Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas X

00:17:33
https://www.youtube.com/watch?v=GHPMTljp3ZY

Resumo

TLDRIn this educational video, children learn about computer networks and the internet. The lesson covers the differences between local area networks (LAN) and the internet, detailing how LAN connects devices in a limited area while the internet connects devices globally. The video discusses the significance of IP addresses for data communication, the history and structure of the internet, and various types of connectivity including wired and wireless methods. Emphasizing the importance of data protection and the application of encryption, it highlights the internet's transformative role in everyday tasks such as online banking. The video concludes with an activity where learners design a network configuration for their home.

Conclusões

  • 🌐 Understanding computer networks includes knowing LAN and internet distinctions.
  • 📡 Different internet connectivity types include wired and wireless options.
  • 🔐 Data protection and encryption are critical for online security.
  • 📝 IP addresses serve as unique identifiers for devices in a network.
  • 🏠 Activity: Design your own home network configuration!
  • 💻 The internet has revolutionized tasks like banking and communication.
  • 📊 Local networks cover limited areas, while the internet connects globally.
  • 🛡️ Awareness of online safety is crucial when using the internet.
  • 📞 Types of wired connections include dial-up and ADSL.
  • 📶 Wireless connections can utilize GPRS, Wi-Fi, and satellite technologies.

Linha do tempo

  • 00:00:00 - 00:05:00

    The video opens with greetings and well wishes for health, followed by an introduction to the topic of computer networks and the internet. The learning objectives include understanding local networks vs. the internet, types of internet connectivity through wired and wireless networks, mobile data communication, the importance of personal data protection, and how to apply encryption for document protection.

  • 00:05:00 - 00:10:00

    The video discusses the essential role of the internet in modern life, such as online banking, and emphasizes the importance of safe internet access. It explains the difference between local networks and the internet, detailing local area networks (LAN) which connect devices over limited areas and the internet which connects devices worldwide, allowing global communication and data exchange. The concept of IP addresses is introduced as a unique identifier for devices in a network, likened to a home address for sending data.

  • 00:10:00 - 00:17:33

    The segment elaborates on internet connectivity, covering various types such as dial-up, ADSL, and LAN for wired connections, and GPRS, Wi-Fi, and satellite for wireless connections. Each type is described regarding its technology and usage scenarios. The video concludes with an individual activity where viewers are tasked to design a network configuration that connects multiple devices efficiently, highlighting practical skills in network setup.

Mapa mental

Vídeo de perguntas e respostas

  • What is a local area network (LAN)?

    A local area network (LAN) connects computers and devices within a limited area, such as a home or school.

  • What is the difference between LAN and the internet?

    LAN has a limited range while the internet connects devices globally.

  • What is an IP address?

    An IP address is a unique identifier for each device on a network, functioning as a data delivery address.

  • How do we connect to the internet?

    We can connect to the internet via wired connections like dial-up or ADSL, and wireless connections like GPRS or Wi-Fi.

  • Why is data protection important when using the internet?

    Data protection is crucial to safeguard personal information and privacy while online.

  • What are the types of internet connections?

    Types of internet connections include dial-up, ADSL, LAN for wired connections and GPRS, Wi-Fi, and satellite connections for wireless.

  • What is encryption?

    Encryption is a process used to protect personal data by converting it into a coded format.

  • How has the internet impacted daily life?

    The internet has made tasks like banking more accessible, allowing users to conduct transactions online.

Ver mais resumos de vídeos

Obtenha acesso instantâneo a resumos gratuitos de vídeos do YouTube com tecnologia de IA!
Legendas
id
Rolagem automática:
  • 00:00:00
    Assalamualaikum warahmatullahi
  • 00:00:02
    wabarakatuh selamat berjumpa kembali
  • 00:00:05
    anak-anak semoga hari ini dan hari-hari
  • 00:00:08
    berikutnya kita selalu dalam keadaan
  • 00:00:10
    sehat walafiat demikian juga dengan
  • 00:00:12
    kawan-kawan kita yang hari ini masih
  • 00:00:14
    sakit semoga segera disembuhkan oleh
  • 00:00:17
    Allah subhanahu wa ta'ala
  • 00:00:19
    anak-anakku sekalian hari ini kita akan
  • 00:00:21
    membahas tentang jaringan komputer dan
  • 00:00:24
    internet Mari kita ikuti video berikut
  • 00:00:26
    ini
  • 00:00:28
    [Musik]
  • 00:00:37
    tujuan pembelajaran kali ini adalah
  • 00:00:39
    bahwa Setelah mempelajari bab ini kalian
  • 00:00:42
    mampu memahami perbedaan jaringan lokal
  • 00:00:46
    dan internet dan jenis-jenis
  • 00:00:48
    konektivitas internet melalui jaringan
  • 00:00:51
    kabel dan nirkabel kemudian juga mampu
  • 00:00:54
    memahami tentang komunikasi data melalui
  • 00:00:57
    ponsel serta pentingnya proteksi data
  • 00:01:00
    pribadi saat berhubung dengan internet
  • 00:01:02
    serta menerapkan enkripsi untuk
  • 00:01:05
    memproteksi dokumen
  • 00:01:07
    tahukah kalian Apa yang akan terjadi
  • 00:01:10
    jika saat ini tidak ada jaringan
  • 00:01:12
    internet
  • 00:01:14
    Apakah saat kita terhubung ke internet
  • 00:01:16
    selalu aman
  • 00:01:18
    peta konsep kali ini adalah
  • 00:01:21
    jaringan komputer dan internet kita akan
  • 00:01:24
    mempelajari tentang jaringan lokal dan
  • 00:01:27
    internet kemudian konektivitas internet
  • 00:01:30
    serta proteksi data saat per internet
  • 00:01:34
    sedangkan pada jaringan lokal dan
  • 00:01:36
    internet kita akan mempelajari tentang
  • 00:01:38
    jaringan lokal kemudian internet serta
  • 00:01:42
    konektivitas internet
  • 00:01:44
    lalu pada konektivitas internet kita
  • 00:01:46
    akan mempelajari tentang komunikasi data
  • 00:01:49
    dengan ponsel serta jaringan komunikasi
  • 00:01:53
    [Musik]
  • 00:01:55
    internet Saat ini merupakan salah satu
  • 00:01:58
    hal penting yang membantu banyak aspek
  • 00:02:01
    kehidupan
  • 00:02:03
    saat ini ketika kita akan membuka
  • 00:02:05
    rekening baru di bank kita tidak perlu
  • 00:02:08
    lagi mengunjungi kantor bank tetapi
  • 00:02:10
    cukup mengakses aplikasi Bank yang
  • 00:02:12
    tersedia secara online mengisi formulir
  • 00:02:16
    dan melakukan verifikasi secara langsung
  • 00:02:18
    melalui video call dengan petugas namun
  • 00:02:22
    mengakses internet bukan tanpa masalah
  • 00:02:25
    kita perlu paham cara mengakses internet
  • 00:02:28
    dengan aman supaya tidak merugikan kita
  • 00:02:32
    jaringan lokal dan internet
  • 00:02:36
    jaringan komputer menggunakan dua buah
  • 00:02:38
    atau lebih perangkat dengan menggunakan
  • 00:02:40
    sebuah sistem komunikasi yang
  • 00:02:43
    terstandarisasi secara global yaitu
  • 00:02:46
    transmission control protokol internet
  • 00:02:49
    Protocol switch TCP IP
  • 00:02:52
    jaringan komputer yang menghubungkan
  • 00:02:54
    komputer ada dua jenis yaitu jaringan
  • 00:02:58
    lokal dan jaringan internet
  • 00:03:00
    perbedaan keduanya ada pada jangkauannya
  • 00:03:04
    jaringan lokal memiliki jangkauan yang
  • 00:03:06
    lebih terbatas dibandingkan dengan
  • 00:03:09
    jaringan internet
  • 00:03:12
    jaringan lokal jaringan lokal adalah
  • 00:03:15
    jaringan komputer berkabel maupun
  • 00:03:17
    nirkabel yang menghubungkan komputer
  • 00:03:20
    dengan perangkat lainnya dalam area
  • 00:03:23
    terbatas seperti tepat tinggal sekolah
  • 00:03:26
    laboratorium kampus Universitas atau
  • 00:03:31
    gedung kantor
  • 00:03:32
    perangkat atau komputer yang ada di
  • 00:03:34
    jaringan lokal hanya bisa diakses oleh
  • 00:03:37
    perangkat lain yang berada pada jaringan
  • 00:03:39
    yang sama
  • 00:03:41
    setiap perangkat atau komputer yang
  • 00:03:44
    terhubung dalam jaringan lokal akan
  • 00:03:46
    memiliki ID unik yang berbeda satu sama
  • 00:03:49
    lainnya dan disebut alamat IP atau IP
  • 00:03:53
    address misalnya
  • 00:03:55
    192 titik 168 titik nol titik 1
  • 00:04:01
    dalam implementasinya biasanya satu
  • 00:04:04
    perangkat akan disebut server sedangkan
  • 00:04:07
    perangkat lainnya disebut client
  • 00:04:10
    gambar ini menunjukkan contoh jaringan
  • 00:04:13
    lokal yang menghubungkan 5 buah
  • 00:04:16
    perangkat yaitu 3 buah komputer satu
  • 00:04:19
    buah HP dan satu buah laptop
  • 00:04:23
    jika kalian perhatikan setiap perangkat
  • 00:04:25
    memiliki IP address yang berbeda karena
  • 00:04:29
    IP address ini hanya berlaku pada
  • 00:04:31
    jaringan lokal bisa juga disebut sebagai
  • 00:04:34
    IP private
  • 00:04:36
    Apa yang akan terjadi jika ada dua buah
  • 00:04:39
    perangkat yang memiliki IP address yang
  • 00:04:41
    sama
  • 00:04:43
    apa sebenarnya arti dan fungsi dari IP
  • 00:04:46
    address
  • 00:04:48
    IP address merupakan identitas sebuah
  • 00:04:51
    komputer dalam jaringan komputer
  • 00:04:54
    IP address berfungsi sebagai alamat
  • 00:04:56
    Pengiriman data dari satu perangkat ke
  • 00:05:00
    perangkat lain Mungkin kalian bisa
  • 00:05:02
    menganalogikan IP address seperti alamat
  • 00:05:05
    rumah saat akan mengirim paket tentunya
  • 00:05:09
    akan lebih mudah kalau sudah mengetahui
  • 00:05:11
    alamat pastinya
  • 00:05:13
    Sama halnya dengan ketika kalian akan
  • 00:05:15
    mengirim data dari satu perangkat ke
  • 00:05:18
    perangkat lainnya kalian harus tahu data
  • 00:05:21
    itu akan dikirim ke komputer dengan IP
  • 00:05:23
    address yang mana IP address sendiri
  • 00:05:26
    biasanya terdiri dari 32 bit yang
  • 00:05:29
    dipisah menjadi 4 bagian sehingga setiap
  • 00:05:33
    bagian akan terdiri dari 8 bit nah 8 bit
  • 00:05:38
    ini merupakan bilangan biner yang
  • 00:05:41
    diterjemahkan ke dalam bilangan desimal
  • 00:05:43
    tentu kalian sudah belajar tentang
  • 00:05:45
    bilangan biner berikut ini contoh dari
  • 00:05:49
    IP address yang di sebelah kiri adalah i
  • 00:05:53
    address dalam bilangan biner
  • 00:05:56
    sedangkan yang di sebelah kanan IP
  • 00:05:58
    address yang sudah diterjemahkan ke
  • 00:06:00
    dalam bilangan desimal
  • 00:06:03
    internet
  • 00:06:05
    berbeda dengan jaringan lokal yang hanya
  • 00:06:08
    menghubungkan perangkat dengan Jangkauan
  • 00:06:10
    yang terbatas pada area tertentu saja
  • 00:06:12
    Misalnya Perumahan perkantoran sekolah
  • 00:06:16
    dan lain sebagainya jaringan internet
  • 00:06:19
    memiliki koneksi dengan cakupan yang
  • 00:06:21
    lebih luas yang bisa menghubungkan
  • 00:06:24
    perangkat di seluruh dunia misalnya
  • 00:06:26
    kalian berada di Jakarta dengan jaringan
  • 00:06:30
    internet kalian bisa mengakses perangkat
  • 00:06:32
    atau informasi yang ada di Kalimantan
  • 00:06:35
    bahkan di negara lain luar biasa kan
  • 00:06:40
    internet sendiri merupakan kepanjangan
  • 00:06:42
    dari interconnection networking yaitu
  • 00:06:45
    sebuah jaringan komputer yang
  • 00:06:48
    menghubungkan banyak perangkat di
  • 00:06:50
    seluruh dunia
  • 00:06:51
    jaringan internet ini memungkinkan
  • 00:06:54
    adanya pertukaran data paket atau paket
  • 00:06:57
    switching communication protokol untuk
  • 00:06:59
    melayani miliaran pengguna di seluruh
  • 00:07:02
    dunia secara konsep jaringan internet
  • 00:07:05
    juga disebut jaringan area luas atau
  • 00:07:08
    white area network
  • 00:07:10
    pada awalnya di tahun
  • 00:07:13
    1960-an internet hanyalah sebuah atau
  • 00:07:16
    sebagian Project penelitian yang didanai
  • 00:07:19
    oleh Departemen Pertahanan Amerika
  • 00:07:21
    Serikat pada tahun
  • 00:07:23
    1969 melalui proyek Lembaga apa yang
  • 00:07:27
    mengembangkan jaringan yang dinamakan
  • 00:07:29
    arpanet atau Advance research Project
  • 00:07:32
    agency Network kemudian berkembang
  • 00:07:35
    menjadi infrastruktur publik pada
  • 00:07:38
    1980 dengan dukungan dari banyak
  • 00:07:41
    universitas negeri dan perusahaan swasta
  • 00:07:45
    seperti pada gambar tersebut untuk bisa
  • 00:07:48
    mengakses jaringan internet biasanya
  • 00:07:50
    perangkat apapun harus dihubungkan
  • 00:07:53
    dengan salah satu internet service
  • 00:07:55
    provider atau ISP dengan menggunakan
  • 00:07:57
    mekanisme koneksi internet tertentu
  • 00:08:00
    Jika jaringan lokal terhubung dengan ISP
  • 00:08:03
    baik secara berkabel maupun nirkabel
  • 00:08:06
    perangkat dalam jaringan lokal bisa
  • 00:08:08
    mengakses internet hal ini ditunjukkan
  • 00:08:11
    dengan garis merah yang diasumsikan
  • 00:08:13
    sebagai kabel
  • 00:08:16
    sama seperti jaringan lokal setiap
  • 00:08:19
    perangkat pada jaringan internet juga
  • 00:08:21
    harus memiliki IP address yang berbeda
  • 00:08:24
    karena IP address ini berlaku secara
  • 00:08:27
    global bisa juga disebut IP public akan
  • 00:08:31
    tetapi tidak semua perangkat lokal yang
  • 00:08:34
    terhubung dengan internet memiliki IP
  • 00:08:36
    public karena biasanya IP public hanya
  • 00:08:39
    digunakan pada perangkat utama yang
  • 00:08:41
    terhubung dengan jaringan internet
  • 00:08:43
    secara langsung dalam hal ini ada
  • 00:08:46
    perangkat modem yang terhubung dengan
  • 00:08:48
    ISP
  • 00:08:51
    konektivitas internet
  • 00:08:53
    koneksi dengan internet pada umumnya
  • 00:08:56
    dilakukan menggunakan kabel internet
  • 00:08:58
    yang bisa berupa kabel coaxial kabel
  • 00:09:01
    fiber optik maupun kabel twisted pair
  • 00:09:05
    meski demikian kalian juga harus
  • 00:09:07
    terhubung ke jaringan internet tanpa
  • 00:09:09
    menggunakan kabel atau wireless
  • 00:09:12
    connection baik menggunakan kabel maupun
  • 00:09:15
    tanpa kabel keduanya memiliki metode
  • 00:09:18
    tersendiri cara terkoneksi ke internet
  • 00:09:20
    berikut ini beberapa jenis koneksi
  • 00:09:23
    internet yang memungkinkan perangkat
  • 00:09:25
    kalian terhubung ke dalamnya
  • 00:09:29
    konektivitas internet pada jaringan
  • 00:09:31
    berkabel
  • 00:09:32
    konektivitas internet pada jaringan
  • 00:09:35
    berkabel pada umumnya memanfaatkan
  • 00:09:37
    jaringan kabel telepon maupun televisi
  • 00:09:40
    yang terhubung dengan internet service
  • 00:09:43
    provider Berikut ini beberapa
  • 00:09:45
    konektivitas pada jaringan berkabel yang
  • 00:09:49
    pertama
  • 00:09:49
    dial-up PSTN atau public switch telepon
  • 00:09:53
    Network
  • 00:09:55
    di awal internet masuk ke Indonesia
  • 00:09:57
    teknologi dial up untuk terkoneksi ke
  • 00:09:59
    internet merupakan metode yang umum
  • 00:10:02
    digunakan
  • 00:10:03
    untuk terkoneksi dengan internet dial-up
  • 00:10:06
    memanfaatkan jaringan telepon rumah yang
  • 00:10:08
    berbentuk kabel 3 perangkat yang harus
  • 00:10:11
    dimiliki untuk koneksi adalah komputer
  • 00:10:15
    modem dan sambungan telepon
  • 00:10:18
    dial up ini akan bekerja melalui jalur
  • 00:10:21
    PSTN atau public switch telepon Network
  • 00:10:24
    hingga bisa terhubung dengan ISP atau
  • 00:10:27
    internet service provider
  • 00:10:30
    kecepatan akses jenis koneksi internet
  • 00:10:32
    dial-up hanya 12 hingga 20 km/s
  • 00:10:37
    maksimum hanya 56 KB per second
  • 00:10:40
    [Musik]
  • 00:10:41
    Kemudian yang kedua ADSL atau IC Matrix
  • 00:10:45
    digital subscriber lain
  • 00:10:48
    sama seperti pada dial up koneksi
  • 00:10:50
    internet ADSL juga bekerja dengan
  • 00:10:53
    menggunakan teknologi modem
  • 00:10:56
    modem yang digunakan bekerja pada
  • 00:10:58
    frekuensi antara 34 km sampai 100 1104
  • 00:11:04
    KM berbeda dengan modem konvensional
  • 00:11:07
    yang bekerja pada frekuensi di bawah 4K
  • 00:11:10
    dengan ADSL kita bisa mengirimkan suara
  • 00:11:13
    hingga fax ke pengguna lainnya dengan
  • 00:11:16
    menggunakan rentang frekuensi yang
  • 00:11:18
    berbeda
  • 00:11:19
    konektivitas internet dengan ADSL pada
  • 00:11:22
    prinsipnya sama dengan dial up yang
  • 00:11:24
    menggunakan jaringan telepon kabel
  • 00:11:27
    tetapi yang membedakan ialah jenis
  • 00:11:29
    modemnya
  • 00:11:31
    kemudian yang ketiga adalah LAN atau
  • 00:11:33
    local area network Lan termasuk koneksi
  • 00:11:37
    internet yang banyak dikenal saat ini
  • 00:11:39
    sistem kerjanya ialah menggunakan satu
  • 00:11:42
    komputer sebagai server yang terhubung
  • 00:11:44
    dengan internet menggunakan kabel
  • 00:11:46
    telepon atau antena melalui internet
  • 00:11:48
    service provider kemudian komputer
  • 00:11:52
    lainnya hanya perlu terkoneksi dengan
  • 00:11:54
    server untuk bisa mengakses internet
  • 00:11:56
    dengan memakai kartu Lan atau lan card
  • 00:11:59
    dan kabel coaxial atau UTP jaringan
  • 00:12:03
    koneksi internet ini hanya mencakup
  • 00:12:05
    wilayah yang sangat kecil
  • 00:12:08
    konektivitas internet pada jaringan
  • 00:12:10
    nirkabel
  • 00:12:12
    konektivitas internet pada jaringan
  • 00:12:14
    nirkabel merupakan jaringan internet
  • 00:12:16
    yang tidak menggunakan kabel untuk
  • 00:12:19
    menghubungkan satu perangkat dan
  • 00:12:21
    perangkat lain
  • 00:12:23
    jaringan nirkabel ini sering dipakai
  • 00:12:25
    untuk jaringan komputer baik pada cara
  • 00:12:28
    yang dekat beberapa meter memakai alat
  • 00:12:31
    atau pemancar bluetooth maupun pada
  • 00:12:34
    jarak jauh lewat satelit jaringan
  • 00:12:37
    nirkabel biasanya menghubungkan satu
  • 00:12:39
    sistem komputer dan sistem yang lain
  • 00:12:41
    dengan menggunakan beberapa macam media
  • 00:12:44
    transmisi tanpa kabel seperti gelombang
  • 00:12:47
    radio gelombang mikro maupun cahaya
  • 00:12:50
    inframerah Berikut ini beberapa
  • 00:12:53
    konektivitas pada jaringan nirkabel
  • 00:12:56
    yang pertama adalah GPRS general paket
  • 00:13:00
    radio service jenis koneksi internet
  • 00:13:03
    GPRS atau general paket radio service
  • 00:13:06
    menggunakan gelombang radio untuk
  • 00:13:09
    komunikasi data dan suara
  • 00:13:11
    GPRS ini mempunyai kemampuan untuk
  • 00:13:14
    mengirimkan data dan suara pada alat
  • 00:13:16
    komunikasi bergerak
  • 00:13:18
    sistem GPRS ini bisa dipakai untuk
  • 00:13:21
    transfer data berbentuk paket data yang
  • 00:13:24
    terkait dengan pengiriman surel atau
  • 00:13:26
    surat elektronik hingga berselancar ke
  • 00:13:29
    dunia maya layanan GPRS ini dipasang
  • 00:13:32
    pada jenis ponsel dengan tipe GSM atau
  • 00:13:35
    Global system mobile communication
  • 00:13:39
    ilustrasi jaringan internet di kabel
  • 00:13:41
    GPRS ditunjukkan pada gambar berikut
  • 00:13:44
    [Musik]
  • 00:13:48
    yang kedua adalah wifi wifi merupakan
  • 00:13:51
    singkatan dari wireless yang merupakan
  • 00:13:54
    sistem standar yang digunakan untuk
  • 00:13:56
    terkoneksi dengan internet tanpa
  • 00:13:58
    menggunakan kabel teknologi ini memakai
  • 00:14:02
    frekuensi tinggi berada pada spektrum
  • 00:14:05
    2,4 GHz Salah satu keunggulan jenis
  • 00:14:09
    koneksi internet wi-fi ialah praktis
  • 00:14:12
    karena tidak perlu memasang kabel
  • 00:14:13
    jaringan namun koneksi wi-fi memiliki
  • 00:14:17
    jangkauan terbatas
  • 00:14:19
    yang ketiga adalah akses satelit jenis
  • 00:14:23
    koneksi internet ini merupakan layanan
  • 00:14:26
    internet yang memakai antena parabola
  • 00:14:28
    sehingga kecepatan akses cukup tinggi
  • 00:14:31
    namun biasanya jenis koneksi internet
  • 00:14:34
    ini memang mahal terutama di Indonesia
  • 00:14:37
    meski sepadan dengan kecepatan aksesnya
  • 00:14:41
    ilustrasi jaringan internet kabel yang
  • 00:14:45
    berupa satelit bisa dilihat pada gambar
  • 00:14:47
    berikut
  • 00:14:52
    Ayo kerjakan aktivitas individu
  • 00:14:56
    perancangan jaringan komputer pada
  • 00:14:59
    aktivitas ini kalian akan mencoba
  • 00:15:01
    merancang konfigurasi sebuah jaringan
  • 00:15:04
    komputer yang menghubungkan perangkat
  • 00:15:06
    komputer sehingga bisa berkomunikasi
  • 00:15:09
    dengan perangkat komputer lainnya
  • 00:15:11
    deskripsi kasus
  • 00:15:13
    Ani berencana memasang jaringan internet
  • 00:15:17
    baru pada suatu internet service
  • 00:15:19
    provider
  • 00:15:21
    ISP tersebut menyediakan satu buah modem
  • 00:15:24
    secara gratis yang memiliki IP public
  • 00:15:27
    yang hanya bisa terkoneksi dengan
  • 00:15:28
    maksimal dua perangkat lainnya
  • 00:15:32
    Adapun aneh sendiri memiliki tiga buah
  • 00:15:34
    switch atau router yang masing-masing
  • 00:15:36
    bisa terpasang dengan maksimal 3
  • 00:15:39
    perangkat lainnya
  • 00:15:41
    Ani menginginkan agar semua perangkat
  • 00:15:44
    komputer yang ada di rumahnya terkoneksi
  • 00:15:46
    dengan internet namun dia juga
  • 00:15:49
    menginginkan agar biaya pasang yang
  • 00:15:51
    dikeluarkan semurah mungkin biaya pasang
  • 00:15:54
    ini tergantung pada total panjang kabel
  • 00:15:57
    yang harus digunakan
  • 00:15:58
    jika diberikan posisi semua perangkat
  • 00:16:01
    yang dimiliki oleh Ani seperti pada
  • 00:16:03
    gambar berikut
  • 00:16:05
    bantulah dia untuk memodelkan
  • 00:16:07
    konfigurasi jaringan di rumahnya
  • 00:16:09
    sehingga biaya yang harus dikeluarkan
  • 00:16:12
    semurah mungkin
  • 00:16:13
    posisi perangkat tidak boleh
  • 00:16:16
    dipindah-pindah dan semua switch atau
  • 00:16:18
    router tidak harus digunakan
  • 00:16:22
    apa yang kalian perlukan yang pertama
  • 00:16:25
    kertas kosong untuk mengkonfigurasi
  • 00:16:27
    jaringan yang kedua adalah spidol
  • 00:16:30
    apa yang harus kalian lakukan yang
  • 00:16:33
    pertama Buatlah model jaringan komputer
  • 00:16:36
    pada gambar di atas yang kedua setelah
  • 00:16:39
    memodelkan konfigurasi jaringan
  • 00:16:41
    bandingkan dengan
  • 00:16:43
    rancangan teman kalian apakah sama mana
  • 00:16:46
    yang lebih baik yang ketiga selanjutnya
  • 00:16:49
    Buatlah sketsa denah rumah kalian
  • 00:16:52
    bayangkan kalian memiliki beberapa
  • 00:16:54
    komputer yang harus terkoneksi dengan
  • 00:16:56
    internet Buatlah model konfigurasi
  • 00:16:59
    jaringannya
  • 00:17:01
    yang keempat setelah selesai membuat
  • 00:17:03
    model konfigurasi jaringan komputer
  • 00:17:05
    jangan lupa kalian harus meminta kepada
  • 00:17:08
    teknisi jaringan jika ingin memasangnya
  • 00:17:12
    pasti teknisi akan sangat senang karena
  • 00:17:14
    kalian telah membuatkan modelnya
  • 00:17:16
    sehingga teknisi hanya perlu memasangnya
  • 00:17:20
    anak-anakku sekalian untuk materi kali
  • 00:17:23
    ini cukup sampai di sini dulu Selamat
  • 00:17:25
    belajar selamat beraktifitas semoga
  • 00:17:28
    sukses wassalamualaikum warahmatullahi
  • 00:17:31
    wabarakatuh
Etiquetas
  • computer networks
  • internet
  • LAN
  • IP address
  • data protection
  • encryption
  • connectivity
  • wired connection
  • wireless connection
  • online banking