada di sini yang pertama di
00:01:40
bagian atas sini ini namanya adalah menu
00:01:43
bar Ini semua adalah menu bar mulai dari
00:01:46
ujung sini sampai sini adalah menu
00:01:49
kalau kita Klik di sini ada banyak
00:01:52
sekali fitur-fitur yang bisa kita
00:01:54
gunakan Nanti akan saya jelaskan
00:01:56
fungsinya untuk apa kita beralih dulu ke
00:01:59
bagian bawah nah yang di bawahnya ini
00:02:02
ini namanya adalah options bar
00:02:06
seperti yang teman-teman lihat sini ada
00:02:08
icon-icon dari options bar
00:02:11
ini sebagai pelengkap atau opsi lanjutan
00:02:14
Ketika kita memilih salah satu tools Nah
00:02:16
toolsnya itu ada di sini di bagian kiri
00:02:20
Ini namanya adalah toolbox atau toolbar
00:02:23
isinya adalah sekumpulan tools atau alat
00:02:27
yang kita gunakan untuk mengolah gambar
00:02:30
jadi tools ini fungsinya sangat penting
00:02:32
ya teman-teman kalau ini tuh nggak ada
00:02:34
ya kita nggak bisa ngedit
00:02:37
di sini ada macam-macam tools beserta
00:02:39
fungsinya masing-masing
00:02:42
Oke kita beralih ke bagian berikutnya
00:02:45
nah di bagian sebelah sini di sebelah
00:02:48
kanan ini namanya adalah panel stock ini
00:02:51
bentuknya seperti laci yang bisa kita
00:02:53
buka tutup seperti ini
00:02:55
yang ini juga bisa kita buka tinggal
00:02:58
klik di bagian segitiga ganda yang ada
00:03:00
di bagian sini nah udah kebuka
00:03:03
bagian inilah yang kita sebut paddles
00:03:06
dog semua ini bisa kita atur sesuai
00:03:09
keinginan karena ini sangat fleksibel
00:03:11
jadi kita bisa menyesuaikan
00:03:14
panel mana saja yang mau kita hilangkan
00:03:16
atau ingin kita tambahkan di sini ada
00:03:19
banyak macam panel yang ada di sini
00:03:21
contohnya
00:03:22
panel history untuk melihat riwayat
00:03:25
pengeditan ada navigator
00:03:29
channelsman color dan masih banyak lagi
00:03:32
panel yang belum ditampilkan Nanti akan
00:03:35
saya jelaskan cara-caranya
00:03:37
kemudian bagian yang terakhir adalah
00:03:40
workspace atau area kerja atau bisa juga
00:03:43
Dibilang kanvas jadi di bagian tengah
00:03:46
Ini adalah tempat kita mengolah gambar
00:03:48
Karena saya belum membuat lembar kerja
00:03:51
maka di sini tampilannya masih kosong
00:03:53
sama sekali belum ada apa-apa
00:03:57
[Musik]
00:04:01
Nah tadi kan saya sudah Sebutkan
00:04:03
nama-nama bagian dari aplikasi Photoshop
00:04:05
ini sekarang saya akan menjelaskan
00:04:07
secara singkat kepada teman-teman
00:04:09
sekalian fungsi dari bagian-bagian yang
00:04:11
sudah saya sebutkan tadi
00:04:13
kita kembali ke bagian pertama Bagian
00:04:16
yang paling atas yaitu menu bar jadi
00:04:19
menu bar Ini fungsinya adalah untuk
00:04:21
menampilkan daftar menu berisi
00:04:24
perintah-perintah atau fitur-fitur yang
00:04:26
disediakan oleh Photoshop seperti
00:04:28
membuat lembar kerja baru menyimpan
00:04:30
hasil editan memberi efek pada gambar
00:04:32
membuka file yang sudah kita edit atau
00:04:35
membuka jendela pengaturan dan masih
00:04:37
banyak lagi fungsi dari menu
00:04:40
nah salah satu contohnya di sini ada
00:04:42
yang namanya Open recent yang berfungsi
00:04:44
untuk menampilkan riwayat file yang
00:04:46
sudah kita buka sebelumnya kemudian ada
00:04:49
menu edit menu image layer dan
00:04:52
seterusnya
00:04:53
Nah kalau di menu filter ini di sini
00:04:56
isinya adalah efek-efek atau ada juga
00:04:59
nih untuk mengkoreksi warna gambar
00:05:00
namanya kamera row filter jadi kamera
00:05:04
filter ini hampir sama dengan Adobe
00:05:07
lightroom dan masih banyak lagi
00:05:09
efek-efek di menu filter ini yang bisa
00:05:11
kita pakai buat ngedit sekarang saya
00:05:14
akan memperlihatkan kepada teman-teman
00:05:15
sekalian salah satu fungsi dari menu bar
00:05:17
yaitu cara melihat seluruh shortcut
00:05:19
keyboard Photoshop caranya kita pergi ke
00:05:22
menu edit kemudian di bagian bawah sini
00:05:24
kita pilih keyboard shortcut Nah di
00:05:26
sinilah tempat kita melihat seluruh
00:05:28
shortcut keyboard Photoshop
00:05:30
misalnya untuk melihat shortcut menu
00:05:32
file Klik di bagian sini maka daftar
00:05:35
shortcutnya akan terbuka seperti ini nah
00:05:38
seperti yang teman-teman lihat di sini
00:05:40
ada shortcut control and untuk membuat
00:05:42
file baru jadi di sini kita bisa melihat
00:05:44
seluruh daftar shortcut Photoshop dan
00:05:46
bisa juga kita ganti atau menambahkan
00:05:49
shortcut yang tidak terdaftar sesuai
00:05:51
keinginan kita dengan cara menekan
00:05:53
tombol apa saja di keyboard untuk
00:05:55
menjadikannya sebagai shortcut kemudian
00:05:57
di bagian atas sini kita bisa memilih
00:05:59
kategori untuk shortcut keyboard mana
00:06:02
yang ingin kita lihat
00:06:04
nah kalau teman-teman mau mengganti
00:06:06
warna tampilan Photoshop kita bisa pergi
00:06:09
ke menu edit kemudian kita pergi ke
00:06:11
bagian paling bawah kemudian pilih
00:06:13
preferences Ini semua adalah pengaturan
00:06:15
Photoshop kita tidak perlu memilih salah
00:06:18
satu dari menu yang ada di sini pilih
00:06:21
saja general karena semua menu
00:06:23
pengaturan yang ada di sini akan muncul
00:06:25
di sini di general
00:06:27
nah ini semua tadi yang ada di depan
00:06:29
akan muncul di sini
00:06:32
seperti yang teman-teman lihat ini
00:06:34
adalah pengaturan dari tab general ini
00:06:37
bisa kita aktifkan ataupun tidak
00:06:38
kemudian di Tab Interface di sini kita
00:06:42
bisa memilih warna tema Photoshop sesuai
00:06:44
keinginan kita kalau misalnya
00:06:46
teman-teman bosan dengan warna gelap mau
00:06:49
yang cerah kita bisa ganti yang lebih
00:06:51
cerah abu-abu atau yang paling gelap
00:06:54
jadi di menu preferences ini teman-teman
00:06:57
bisa mengatur sendiri seluruh tampilan
00:06:59
Photoshop sesuai keinginan teman-teman
00:07:01
Nah kita sudah membahas menu bar jadi
00:07:05
saya rasa teman-teman sudah paham
00:07:06
tentang menyubar selanjutnya kita
00:07:09
beralih ke bagian berikutnya yaitu
00:07:10
options bar seperti yang teman-teman
00:07:13
lihat di sini ada beberapa icon yang
00:07:15
ditampilkan oleh options bar ini bisa
00:07:18
kita pisahkan di sini tinggal klik di
00:07:21
bagian sini kemudian tarik seperti ini
00:07:23
jadi ini sangat fleksibel ya teman-teman
00:07:25
kita bisa menempatkannya di mana saja
00:07:28
yang kita mau terus bagaimana cara
00:07:30
mengembalikannya caranya cukup mudah
00:07:32
kita tinggal geser ke tempatnya sampai
00:07:34
muncul warna biru seperti ini kemudian
00:07:36
lepas Nah sekarang sudah kembali ke
00:07:39
posisi semula options bar ini fungsinya
00:07:41
adalah untuk memunculkan opsi tambahan
00:07:43
dari salah satu tools yang kita pilih
00:07:45
yang ada di toolbox ini jadi semua icon
00:07:49
dan pengaturan yang muncul di sini
00:07:51
adalah bagian dari tools yang kita pilih
00:07:53
di sini contohnya di sini Saya memilih
00:07:55
move tool maka akan muncul icon move
00:07:59
tool di sini dan semua ini adalah
00:08:00
opsinya
00:08:02
jika saya memilih Lasso tool
00:08:06
maka di sini akan muncul icon dari Lasso
00:08:08
Tool dan Ini semua adalah opsi tambahan
00:08:10
dari tools yang kita pilih
00:08:13
kemudian jika kita pilih gradient tool
00:08:16
Nah inilah opsi tambahan dari gradient
00:08:18
tool
00:08:19
jadi dengan adanya option bar di sini
00:08:22
ini sangat membantu kita untuk mengatur
00:08:24
tools agar lebih mudah dan terjangkau
00:08:26
kemudian jika kita pilih brush tool maka
00:08:29
di sini terdapat beberapa Pengaturan
00:08:31
khusus dari brush tool seperti memilih
00:08:34
jenis brush mengatur ukuran brush dan
00:08:36
mengatur tingkat kelembutan brush di
00:08:39
bawah sini masih banyak lagi jenis brush
00:08:41
yang bisa kita pilih sesuai kebutuhan
00:08:43
kemudian di sini kita bisa memilih mode
00:08:46
brush juga
00:08:47
kalau yang ini untuk mengatur opacitynya
00:08:50
dan yang ini untuk mengatur flow nya
00:08:54
Nah sekarang kita akan membahas sedikit
00:08:56
tentang toolbox atau toolbar jadi
00:08:59
toolbox ini adalah sekumpulan tools yang
00:09:02
tersusun rapi dan menjadi elemen
00:09:04
terpenting dalam aplikasi Photoshop
00:09:05
kalau misalnya teman-teman kesulitan
00:09:07
dengan susunannya yang cuma satu baris
00:09:09
ke bawah di sini kita bisa membuatnya
00:09:11
menjadi dua baris ke bawah Caranya
00:09:13
tinggal klik segitiga ganda di bagian
00:09:15
sini Nah maka susunannya akan menjadi
00:09:18
dua baris seperti ini jadi di bawah sini
00:09:20
ada ruang kosong kira-kira setengah dari
00:09:22
ukuran layar Tinggal teman-teman mau
00:09:24
pilih yang mana yang satu baris atau dua
00:09:26
baris itu tergantung keimanan
00:09:28
teman-teman sekalian toolbox Ini bisa
00:09:30
juga kita pisahkan dari tempatnya jadi
00:09:32
ini sangat fleksibel bisa ditaruh di
00:09:35
mana saja bisa di sebelah kanan seperti
00:09:37
ini asalkan posisinya tidak mengganggu
00:09:39
aktivitas ketika kita sedang melakukan
00:09:41
pengeditan
00:09:43
selanjutnya kita ke bagian sebelah kanan
00:09:46
yaitu panel stock panel sdok pada
00:09:49
Photoshop adalah sekumpulan panel-panel
00:09:51
yang bisa kita atur seperti mengeluarkan
00:09:53
panel dari dog membuat grup-grup panel
00:09:55
dan memindahkan panel ke tempat yang
00:09:57
kita inginkan contohnya panel color dan
00:10:00
panel swatches ini namanya tab group
00:10:03
kedua varian ini bersebelahan itu
00:10:05
artinya berada dalam satu grup kemudian
00:10:07
panel adjustment dan panel stylus
00:10:09
keduanya ini berada dalam satu grup
00:10:11
begitu pula dengan panel layers Channels
00:10:14
dan patch dalam grup ini terdapat 3
00:10:16
panel seperti yang sudah saya jelaskan
00:10:18
di awal video panel stock ini berbentuk
00:10:20
seperti laci yang bisa dibuka tutup di
00:10:23
sini ada beberapa panel yang sebenarnya
00:10:25
tidak begitu penting untuk saya karena
00:10:27
saya jarang menggunakannya dan ada juga
00:10:29
yang sangat penting contohnya panel
00:10:32
brush pada panel brush ini terdapat
00:10:34
banyak pengaturan untuk brush tool jadi
00:10:36
ketika kita memilih brush tool maka di
00:10:39
dalam panel brush ini akan menampilkan
00:10:41
banyak pengaturan yang bisa kita gunakan
00:10:43
untuk mengcustom sendiri jenis brush
00:10:45
yang kita pilih sesuai keinginan kita
00:10:47
kemudian jika kita memilih tulisan yang
00:10:49
lain Misalnya kita memilih move tool
00:10:52
maka panel brush ini tidak bisa kita
00:10:53
gunakan karena tidak sesuai dengan tool
00:10:56
yang kita pilih semua panel yang ada di
00:10:58
dalam panel ini bisa kita pindahkan
00:11:01
tempatnya contohnya Saya mau pindahkan
00:11:04
panel history ke bawah kita tarik
00:11:06
panelnya sampai muncul warna biru
00:11:08
seperti ini kemudian lepas atau misalnya
00:11:11
mau dimasukkan ke dalam grup tinggal
00:11:13
tarik panelnya ke arah grup yang kita
00:11:15
inginkan sampai muncul warna biru
00:11:17
seperti ini kemudian lepas Nah sekarang
00:11:19
panelnya sudah berada di dalam grup
00:11:21
layer jadi panel-panel ini bisa Kita
00:11:24
sesuaikan tempatnya sesuai dengan
00:11:26
keinginan kita
00:11:27
panel-panel ini bisa juga kita keluarkan
00:11:29
dari panel stock caranya Klik Kanan di
00:11:33
bagian panel yang akan kita keluarkan
00:11:34
dari panel stock kemudian pilih close
00:11:37
jika kita pilih close maka panel history
00:11:40
akan hilang dari sini kemudian jika
00:11:43
pilih WhatsApp grup maka seluruh isi
00:11:46
dari tab grup ini akan dikeluarkan dari
00:11:48
panel stock nah saya kasih contoh
00:11:50
misalnya di sini ada 3 panel kemudian
00:11:53
saya ingin mengeluarkan panel navigator
00:11:56
dari grup atau Finance Klik di bagian
00:11:59
sini lalu pilih close nah panel
00:12:01
navigatornya sekarang sudah keluar dari
00:12:03
grup ini berarti sudah tidak ada lagi di
00:12:06
panel stock untuk mengembalikan panel
00:12:08
yang sudah dikeluarkan dari panel stock
00:12:10
akan saya bahas nanti setelah ini
00:12:11
sekarang kita coba mengeluarkan
00:12:13
panel-panel yang berada dalam satu grup
00:12:17
selain mengklik di bagian sini kita bisa
00:12:19
juga mengklik kanan di bagian tab
00:12:22
hurufnya seperti ini
00:12:23
kemudian pilih closetup grup nah seperti
00:12:25
yang teman-teman lihat panel-panel yang
00:12:27
ada di dalam grup tadi sudah keluar dari
00:12:29
panel stock cara mengembalikan
00:12:31
panel-panel yang sudah kita keluarkan
00:12:33
tadi kita bisa pergi ke menu window nah
00:12:36
ini dia jadi di menu window ini kita
00:12:39
bisa melihat daftar panel-panel apa saja
00:12:41
yang bisa kita aktifkan untuk dimasukkan
00:12:43
ke dalam panel stock misalnya saya mau
00:12:46
aktifkan kembali panel history tinggal
00:12:48
pilih history nah secara otomatis final
00:12:51
history akan muncul di panel stock semua
00:12:54
panel yang ada di panel stock bisa kita
00:12:56
temukan di Menu Windows
00:12:59
ada satu lagi yang perlu teman-teman
00:13:01
ketahui dari panel seperti ini yaitu
00:13:03
kita bisa memilih panel mana saja yang
00:13:05
ingin kita aktifkan berdasarkan jenis
00:13:07
watchface yang kita pilih jenis warplace
00:13:10
yang sekarang saya gunakan adalah
00:13:11
essential
00:13:13
jika kita memilih works photography maka
00:13:16
panel-panel yang ada di dalam panel
00:13:18
stock otomatis akan berubah sesuai
00:13:20
dengan panel yang dibutuhkan khusus
00:13:22
untuk fotografi
00:13:24
Nah di sini sudah disediakan panel apa
00:13:26
saja yang dibutuhkan bagi para
00:13:27
fotografer
00:13:29
kemudian ada motion nah seperti yang
00:13:32
teman-teman lihat di bagian bawah sini
00:13:34
ada panel timeline yang berguna untuk
00:13:36
membuat animasi gerak atau motion grafik
00:13:39
kita kembali ke Essentials daftar
00:13:43
watchface yang ada di sini bisa juga
00:13:45
kita temukan di menu window kemudian
00:13:47
workspace Nah inilah daftar watchface
00:13:50
yang ada di menu window isinya Sama
00:13:53
persis dengan yang ada di sini
00:13:55
selain itu kita juga bisa membuat
00:13:58
WordPress baru kemudian kita beri nama
00:14:00
sesuai keinginan kita caranya kita bisa
00:14:03
pergi ke menu
00:14:05
windowspace di sini ada reset Essentials
00:14:08
di WordPress dan delete WordPress kita
00:14:11
pilih new works kemudian ketikkan nama
00:14:15
workspace yang kita inginkan
00:14:17
setelah itu pilih save nah seperti yang
00:14:20
teman-teman lihat sekarang di sini sudah
00:14:23
ada workspace baru yang saya beri nama
00:14:25
satu nah di wordspace yang sudah kita
00:14:27
buat barusan kita bisa menambahkan panel
00:14:29
apa saja yang paling sering kita gunakan
00:14:31
dan menghilangkan panel yang sama sekali
00:14:33
tidak digunakan agar panel stop kita
00:14:35
terlihat lebih rapi jika teman-teman
00:14:37
ingin menghapus work basenya misalnya di
00:14:40
sini Saya mau menghapus workspace 1 kita
00:14:43
harus beralih dulu dari watchface yang
00:14:45
ingin kita hapus ke WordPress lain
00:14:46
kemudian kita pilih delete
00:14:50
works mana yang akan kita hapus kemudian
00:14:53
pilih delete yes oke sekian dulu
00:14:56
tutorial Photoshop dari saya semoga
00:14:58
bermanfaat jangan lupa di klik tombol
00:15:00
subscribenya agar teman-teman dapat
00:15:02
informasi menarik seputar Photoshop di
00:15:04
channel ini
00:15:06
[Musik]